RANCAH POST – Jelang bulan Ramadhan, Fatin Shidqia Lubis semakin eksis di industri musik nusantara. Fatin telah merilis album baru bertajuk 12 Lagu Islami Terbaik Fatin and Friends. Dalam album terbarunya ini, Fatin mempersembahkan lagu religi “Proud Of You Moslem”. Lantas, apa perbedaan lagu religi terbaru Fatin dengan sebelumnya? “Yang ini lebih bisa dinyanyiin semua orang. Kalau lagu religi yang pertama itu lebih berat,” ujar Fatin saat konferensi pers di Gramedia Central Park, Jakarta, Selasa 24 Juni 2014. Pelantun “Dia Dia Dia” ini juga merasa tidak mengalami kesulitan berarti selama proses pembuatan lagu religi tersebut. “Ini membuat lagunya satu bulan…
Penulis: Yuyu Wahyudi
RANCAH POST – SHE kini mengadakan audisi untuk pengganti vokalis baru yang dulu yaitu Melly Herliana. jika sudah mendapat vokalais baru, SHE akan merilis single baru setelah Ramadhan nanti. “Iya, lagi mempersiapkan single baru yang rencananya rilis setelah Idul Fitri ini,” kata SHE saat ditemui di kawasan Tebet, Senin sore, 23 Juni. “Hari ini kami mengadakan audisi untuk mencari vokalis baru setelah Melly keluar Januari lalu.” SHE mengaku tidak ada kriteria khusus untuk calon pengganti Melly. “Lumayan yang ikut audisi. Suara mereka bagus, ada yang dari Aceh, Lampung. Kalau untuk kriteria khusus sih nggak ada, yang penting cewek dan punya…
RANCAH POST – Adele diberitakan telah merampungkan album ketiganya. Menurut salah satu keterangan, Adele akan segera melumcurkannya dalam waktu dekat. “Album ini telah selesai ditulis dan direkam. Secara teoritis bisa dirilis besok jika Adele menginginkannya.” ujar seorang sumber pada Daily Star Sunday, Minggu (22/06/2014). Sejauh ini Adele dan labelnya belum menggembar-gemborkan promosi album yang dirumorkan akan dinamai “25” itu. “Rencananya album ini akan dilepas sebagai kejutan tanpa promosi atau publikasi sebelumnya,” tutur salah satu jubir Adele. “Proyek ini masih dirahasiakan dijaga ketat, masih belum diputuskan kapan tanggal perilisannya.” Penyanyi asal London tersebut berharap album ketiganya dapat laris dipasaran seperti album…
RANCAH POST – Anugerah Musik Indonesia (AMI) 2014 digelar Kamis (19/06/2014) di Kasablanka Hall, Mal Kota Kasablanka, Jakarta, Kamis, 19 Juni. Dalam acara tersebut semua pembawa acara diisi bukan oleh MC kondang, melainkan penyanyi dan musisi yang debutan menjadi presenter, AMI 2014 juga menyuguhkan aksi panggung kolaborasi para musisi. Jebolan “Indonesian Idol” 2014, Virzha, didapuk berduet dengan Sophia Mueller (Sophia Latjuba) saat menyanyikan lagu “Kangen”. Virza dan Shopia sama-sama menghayati lagu ciptaan Ahmad Dhani tersebut dengan baik. Usai duet bersama Virzha, Sophia didapuk membacakan pemenang kategori “Artis Solo Wanita Pop Terbaik”. Gelar ini kemudian jatuh ke tangan Fatin Shidqia yang…
RANCAH POST – Yovie & Nuno meluncurkan album teranyarnya, Sebuah konser mini dihelat untuk menandai peluncuran album bertajuk Still The One, Rabu (18/6/2014) malam. Dalam konser semalam, proyek besutan Yovie Widianto itu tampil dengan vokalis barunya, Windura. Selain itu, Fatin Shidqia dan CJR juga ikut memeriahkan konser yang berlangsung dalam suasana romantis tersebut. Yovie & Nuno membawakan beberapa nomor dari album baru mereka, seperti “Sakit Hati”, “Tergoda Bidadari” dan “Tanpa Cinta”. Selain itu, beberapa tembang dari album terdahulu juga tak ketinggalan dinyanyikan. Album “Still The One” sendiri sudah terjual lebih dari satu juta kopi sejak dilepas ke pasaran. Itu membuat…
