Penulis: Ade Riyanto

Penulis sejati, blogger, pemerhati teknologi, trabas dan dunia adventure.

Valentino Rossi Aragon

RANCAH POST – Kevin Schwantz memiliki penilaian tersendiri akan kegagalan Valentino Rossi di enam seri terakhir MotoGP 2013. Schwantz melihat Rossi dalam keadaan kurang percaya diri. The Doctor yang pada musim ini kembali membela Yamaha, memang sempat memperlihatkan performa apik di awal musim. Bahkan, jawara dunia MotoGP tujuh kali itu menang di seri GP Belanda, Juni lalu. Belakangan, pembalap asal Italia tersebut mengalami penurunan performa. Tercatat, Rossi harus puas finis di tempat keempat dalam empat seri terakhir MotoGP, berbeda dengan hasil rekan setimnya, Jorge Lorenzo. Schwantz melihat ada sesuatu yang hilang dari sosok Rossi hingga harus meraih hasil tersebut. Mantan…

Read More
Sebastian Vettel F1 GP Singapura

RANCAH POST – Sebastian Vettel berhasil keluar sebagai juara pada F1 GP Singapura, Minggu (22/9/2013). Atas kemenangan ini, Pembalap Red Bull tersebut semakin nyaman di puncak klasemen pembalap. Dalam balapan yang berlangsung di Marina Bay Streert, Vettel memulai balapan dari posisi pertama dengan dibayangi oleh Nico Rosberg di posisi kedua. Vettel sempat tersalip oleh pembalap Mercedes tersebut pada tikungan pertama. Akan tetapi, jawara bertahan F1 ini berhasil merebut posisi terdepan. Sedangkan, Fernando Alonso yang membela Ferrari berhasil melejit ke posisi ketiga usai memulai balapan dari posisi ketujuh. Memasuki lap ke-25, safety car memasuki lintasan karena terjadi kecelakaan yang menimpa Daniel…

Read More
Suzuki Swift Sport

RANCAH POST – PT Suzuki Indomobil Sales akhirnya melunasi janjinya untuk meluncurkan Suzuki Swift Sport di Indonesia. Tersedia dalam dua pilihan transmisi, Swift Sport manual dibanderol Rp299 juta, sedangkan versi CVT Rp314 juta (OTR Jakarta). 4W Sales Director PT SIS, Endro Nugroho mengatakan, Swift Sport berbeda dengan Swift biasa. Selain memiliki spesifikasi mesin dan sejumlah komponen yang berbeda, Swift Sport juga didatangkan langsung dari negera asalnya sehingga harga jualnya pun membengkak. “Ini CBU (completely build up/impor langsung) dari Jepang. Itu salah satu alasan kenapa harganya mahal karena import duty,” jelas Endro usai peluncuran Swift Sport di arena IIMS, JIExpo Kemayoran,…

Read More
Sebastian Vettel F1 GP Singapore Pole

RANCAH POST – Sebastian Vettel terus menunjukkan dominasinya di sirkuit Marina Bay. Pembalap Red Bull tersebut akhirnya meraih pole position dalam kualifikasi Formula One (F1) GP Singapura, Sabtu (21/9/2013). Setelah menjadi yang tercepat di sesi latihan bebas kedua dan ketiga, SebastianVettel melanjutkan dominasinya sebagai yang tercepat di kualifikasi F1 GP Singapura dengan catatan waktu 1 menit 42,841 detik. Mengungguli Nico Rosberg yang bakal memulai lomba di posisi kedua, dengan catatan waktu 1 menit 42,841 detik. Posisi ketiga pada lomba yang bakal digelar besok malam, ada Romain Grosjaen dari Lotus yang mencatatkan waktu 1 menit 43,058 detik. Disusul rekan setim Vettel,…

Read More
Valentino Rossi

RANCAH POST – Kendati meraih pencapaian lebih baik ketimbang saat membela Ducati pada dua musim sebelumnya, pembalap Yamaha, Valentino Rossi kerap tak mampu menembus tiga besar yang diisi oleh Marc Marquez, Jorge Lorenzo, dan Dani Pedrosa pada musim ini. Hal tersebut rupanya berada di luar perkiraan mantan juara dunia kelas utama, Kevin Schwantz. Usai tak mampu meraih satu pun kemenangan saat menunggangi motor Ducati, The Doctor bergabung dengan Yamaha dan diharapkan mampu menunjukkan kembali performa terbaiknya. Dan, setelah mampu menang pada MotoGP Assen, pembalap asal Italia tersebut kebanyakan menempati posisi empat di belakang top three rider. “Pada awal musim, saya…

