Penulis: Zezen Zaini Nurdin

Penulis sekaligus pemilik media lokal, suka sesuatu yang baru.

huawei tertarik ciptakan smartphone versi mini

RANCAH POST – Baru saja Samsung Galaxy S4 dan HTC One yang akan segera merilis perangkat smartphone versi mini, sepertinya sekarang Huawei juga tertarik untuk hal tersebut. Seperti dikutip Phone Arena (2/7), pihak Huawei mengatakan bahwa pihaknya tengah mempertimbangkan smartphone dengan layar yang lebih kecil lagi dari yang sudah ada selama ini. Pihaknya juga menyatakan bahwa meski layar berukuran besar yang rata-rata 5-6inci saat ini tumbuh dan berkembang sangat baik, namun Huawei optimis dengan menghadirkan smartphone mini. Hanya saja Huawei belum mengonfirmasi smartphone apa yang akan dibuatkan versi mini. Akankah Huawei Ascend P6?

Read More
Ponsel QWERTY Samsung

RANCAH POST – Raksasa Smartphone, Samsung, baru saja memperkenalkan sebuah ponsel baru pengusung keyboard slide QWERTY yang dinamai Samsung Gravity. Dilansir PhoneArena (2/7), ponsel yang akan meramaikan pasar gadget kelas entry-level ini akan mengusung layar sentuh TFT 3 inci dengan resolusi 240 x 320 piksel. Untuk spesifikasi yang lainnya, Samsung Gravity ini telah dilengkapi dengan prosesor single core 416MHz, 128MB RAM, 256 ROM, dan slot microSD yang mampu menampung data hingga 32GB. Dari segi kameranya, ponsel Samsung Gravity ini telah menyematkan kamera 2MP di bagian belakang bodinya yang juga memiliki kemampuan untuk merekam video. Fitur lain yang disematkan Samsung di…

Read More
pengguna kakaotalk capai angka lebih dari 100 juta

RANCAH POST – Akhirnya, setelah sekitar tiga tahun diluncurkan, startup asal Korea, KakaoTalk telah mencapai prestasi yang bisa dibilang cukup memuaskan. Dilansir dari Tech in Asia (2/7), pengguna KakaoTalk kini telah mencapai lebih dari angka 100 juta. Hal tersebut bukanlah sesuatu yang mudah untuk diraih mengingat banyaknya pesaing dengan aplikasi sejenis. Prestasi tersebut juga sebagai penanda bahwa KakaoTalk siap menghadapi persaingan dalam bidang aplikasi chatting. Jumlah pengguna KakaoTalk ini meningkat tajam mulai pertengahan tahun 2012, yang kemudian terus meningkat hingga saat ini. Jika dilihat pada grafik di atas, pada awal startup ini dirilis, peningkatan jumlah pengguna relatif lebih rendah dari…

Read More
1858012 mardani ali sera 620X310

RANCAH POST – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) melalui Juru Bicaranya : Mardani Ali Sera, tidak mempermasalahkan istri Fathanah, Sefti Sanustika meluncurkan sebuah single lagu. Meskipun judul lagu tersebut yakni PKS (Papa Kini Sendiri). “Nggak apa. Wong kreativitas. Asal jangan memanfaatkan kesempatan dalam kesempitan. Orang cari makan kok boleh,” kata Juru Bicara PKS Mardani Ali Sera, Senin (1/7/2013). Mardani meminta Sefti membuat sebuah lagu untuk PKS. Liriknya tentu membela partai itu. “Titip aja buatin lagu yang belain PKS ya. PKS titip pesan aja kita jaga etika masing-masing,” ujarnya. Sebelumnya, Nama Sefti Sanustika, istri terdakwa kasus dugaan suap kuota impor daging sapi,…

Read More
Robert Pattinson Kencani Gadis Mirip Kristen Stewart

RANCAH POST – Sejak diberitakannya putus dari Kristen Stewart, kini Robert Pattinson dikabarkan tak mau lagi mendekati wanita yang mirip dengan mantannya. Namun ternyata kabar itu sepertinya tidak terbukti! Lihat saja pemandangan yang terlihat di Loz Feliz, Los Angeles pada Sabtu (29/6) lalu. Aktor 27 tahun terlihat satu mobil dengan wanita yang rambutnya sangat mirip dengan rambut Kristen. Tak hanya rambutnya saja, dari samping wanita ini juga tampak punya kemiripan dengan bintang SNOW WHITE AND THE HUNTSMAN tersebut. Sepasang kacamata juga menjadi aksesoris yang menghiasi wajahnya. Hingga berita ini ditulis, belum diketahui pasti siapa wanita yang dimaksud, serta apa hubungannya…

