RANCAH POST – Melalui postingan di akun media sosial miliknya, netizen bernama Syiifa Aulia menceritakan kejadian yang tak mengenakan. Syiifa dalam postingannya itu membagikan tangkapan layar snap WA miliknya ketika ia menjadi korban pelecehan orang tak dikenal yang memamerkan alat kelaminnya. “Jadi udh ada beberapa kasus cewek2 yang diteror sama nomor2 gak dikenal. Saat vc otomatis langsung kita angkat dan langsung ke muka kan? Nah si penjahat ini langsung ss muka kita pas dia lagi megang alat vitalnya,” demikian snap WA Syiifa. “Jadi tolong kalo ada nomor gak dikenal langsung arahin ke arah atas dulu (JANGAN DIMUKA) ini beneran. Kmren2…
Penulis: Toni Faturokhman
RANCAH POST – Rumah seorang nenek bernama Yudahasuna dikabarkan dirusak sejumlah orang yang disebutkan sebagai anggota Brimob. Saat terjadi perusakan, nenek berusia 68 tahun itu tengah tidur bersama dengan 8 orang cucunya. Mereka pun langsung terbangun ketika perusakan terjadi. “Ketika mendengar ada keributan, saya langsung membangunakan cucu saya. Lemari ditusuk, rak piring dibanting, mereka juga teriak-teriak,” ungkap Yudahasuna, Minggu (7/4/2019). Rumah nenek dirusak anggota Brimob sendiri beradad di Jl Mayjend Katamso, Kelurahan Baruga, Kecamatan Baruga, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara. Masih dikatakan Yudahasuna, ketika puluhan anggota Brimob itu mengobrak-abrik tengah rumah, ia bersama dengan cucunya berada di kamar dan menahan pintu…
RANCAH POST – Sebuah postingan yang beredar di media sosial langsung viral. Postingan itu memperlihatkan seorang ayah yang membawa kembali jenazah anaknya karena tak sanggup membayar biaya pemakaman. Postingan ayah bawa kembali jenazah bayinya itu viral usai diunggah oleh akun Facebook, Mohd Zulhairi Zainol, Kamis (4/4/2019). Jumlah biaya pemakaman sang bayi, diterangkan Zainol sebesar Rp1 juta, namun pria tersebut tak punya cukup uang untuk membayarnya. Beruntung ada Zainol yang kemudian membantu pria tersebut untuk mengurus pemakaman bayi malang tersebut. Menurut Zainol, kejadian tersebut benar-benar menggugah hatinya karena melibatkan seorang bayi. Zainol pun tergerak membantunya karena melihat pria tersebut kebingungan menguburkan…
RANCAH POST – Kasus pencurian motor ini viral usai dibagikan di media sosial oleh akun Facebook Wahyu Jati pada grup Info Cegatan Jogja. Dari keterangan Wahyu, kejadian tersebut bermula ketika korban ingin menjual motor Yamaha Vixion miliknya. Menjelang shalat Magrib, korban dan pelaku bertemu untuk melakukan transaksi. Namun sebelum transaksi dilakukan, keduanya memutuskan untuk shalat berjamaah terlebih dahulu. Namun baru saja memasuki rakaat pertama, pelaku keluar dan masuk ke rumah korban yang tak jauh dari masjid. Pelaku, menurut Wahyu, sebelumnya sudah melihat posisi kunci motor berada. Ditambah lagi, rumah tidak dikunci oleh korban. Kepada para netizen yang membaca postingannya, Wahyu…
RANCAH POST – Media sosial viral dengan adanya sebuah video yang memperlihatkan seorang pemuda yang disebut mahasiswa menampar polisi. Salah satu netizen yang mengunggah video oknum mahasiswa tampar polisi adalah akun Facebook Pardie Tiwul, Jumat (5/4/2019). Kejadian mahasiswa menampar polisi, sebagaimana keterangan yang tertulis dalam akun tersebut, terjadi ketika polisi berusaha menertibkan sejumlah mahasiswa yang berdemonstrasi di Jalan AP Pettarani – Sultan Alauddin, Makassar. Penertiban itu dilakukan kepolisian lantaran aksi unjuk rasa sejumlah mahasiswa itu justru menghambat arus lalu lintas sehingga terjadi kemacetan. Tak terima ditertibkan, seorang mahasiswa yang telanjang dada terlihat mengajak duel polisi tersebut. Bukan itu saja, mahasiswa…
