RANCAH POST – Bagaimana kegunaan fitur tersebut? Menurut Facebook, fitur ini memudahkan pengguna dalam mencari informasi terkait yang mereka inginkan. Sebagai jejaring sosial yang paling banyak diminati oleh kalangan pengguna dari seluruh dunia, Facebook kembali menghadirkan inovasi layanan terbarunya. Kali ini, Facebook menghadirkan fitur Graph Search sebagai layanan yang ditujukan untuk mempermudah pengguna dalam melakukan pencarian terkait jejaring sosial ini. Simplenya, fitur ini memiliki kemiripan dengan fitur pencarian milik Google, yang memudahkan pengguna dalam mencari apa saja berdasar ‘keyword’ yang mereka inginkan. Meski begitu, Facebook sendiri memberi jaminan bahwa kalangan pengguna yang menginginkan privasi, fitur ini tidak akan menampilkan informasi…
Penulis: Zezen Zaini Nurdin
RANCAH POST – Ternyata, ketua umum Partai Golkar, Aburizal Bakrie, atau dipopulerkan Ical, menjadi calon presiden 2014 yang paling tidak disukai oleh publik di dunia maya, demikian hasil analisis lembaga riset sosial media Politicawave yang disampaikan Rabu (16/1). Menurut pantauan Politicawave selama periode Oktober hingga Desember 2012 di sejumlah media sosial seperti Twitter, Facebook, Youtube, Blog, forum online, dan situs berita online, Aburizal menjadi kandidat dengan sentimen paling rendah di media sosial, dengan indeks nilai -15,90. “Aburizal Bakrie paling banyak dibicarakan dengan sentimen negatif di media sosial. Karenanya tingkat keterpilihannya adalah yang paling rendah,” jelas Yose Rizal, pendiri dan CEO…
RANCAH POST – Google pun siapkan layananan untuk bantu banjir Jakarta, tidak hanya pemerintah Jakarta atau pemerintah pusat yang sibuk membantu warga yang terimbas banjir bandang di ibu kota. Google dengan caranya sendiri berusaha membantu para pengguna internet di Jakarta untuk menghindari bencana musim hujan itu. Google Crisis Response, Jumat (18/1), meluncurkan website khusus yang bisa digunakan warga Jakarta untuk memetakan wilayah-wilayah yang terkena banjir sekaligus kondisi lalu lintas di jalan-jalan yang terendam air. Google juga menyediakan nomor telepon darurat yang bisa dihubungi warga yang terkena banjir, update informasi dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), dan tautan ke pusat informasi…
RANCAH POST – Blackberry 10 disebutkan akan memiliki fitur yang lebih sempurna dibandingkan Blackberry yang beredar saat ini. Fitur pengamanan misalnya, Blackberry 10 kabarnya akan membatasi pengguna untuk menggunakan password yang mudah dilacak. Seperti yang dilansir oleh BGR (5/12/2012), pada bulan Oktober 2012 lalu SplashData mengumumkan 25 password paling buruk yang beredar di dunia. Menyadari hal itu, RIM akhirnya mengeluarkan inovasi baru di handset BB 10 mereka. Nantinya, pengguna tidak akan bisa menggunakan password seperti 123456 dan qwerty untuk melindungi handset Blackberry 10 mereka. Hal ini dilakukan semata-mata demi keamanan handset pengguna sendiri. Rapidberry sendiri merilis beberapa password yang dilarang…
RANCAH POST – Aksi Bruce Willis dalam trailer perdana film action “Red 2”. Trailer tersebut mengisahkan tentang petualangan mantan agen CIA yang diperankan Bruce Willis dalam memberantas kejahatan. Selain Bruce, film ini juga menampilkan aksi aktor asal Korea Selatan, Lee Byung Hun. Dikisahkan, Frank Moses (Bruce) memutuskan untuk pensiun dari CIA dan menjalani kehidupan normal. Namun, situasi membuat ia beserta teman-temannya harus kembali menjalani misi yang diberikan CIA. Misi ini mengharuskan mereka memberantas kejahatan di Eropa. Dalam menjalankan misi ini, Frank bersama timnya berpetualang ke sejumlah negara di Eropa seperti Paris, London dan Moskow. Dalam salah satu adegan, Frank tampak…
RANCAH POST – Menurut hasil penelitian terbaru, mengkonsumsi buah-buahan dan sayuran cenderung optimis dalam hidup. Bila Anda merasa merasa kurang bersemangat dan cenderung berpikiran negatif tentang banyak hal, ada baiknya untuk memulai menambah asupan buah dan sayuran, karena menurut para peneliti, kedua bahan makanan itu bisa berkaitan dengan keoptimisan seseorang. Hal tersebut diutarakan oleh sekumpulan peneliti asal AS dari Brigham and Women’s Hospital, Harvard University, dan University of Wisconsin. Selain lebih bersemangat dalam menjalani hidup sepenuhnya, orang yang optimistis cenderung berusia panjang dan jarang mengalami penyakit yang mengancam jiwa, seperti penyakit jantung. Studi ini menemukan, orang-orang yang optimistis memiliki 13…
RANCAH POST – Mari kita lupakan sejenak tentang perkembangan teknologi yang semakin canggih dan wah. Kini, seakan tidak mau tenggelam, penggunaan baterai AA kini bisa diaplikasikan kedalam sebuah ponsel. Seperti yang dilansir oleh ABC (7/1), gelaran CES 2013 kali ini memang tidak lepas dari inovasi baru yang dihadirkan para pengembang IT. Inovasi ini termasuk yang dilakukan oleh SpareOne dengan ponsel buatan mereka. Alih-alih membuat smartphone dengan fitur wah, SpareOne malah membuat sebuah telepon genggam yang sumber tenaganya hanya berasal dari sebuah baterai AA. Aneh rasanya memproduksi sebuah telepon genggam yang fungsinya masih kalah dengan smartphone saat ini, namun, SpareOne sendiri…
RANCAH POST – Salah satu fotografer paling berpengaruh di dunia diantaranya David Douglas Duncan. Fotografer yang pernah bekerja di majalah Life ini bahkan sempat mendokumentasikan kehidupan seniman Spanyol Pablo Picasso. Kini, kamera Leica yang digunakannya untuk memotret sahabat dekatnya Pablo, berhasil dilelang di Wina seharga USD 2,18 juta atau sekitar Rp 2,1 triliun. Sebagaimana dilansir World Record Academy (16/1), Leica milik David dinobatkan sebagai kamera termahal di dunia karena berhasil menembus angka jutaan dollar. Leica, sebuah perusahaan optik Jerman yang juga memproduksi kamera Leica, bahkan membuat kamera khusus untuk David. M3D Leica adalah jenis kamera prototipe yang hanya diproduksi 25…