Read More
Fernando Alonso McLaren

RANCAH POST – Setelah direkrutnya Kimi Raikkonen oleh Ferrari untuk musim 2014 mendatang, McLaren lewat prinsipal tim Martin Whitmarsh mencoba merayu Fernando Alonso, dengan mengatakan kalau sang pembalap akan kembali bergabung pada 2014 atau 2015. Alonso menegaskan kalau dia tak berniat untuk meninggalkan Ferrari. Alonso juga mengatakan kalau dia tak memiliki masalah dengan siapapun saat membela McLaren pada 2007. Menurutnya, saat itu, pertarungan dengan Lewis Hamilton hanya merupakan bagian dari filosofi tim yang tak mengistimewakan salah satu pembalapnya untuk meraih gelar juara pada tahun tersebut. “Tak begitu (menggoda). Saya ulangi lagi, sebagaimana saya katakan tiap akhir pekan dan terus mengulangnya,…

Read More
Kimi Raikkonen Ferrari

RANCAH POST – Berita mengejutkan datang dari Kimi Raikkonen. Pembalap tim Lotus itu mengungkapkan alasan mengapa dirinya memutuskan untuk meninggalkan Lotus. Masalah uang ditengarai menjadi penyebab utama Kimi hengkang dari tim yang bermarkas di Enstone itu. Raikkonen memutuskan untuk kembali ke Ferrari yang di mana merupakan tim yang membawa dirinya menjadi juara di 2007. Kimi juga menganggap tunggakan yang dilakukan oleh Lotus membuat pembalap 33 tahun itu semakin yakin untuk meninggalkan Lotus. “Saya ingin balapan, itulah satu-satunya alasan mengapa saya memilih kembali ke sini (Ferrari). Alasan mengapa saya belum dibayar dapat Anda tanyakan kepada tim, tetapi alasan mengapa saya pergi…

Read More
Randy de Puniet Suzuki

RANCAH POST – Randy de Puniet pastikan persiapan Suzuki untuk tampil di MotoGP 2015 berjalan dengan lancar. Hal itu diungkapkan De Puniet usai menjalani tes di Sirkuit Misano, 16-19 September 2013. De Puniet hanya menduduki peringkat ke-13 pada tes resmi di Misano, Senin 16 September 2013. Tes rider Suzuki itu tertinggal hingga 1,833 detik dari pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, yang memimpin jalannya tes. De Puniet terus menjalani tes bersama Suzuki hingga kemarin, Rabu 19 September 2013. Pembalap yang musim ini memperkuat Aspar di ajang MotoGP 2013 itu tetap puas dengan jalannya tes meski masih tertinggal jauh dari Honda dan…

Read More
Marc Marquez Race Test Misano

RANCAH POST – Marc Marquez mengatakan kesuksesannya memang sangat mengejutkan. Meski demikian, sejauh ini dia belum mau memikirkan gelar juara MotoGP 2013. Pembalap debutan MotoGP itu memimpin klasemen sementara pembalap dengan mengumpulkan 253 poin. Marquez masih unggul 34 poin dari juara bertahan Jorge Lorenzo. Kendati begitu, Marquez tidak mau terlalu jumawa. “Saya tidak mengharapkan sama sekali saat musim dimulai. Target saya hanya meraih beberapa podium dan mencoba bertarung meraih kemenangan di akhir musim,” kata Marquez. “Pada saat ini saya ingin melewati balapan demi balapan, tapi sudah pasti kami memiliki peluang untuk mendapatkan mahkota juara ini,” sambung pembalap asal Spanyol, seperti…

Read More
Vespa 946 Indonesia

RANCAH POST – PT Piaggio Indonesia akhirnya merilis Vespa 946. Skuter Italia dengan model jok menggantung ini terlahir sebagai koleksi mode tahun 2013. Vespa 946 memulai debutnya sebagai pola dasar Vespa untuk generasi baru, contoh yang bagus bagi keberhasilan mereproduksi prototipe Vespa MP6 pertama secara modern dan futuristik. Ini mewakili gaya Italia yang terbaik dengan pendekatan craftmanship di dalam dimensi yang futuristik. Garis Vespa legendaris telah dibenamkan pada sejarah desain. Beberapa pen-stroke brilian menghasilkan salah satu simbol dari kreatifitas Italia dan meluncurkan kisah tak berakhir dari sukses yang luar biasa. Perhatian terhadap detail telah menjadi bagian integral dari Vespa 946…

Read More