RANCAH POST – Bondan Prakoso kini tengah bersolo karier, hal itu terlihat di setiap kali ia merilis albumnya yang bertajuk Generasiku, yang akan dirilis dalam waktu dekat. Bahkan dalam albumnya tersebut ia melakukan proses rekaman mulai dari penulisan lagu hingga mastering seorang diri. Namun dibalik itu, Bondan tak menampik kehilangan sosok Fade To Black yang selalu menjadi tempat untuknya bertukar pendapat. “Kalau dulu masih ada teman ‘berantem’ dari segi lirik, kalau musik dari dulu selalu gue yang handle,”ucap Bondan. Pelantun Untuk Selamanya itu menuturkan saat ini tidak memiliki teman yang dapat berdiskusi mengenai lagu yang ditulisnya. Tak hanya itu, ia…
RANCAH POST – One Direction mengatakan saat ini mereka tengah menyiapkan album baru. Menurut salah satu member 1D yaitu Niall, untuk album ini One Direction akan bekerja sama dengan McBusted, gabungan band pop rock asal Inggris, McFly dan Busted. “Awalnya kami mengerjakan album terbaru kami dengan McFly, tapi sekarang kami mengerjakannya bersama McBusted (gabungan McFly dan Busted),” ujar Niall. “Ini merupakan kolaborasi yang sangat keren, karena pertama kalinya aku datang ke pertunjukan, ya pertunjukan musik McFly dan Busted.” “James Bourne (dari Busted) merupakan penulis lagu yang benar-benar berbakat,” lanjut Niall. “Aku sangat antusias bekerja sama dengannya.” Salah satu member McFly,…
RANCAH POST – Billy Corgan yang merupakan vokalis Smashing Pumpkins mengungkapkan band rock asal AS itu ditinggal Drummernya yaitu Mike Byrne, Mike memutuskan untuk hengkang dari band pelantun Beautiful itu. Dalam wawancara dengan Music Radar, Corgan mengatakan, Byrne sudah bukan menjadi bagian dari Smashing Pumpkins. “Kita bisa bilang bahwa Mike seperti Elvis, dia telah meninggalkan bangunan,” ungkapnya seperti dilansir dari DigitalSpy. Byrne bergabung dengan Smashing Pumpkins pada tahun 2009, dia menggantikan posisi Jimmy Chamberlin yang mengundurkan diri pada saat itu. Byrne muncul di album Teargarden by Kaleidyscope. Meski menyisakan tiga personel, Corgan mengaku proses rekaman album terbarunya, Monuments To An…
RANCAH POST – Jennifer Lopez tampil menjadi salah satu talent acara pembukaan Piala Dunia 2014, di Corinthians Arena, Sao Paulo, Brasil. Ia nenyaynyi bersama Pit Bull dan penyanyi Brazil, Claudia Leitte, untuk lagu anthem “We Are One (Ole Ola)”. Meski terkesan spektakuler, sejumlah fans kecewa karena kualitas audio saat penampilan JLO cs tersebut. Mereka kemudian mengeluhkan hal tersebut via jejaring sosial. “Ini seperti suara nyanyian di luar angkasa,” kata Philip Hay. “Ini benar-benar sebuah kekacauan,” kritik Ibrahim Salha. “Kualitas suaranya payah. Upacara pembukaannya sangat buruk, atau karena suara TVku?” ujar Mike Norman. Sejumlah fans menyayangkan karena JLo, Pitbull dan Claudia…
RANCAH POST – Grup band Agrikulture yang merupakan band asli Indonesia ini justru lebih sering tampil di luar negeri daripada di dalam negeri. Band Agrikulture yang digawangi oleh Fandy (Vokal), Dipha (Bass), Emil (Gitar), dan Aditya (Drum) itu menilai bandnya sudah lebih dulu go international daripada band-band lainnya di Tanah Air. “Awal-awal terbentuk kita justru lebih sering main diluar nggak disini, jadi kalau ditanya karier internasional ya kita Internasional banget,” ungkap Fandy. Dipha, sang bassist menambahkan, kalau ia bersama band Agrikulture baru saja kembali dari Bangkok, Thailand, dalam rangka tampil di sebuah festival Internasional. “Dua minggu yang lalu kita baru…