RANCAH POST – Forum Taman Bacaan Masyarakat (FTBM) Kabupaten Ciamis menerima donasi buku dari Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Galuh (Unigal). Ratusan buku bacaan yang didonasikan adalah hasil pengumpulan dari mahasiswa seluruh fakultas di universitas terbesar di Kabupaten Ciamis ini. Penyerahan secara simbolik dilaksanakan di sekretariat BEM Unigal (20/09) dari ketua BEM Unigal, Ade Apipudin kepada ketua FTBM Ciamis Rossy Nurhayati, S. Pd. I. “Dengan ini kami serahkan berbagai bahan bacaan sebagai langkah kami dalam mendukung gerakan literasi sebagai bentuk pengabdian kami kepada masyarakat dan bangsa” ujar Ade. “Saya sangat terharu dan mengapresiasi kepada adik-adik mahasiswa yang punya semangat dan…
Penulis: Zezen Zaini Nurdin
RANCAH POST- Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah menyelenggarakan acara bertajuk Bimbingan Teknis Pengelolaan Perpustakaan di Hotel Lingga Bandung (05/09). Dengan tema ‘Membangun Masyarakat Literat melalui Pemberdayaan Perpustakaan’, acara ini diikuti oleh sekitar 50 perwakilan dari Taman Bacaan Masyarakat se-Jawa Barat. Dra. Hj. Ika Candrawulan sebagai panitia pelaksana mengatakan bahwa acara ini diadakan untuk meningkatkan pengetahuan dan pengalaman dalam mengelola perpustakaan serta membudayakan membaca kepada masyarakat. “Kita samakan persepsi, profesionalisme bahwa perpustakaan adalah suatu tempat untuk menghimpun, melestarikan, dan mencerdaskan kehidupan masyarakat,” demikian sambutan Dr. H. Oom Nurrohmah, M.Si, selaku ketua penyelenggara, sekaligus membuka secara resmi…
RANCAH POST – KH. Kholil Ridwan, mantan ketua MUI ini mengatakan : “Jas Merah; jangan melupakan sejarah, Al Quran sepertiganya berisi sejarah”. “Ketika pertama khilafah Islam di Damaskus lemah, datangnya serbuan Mongol, bukan tentara yang dicari oleh pasukan musuh. Namun memburu semua umat Islam dibantai sampai habis. Kemudian di Andalusia, setelah 700 tahun dipimpin oleh peradaban Islam, ketika lemah diadu domba dan semua umat Islam di bantai dan diusir dari Andalusia., Dari 70 persen menjadi nol persen sekarang. Singapura, sekarang tinggal 10 persen. Di tanah air, di Ambon, Poso, pembantaian umat Islam juga tak jauh beda, dibantai musnah.” demikian ujar…
RANCAH POST – Program Tebar “Qurban Peduli Negeri” Dompet Peduli Ummat Daarut Tauhid (DPU DT) Priangan Timur menyasar wilayah Rancah, tepatnya di Dusun Sukamaju Desa Cileungsir Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis. Sebanyak dua ekor domba qurban disebar di Dusun Sukamaju juga ke sebagian Dusun Pangrumasan. Program ini merupakan kerjasama DKM Sabilul Huda Sukamaju sebagai mitra daripada Program Tebar “Qurban Peduli Negeri” Dompet Peduli Ummat Daarut Tauhid (DPU DT) Priangan Timur yang berkantor di Tasikmalaya. Ustadz Oleh, takmir DKM Sabilul Huda mengatakan bahwa daging dari Qurban ini di bagikan kepada warga di Dusun Sukamaju yang kebetulan di wilayahnya tidak ada pemotongan qurban…
RANCAH POST – DKM Sabilul Huda menggelar kegiatan terapi al-Qur’an Ruqyah Syar’iyyah dengan menghadirkan ustadz Hizbullah Al Mubarok Lc, dari Komunitas Ruqyah Syariyah dari Depok. Acara ini bertempat di Masjid Jami Sabilul Huda Dusun Sukamaju Desa Cileungsir Kecamatan Rancah Kabupaten (20/8). Dihadiri tak kurang dari 100 jamaah yang terdiri dari warga lingkungan DKM Masjid Jami Sabilul Huda yaitu RW 020, RW 022 RW 23 dan 24 beserta santri dari Miftahul Huda dan Sabilunnajat Sukamaju Cileungsir Rancah. Peserta juga ada yang dari luar kota seperti Cisaga Kawali, Panumbangan, dan sekitarnya. Ustadz Al Mubarok dalam penyampaiannya mengatakan, “Sudah seharusnya umat ini kembali…
