Penulis: Ade Riyanto

Penulis sejati, blogger, pemerhati teknologi, trabas dan dunia adventure.

Sebastian Vettel F1 GP Korea

RANCAH POST – Sebastian Vettel kian dekat untuk mendapatkan gelar juara Formula One (F1) keempat secara beruntun. Pembalap Red Bull itu bertekad melanjutkan tren kemenangan itu di GP Korea. Ya, bulan lalu di Singapura, Vettel berhasil memperlebar jarak dengan meraih kemenangan ketiga secara beruntun. Baby Schumi –julukan Vettel-, semakin memperlebar jarak menjadi 60 poin dari rival terdekat Fernando Alonso. Balapan F1 tersisa enam seri lagi. Penampilan buruk Alonso di Korea, akan membuka pintu Vettel untuk meraih gelar juara dunia keempat secara beruntun di Jepang, pekan depan. Keberhasilannya ini akan membuat Baby Schumi termasuk dalam beberapa pembalap hebat. Kemenangan tahun ini,…

Read More
KTM 1290 Super Duke R

RANCAH POST – All new KTM 1290 Super Duke R atau yang disebut The Beast ini mulai terungkap ke hadapan publik. Tipe terbaru dari pabrikan asal Austria ini rencananya akan mejeng di EICMA 2013, Milan bulan depan. Sebagaimana dilansir Motorcycle.com, sebelum melakukan debutnya, foto KTM 1290 Super Duke R ini telah bocor kehadapan publik. Motor ini terlihat sangat kuat, dengan bentuk lampu depan yang agresif, dan garis otot kuat disepanjang body dan tangki bensin. Serta frame teralis warna orange dan putih menambah kesan gagah motor ini. Menurut kabar yang beredar, motor ini akan menggendong sebuah mesin V-twin berkapasitas 1.301 cc.…

Read More
MotoGP Laguna Seca

RANCAH POST – Amerika Serikat dipastikan hanya akan menggelar dua event balapan MotoGP 2014 mendatang. Pasalnya satu seri, Laguna Seca, resmi dicoret dari kalender setelah total menghampar gelaran MotoGP 15 seri dari 15 tahun terakhir. Pihak sirkuit Laguna Seca mengumumkan bahwa mereka takkan lagi bekerja sama dengan FIM dan Dorna sebagai otoritas MotoGP, untuk jadi tuan rumah GP Amerika Serikat musim depan lantaran masalah finansial. Negeri Paman Sam itu pun kini tinggal menyisakan dua event untuk MotoGP tahun depan, GP Americas di Texas dan GP Indianapolis. Dalam pernyataan resminya, pihak sirkuit Laguna mengaku menyesalkan bahwa mereka takkan lagi jadi tuan…

Read More
Marc Marquez MotoGP Aragon Penalty

RANCAH POST – Race Direction memang belum memutuskan Marc Marquez bersalah atau tidak atas insiden senggolan dengan Dani Pedrosa di MotoGP Aragon, pekan lalu. Akan tetapi, pembalap Honda tersebut memiliki potensi mendapatkan hukuman. Situs Crash melaporkan bahwa Race Direction memiliki daftar panjang hukuman yang tersedia untuk memberikan sanksi  pada jawara MotoGP Aragon tersebut. Sanksi tersebut dimulai dari peringatan, penalti poin, denda, hingga penarikan gelar juara. Poin sendiri terakumulasi selama satu musim, dengan hukuman diberikan jika 4 poin (belakang grid start), 7 poin (pit lane start), dan 10 poin (diskualifikasi, dari acara berikutnya). Apabila salah satu hukuman tersebut diberikan kepada Marquez,…

Read More
Casey Stoner Mick Doohan MotoGP Phillip Island

RANCAH POST – Mantan pembalap MotoGP asal Australia, Casey Stoner akan kembali turun lintasan pada gelaran grand prix Australia, 20 Oktober mendatang. Stoner akan melakoni lap of honour bersama dua juara dunia asal Australia lainnya, Mick Doohan dan Wayne Gardner. Dalam enam edisi terakhir MotoGP, Stoner selalu meraih kemenangan di sirkuit Phillip Island, termasuk balapan 2012 lalu, yang merupakan tahun terakhirnya sebelum memutuskan pensiun. Stoner sendiri menganggap kemenangan tahun lalu, yang disaksikan fans-nya, merupakan akhir “dongeng manis” dirinya di ajang MotoGP. “MotoGP Phillip Island 2012 merupakan akhir dari cerita manis saya selama berkarier di MotoGP. Akan menyenangkan untuk melintasi trek…