RANCAH POST – Karena perbuatan baiknya, bocah berusia 6 tahun berikut ini berhasil membuat hati netizen meleleh. Aksi bocah yang membuatnya viral itu adalah membawa ayam yang ditabraknya secara tak sengaja ke rumah sakit. Foto bocah yang diketahui bernama Derek C Lalchhanhima yang memegang ayam sudah mati itu pun lantas menjadi perbincangan hangat netizen. Sebagaimana dihimpun, Derek bergegas ke rumah sakit usai menabrak seekor ayam secara tak sengaja. Dari foto yang diunggah Sanga Says pada hari Selasa (3/4/2019), bocah asal Sairang India ini membawa ayam mati itu ke rumah sakit dengan mata berkaca-kaca. Pada tangan kanannya, Derek memegang uang yang…
RANCAH POST – Ditreskrimsus Polda Jatim meringkus pria bernama Arif Kurniawan Radjasa yang menjadi pemilik akun Facebook Antonio Bannera. Arif ditangkap karena dalam postingannya menyebarkan berita bohong yang berkaitan dengan peristiwa 98 dan pemerkosaan wanita yang berasal dari etnis Tionghoa. Penangkapan Antonio Bannera dibenarkan Kasubdit V Cyber Crime Ditreskrimsus Polda Jatim, AKBP Harissandi. “Betul, sudah kami amankan dan dibawa ke Polda Jawa Timur. Ditangkap di kamar kos di daerah Sedati Sidoarjo,” tutur Harissandi, Sabtu (6/4/2019). Arif tak sendiri, ia ditangkap bersama dengan istrinya, PA (31). Dari tangan keduanya, polisi mengamankan sejumlah barang bukti 1 ponsel merk Lenovo, 1 ponsel merk…
RANCAH POST – Usai hilang kurang lebih seratus hari, Faiqus Syamsi akhirnya berhasil ditemukan pada Jumat (5/4/2019) kemarin. Hanya saja, pemuda berusia 17 tahun ditemukan sudah meninggal dunia. Pemuda yang berstatus siswa SMK Negeri 5 Surabaya itu ditemukan sudah meninggal dunia oleh tim SAR dengan kondisi tinggal tulang belulang. Jenazah Syamsi sendiri ditemukan di atas Lembah Kijang dan di bawah Puncak Bayangan. Penemuan jasad Syamsi tak jauh dari lokasi terakhir di mana warga Jalan Kendangsari XV/VI Surabaya tersebut hilang kontak pada 18 Desember 2018 ketika mendaki gunung tersebut. Berdasarkan keterangan Farid Kurniadi, komandan pencarian, di lokasi ditemukannya korban, ditemukan pula…
RANCAH POST – Kejadian menggegerkan media sosial dibagikan oleh akun Facebook Inyoman Mertayasa beberapa jam lalu. Kejadian yang kemudian menyita perhatian netizen di media sosial itu adanya seorang pria yang tiba-tiba duduk di pura, tempat ibadah umat Hindu. Bukan sekedar duduk, pria yang disebutkan mengenakan kopiah itu kabarnya membaca Alquran di pura tersebut. Hanya saja, Inyoman melalui postingannya tidak menyebutkan di mana lokasi pura itu berada. Inyoman pun mengunggah sejumlah foto. Foto tersebut memperlihatkan seorang pria diikat tangan dan kakinya menggunakan kain. Foto lainnya memperlihatkan satu buah handphone, dompet, dan Alquran yang diduga kuat milik pria tersebut. Dari kartu identitas…
RANCAH POST – Postingan Eris Riswandi berikut ini memanggil para dermawan untuk mengulurkan tangannya demi seorang anak yang sedang sekolah. Pasalnya, siswi SMK di Gianyar Bali bernama Dayu sudah setahun tak sanggup membayar uang SPP. Hal itu terjadi dikarena Dayu berasal dari keluarga tak mampu. Ayah siswi SMK di Bali diketahui hanya bekerja serabutan sehingga penghasilannya tak cukup untuk membayar SPP. Dari postingan Eris yang bersumber dari akun Facebook Komunitas Rare Bali, tiap bulannya Dayu haru membayar Rp225 ribu. Karena sudah menunggak selama satu tahun, total SPP yang belum dibayarnya mencapai Rp2.925.000, jumlah itu bukan nominal yang kecil bagi Dayu…