Read More
KPK Suap PKS Septi

RANCAH POST – Sefti Sanustika, Istri terdakwa Suap, Ahmad Fathanah ternyata mengakui bahwa dirinya tidak pernah mengantarkan uang untuk eks Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Luthfi Hasan Ishaaq. “Tidak ada, tidak pernah,” kata Sefti di Gedung KPK Jakarta saat membesuk Afhmad Fathanah, Senin (1/7/2013). Sebelumnya, dalam surat dakwaan Luthfi disebutkan bahwa pada 27 Oktober 2012 mantan Presiden PKS itu menerima hibah uang tunai sebesar Rp200 juta dalam sebuah tas dari Ahmad Fathanah untuk membayar kambing dan sapi kurban yang diserahkan Sefti Sanustika dan Nurhasan di SPBU, Pancoran, Jakarta. “Kalau tidak percaya kita buktikan di pengadilan,” tandas Sefti. Penyanyi dangdut yang…

Read More
KPK Suap PKS Septi

Sefti Sanustika, istri Ahmad Fathanah, mengaku lagunya yang berjudul Papa Kini Sendiri (PKS) memang berkaitan dengan pengalamannya sendiri. Pasalnya, Ia harus mengalah berpisah dengan Fathanah pascaresmi ditangkap oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) karena terjerat kasus penyuapan dalam pengurusan izin kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian (Kementan). “Iya, nyerempet-nyerempet sedikit dengan pengalaman pribadi saya,” kata Sefti sebelum berkunjung ke Rumah Tahanan KPK, Jakarta Selatan, Senin (1/7/2013). Menurut Sefti, lagu Papa Kini Sendiri atau yang disingkat menjadi PKS diciptakan oleh Andi. Sefti menolak komentar apakah sudah diberi izin oleh Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ihwal lagunya yang seperti menyindir partai yang dipimpin…

Read More
Ingin Jadi Kaaryawan Facebook atau Twitter Jauhi 6 Hal Ini

RANCAH POST – Anda harus berhati-hati sebelum menulis atau mengunggah sesuatu di akun Facebook atau Twitter Anda. Bukan mustahil satu saat nanti, seorang calon bos akan membongkar akun Anda untuk melihat apakah Anda layak dijadikan karyawan atau tidak. Ini serius, karena sebuah survei di Amerika Serikat menunjukkan bahwa 39 persen manajer personalia di perusahaan sudah menggunakan Facebook dan Twitter untuk meriset calon karyawan mereka. Penelitian yang digelar oleh Harris Interactive dan CareerBuilder.com itu melibatkan lebih dari 2000 manajer personalia dan fokus pada bagaimana perilaku kandidat karyawan di media sosial bisa mempengaruhi peluangnya mendapatkan pekerjaan. BACA JUGA: Unggah Foto Tak Senonoh…

Read More
sofa ini terbuat dari kelapa

RANCAH POST – Produk bidang sustainable furniture kini akan  hadir dalam bentuk yang lebih  fashionable. Untuk membuktikan komitmennya dalam bidang produk ramah lingkungan, Marks & Spencer telah meluncurkan sofa yang paling ramah lingkungan. Dilansir dari Softpedia (28/6), isian lengan dan bantal sofa tersebut terbuat dari kelapa. Anda tak perlu khawatir terluka saat duduk di sofa tersebut. Hal tersebut karena perusahaan pembuat sofa tersebut hanya mengambil serat dari buah kelapa yang dicampur dengan bahan lateks alami. Campuran bahan tersebut pada akhirnya menghasilkan isian yang mirip dengan busa PU. Selain itu, bantal belakang sofa juga terbuat dari poliester yang terbuat dari plastik…

Read More
Windows 8.1 Microsoft Windows 8

RANCAH POST – Seiring dengan agendanya acara peluncuran Windows 8.1 pada minggu depan, Microsoft kini telah membuat sayembara yang ditujukan kepada semua pihak dengan hadiah yang menggiurkan. Dikutip dari Neowin (20/6), Microsoft menjanjikan uang sebesar USD 100 ribu dolar atau sekitar Rp 1 miliar bagi mereka yang berhasil memecahkan tantangan yang diberikan oleh Microsoft. Ada 3 kategori yang disayembarakan Microsoft, yaitu mencari sistem kelemahan sistem keamanan pada Windows 8.1, ide-ide menyangkut pertahanan, serta mencari kerentanan kritikal untuk IE11. Khusus untuk kategori penemu kelemahan sistem keamanan Windows 8.1 akan mendapat hadiah Rp 1 miliar. Sedangkan untuk kategori ide-ide pertahanan, Microsoft akan…

Read More