RANCAH POST – Kasus pembobolan akun BukaDompet milik salah satu pelapak yang mengakibatkan kerugian hingga belasan juta rupiah beberapa waktu lalu mendapat tanggapan resmi dari pihak Bukalapak. AzkaAcc Depok melalui akun Facebook mengunggah di grup pada hari Senin (31/7), mengaku telah menjadi korban penipuan online sehingga mengalami kerugian Rp15 juta dengan modus menguras saldo BukaDompet. Menurut keterangan resmi Bukalapak yang diterima Rancah Post pada hari Selasa (1/8), pihaknya menjelaskan bahwa pemilik akun Bukalapak tersebut telah terindikasi menjadi korban penipuan phishing. “Kami informasikan bahwa pemilik akun terindikasi melakukan pengisian User ID dan Password akun Bukalapak yang bersangkutan pada link (tautan) yang…
RANCAH POST – Kejahatan dalam dunia belanja online seolah tak ada habisnya, kali ini kejadian pembobolan akun toko online menimpa salah seorang pelapak hingga merugi uang belasan juta rupiah. Sebagaimana diunggah di Facebook oleh seorang netizen bernama AzkaAcc Depok di grup Info Depok pada hari Senin (31/7), ia menceritakan pengalaman pahit saldo Bukalapak senilai Rp15 juta dibobol maling. AzkaAcc menyebutkan uang yang tersimpan dalam BukaDompet tersebut merupakan hasil dari transaksi penjualan laptop di Bukalapak yang belum dicairkan, namun kalah cepat dari pembobol. Dalam aksinya, pelaku pembobol akun Bukalapak membelanjakan saldo BukaDompet untuk membeli token listrik, dan juga membeli pulsa Telkomsel…
RANCAH POST – Kementerian Agama Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis menggelar acara Halal Bihalal dalam rangka meningkatkan tali silaturahmi antar lembaga pada hari Kamis, 27 Juli 2017. Acara yang juga bertujuan mempererat persaudaran sesama pendidik di lingkungan madrasah itu dihadiri oleh Kepala Kemenag Kabupaten Ciamis H. Yusron Holid SAg MSi., juga tamu undangan dari kalangan tokoh agama, tokoh pemuda ORMAS/OKP, serta tokoh masyarakat. Kepala KUA Kecamatan Rancah, H. Yayat Hidayat, MM., menyambut serta sangat antusias dengan diselenggarakannya acara halal bilhalal ini, serta mengungkapkan rasa terimakasih kepada MAN Rancah yang telah memfasilitasi kegiatan ini. Yayat juga berpesan agar kegiatan seperti ini dapat…
RANCAH POST – Salah satu ecommerce Tanah Air, Blibli.com hari ini menggelar promo Kamis Ganteng (13/7) dengan menawarkan berbagai produk andalan yang sangat menarik dengan harga kompetitif. Dalam promo Blibli hari ini, ada salah satu di antara banyak produk yang ditawarkan pada Kamis Ganteng yaitu sebuah smartphone LG G6. Peritel berjuluk mall online itu memberikan potongan harga hingga 20%. Harga awal LG G6 dibanderol Rp8.999.000, setelah mendapat diskon 20 persen cukup dibayar dengan mahar Rp7.199.000 saja. Tentu ini harga paling kompetitif dan paling murah dibanding di tempat lain. Tak hanya itu, dalam gelaran promo Kamis Ganteng hari ini, Blibli juga…
RANCAH POST – Seiring dengan menjamurnya ecommerce di Indonesia dan kemudahan pembayaran membuat semakin banyak orang-orang menikmati betapa mudahnya melakukan transaksi atau belanja online. Selain menawarkan metode pembayaran transfer, virtual hingga cicilan kartu kredit. Beberapa ecommerce Tanah Air juga ada yang memberikan layanan dengan cicilan tanpa kartu kredit. Belanja online memang tak lepas dari permasalahan, seperti pesanan tidak sesuai bahkan lebih parah lagi maraknya penipu yang gentayangan mengintai calon pembeli dengan menawarkan produk dengan harga teramat murah. Berbicara soal pesanan tidak sesuai, salah seorang netizen bernama Arya P. Yudhawinata baru-baru ini angkat bicara di Twitter karena merasa tertipu. Melalui akunnya…