Read More
New Honda Odyssey

RANCAH POST – Honda memamerkan foto terbaru dari generasi penerus multi purpose vehicle (MPV) premium Odyssey. Foto tersebut menggoda publik lewat situs resminya di Jepang. Sebagaimana dilansir Autoevolution, Selasa (1/10/2013) model terbaru Honda Odyssey ini memiliki atap lebih tinggi dari generasi sebelumnya. Hal itu tentu saja untuk memberikan kenyamanan lebih di ruang kabin. Hingga saat ini, pihak Honda belum menyertakan spesifikasi teknis, harga Odyssey terbaru namun dari beberapa foto yang diunggah mobil ini akan mendapatkan fitur-fitur terkini seperti blind-spot system, auto-braking system dan ECON Driving Mode. Honda Odyssey akan tersedia dalam pilihan penggerak roda depan dan all-wheel drive (AWD). Sementara…

Read More
Jorge Lorenzo vs Marc Marquez

RANCAH POST – Jorge Lorenzo selalu jadi pengkritik yang paling tegas terhadap gaya balap Marc Marquez yang dianggap terlampau agresif. Tak hanya dirinya sendiri yang bisa membuatnya celaka, tapi juga pembalap lain. Lorenzo sendiri pernah jadi korban ganasnya antusiasme Marquez di awal-awal musim debutnya pada seri Jerez silam. Pada akhir pekan lalu, giliran senior kompatriot Marquez lainnya, Daniel Pedrosa yang jadi korban lebih parah. Rider Repsol Honda itu dianggap menyenggol rekan timnya itu hingga terjatuh di lap keenam. Pedrosa pun tak bisa merampungkan MotoGP Aragon lalu dan sementara Marquez, berdiri tegak di puncak podium. Soal skill membalap, Lorenzo mengakui bahwa…

Read More
Dani Pedrosa MotoGP Aragon 2013

RANCAH POST – Jatuhnya Dani Pedrosa saat balapan di MotoGP Aragon pekan lalu masih menjadi sorotan, lantaran disebabkan oleh agresivitas rekannya sendiri, Marc Marquez pada lap keenam. Pedrosa pun akhirnya mengirim kritikan atas aksi Marquez. Start dari posisi tiga, Pedrosa sebenarnya mampu memulai balapan dengan baik, mampu menyalip Marquez di posisi dua. Namun saat memasuki lap keenam, tepatnya tikungan ke-12, dia mendapat sedikit senggolan dari Marquez yang mencoba menyalipnya. Tak berselang lama, Dani Pedrosa pun terbang dari motornya lantaran sensor kontrol traksi pada motornya rusak. “Marc selalu berkendara pada limit saat ada para pembalap di depannya. Kali ini, seperti yang…

Read More
Dani Pedrosa Crash MotoGP Aragon

RANCAH POST – Dani Pedrosa mengalami nasib nahas tepat di hari spesialnya. Dia harus merayakan hari istimewanya dengan mengalami kecelakaan pada MotoGP Aragon, malam tadi. Pedrosa mengusung ambisi besar pada balapan di Sirkuit Motorland Aragon, Spanyol, Minggu (29/9/2013). Dia ingin merayakan hari ulang tahunnya dengan meraih kemenangan di tempat yang musim lalu membawanya naik podium teratas. Harapan Pedrosa harus pupus saat balapan baru memasuki lap keenam. Sempat tampil apik di awal balapan, Pedrosa harus mengakhiri balapan usai setelah mengalami senggolan dengan rekan setimnya Marc Marquez sehingga membuat salah satu komponen motornya mengalami kerusakan. Senggolan tersebut kabarnya memutus kabel sistem traksi…

Read More
Dani Pedrosa MotoGP Aragon Crash

RANCAH POST – Dani Pedrosa mendapat kado pahit di hari ulang tahunnya yang ke-28. Pembalap Repsol Honda tersebut terjatuh pada MotoGP Aragon usai bersenggolan dengan rekan setimnya, Marc Marquez. Seri ke-14 MotoGP di Sirkuit Motorland Aragon, Spanyol, 29 September 2013 menjadi momen spesial buat Pedrosa. Pasalnya, tepat di hari itu ‘The Little Spaniard’ merayakan ulang tahun yang ke-28. Tentunya, dia ingin merayakan hari jadinya dengan meraih kemenangan, seperti yang dilakukannya tahun lalu (menang di Aragon). Pedrosa pun menunjukkan penampilan yang cukup baik. Start dari posisi tiga, dia berhasil melewati rekan setimnya, Marc Marquez pada lap ketiga untuk mengklaim posisi dua,…

Read More