Penulis: Rian Febriansyah

Bola freak, forever at bolapop.com

Lavezzi

RANCAH POST – Argentina yang sukses melaju ke final Piala Dunia 2014 setelah mengalahkan Belanda di semifinal lewat adu penalti, Rabu (9/7/2014). Untuk laga selanjutnya yaitu laga final Argentina akan ditantang tim raksasa Eropa yaitu Jerman. Penyerang Ezequiel Lavezzi mengaku sangat bahagia dengan kesuksesan Argentina melaju ke final. Pemain Paris Saint Germain itu mewujudkan mimpi masa kecilnya setelah membawa Argentina ke final Piala Dunia. ‘Aku sempat keram saat melawan Belanda. Tapi segala pengorbanan berbuah manis. Bermain di final Piala Dunia adalah sesuatu yang unik, aku memimpikan hal ini sejak kecil dan berhasil mewujudkannya,’ tutur Lavezzi kepada Ole. ‘Hal yang terpenting…

Read More
Jerman vs Argentina

RANCAH POST – Laga Argentina vs Jerman akan dilangsungkan pada Senin 14 Juli 2014 pukul 02.00 WIB. Jelang laga tersebut dilihat dari kelengkapan skuad, Argentina kemungkinan bisa menjuarai Piala Dunia 2014. Tim Tango mempunyai catatan pertemuan yang apik lawan Jerman. Dari tahun-tahun sebelumnya kedua tim telah 20 kali bertemu di berbagai event. Secara keseluruhan Argentina lebih unggul daripada Jerman, termasuk Jerman Barat. Argentina mengumpulkan sembilan kemenangan, sedangkan Jerman tujuh kali menang. Sisanya, empat pertandingan kedua tim berakhir imbang. Namun demikian, jika pertandingan kedua tim digelar di pentas Piala Dunia, Jerman lebih unggul daripada Argentina. Sepanjang sejarah Piala Dunia, kedua tim…

Read More
Sneidjer

RANCAH POST – Wesley Sneijder mengungkapkan rasa kecewanya karena gagal mencetak gol kala adu tendangan penalti melawan Argentina pada babak semifinal Piala Dunia 2014 di Arena de Sao Paulo, Kamis (10/7/2014). Kegagalan tersebut membuat Sneijder phobia adu tendangan penalti. “Saya harus turut mengambil tanggung jawab. Terkadang tendangan penalti berakhir buruk. Saya benar-benar benci adu tendangan penalti,” ungkap mantan gelandang Internazionale dan Real Madrid tersebut. Argentina melaju ke babak final Piala Dunia 2014 setelah mengalahkan Belanda melalui adu tendangan penalti 4-2. Pertandingan harus dilanjutkan melalui adu tendangan penalti setelah kedua tim bermain imbang tanpa gol hingga babak tambahan 2×15 menit. Penjaga…

Read More
Scolari

RANCAH POST – Wagner Ribeiro yang merupakan agen Neymar menyerang pelatih timnas Brazil yaitu Luiz Felipe Scolari mengenai kekalahan tim Samba dengan skor telak 1-7 dari Jerman dalam laga semifinal Piala Dunia 2014, Selasa (8/7/2014). Ribeiro menyampaikan kecaman tersebut melalui akun Twitter-nya yang memuat enam persyaratan menjadi pelatih Brasil. Kicauan ini sepertinya benar-benar ditujukan buat Scolari merujuk pada rekam jejak karier kepelatihan Scolari selepas 2002 usai menangani tim Samba saat itu. “Pertama, menjadi pelatih Portugal dan tidak memenangkan apapun. Kedua, pergi ke Chelsea dan dipecat beberapa hari kemudian. Ketiga, menjadi pelatih di Uzbekistan,” tulis Ribeiro. “Keempat, kembali ke Brasil menangani…

Read More
Belanda vs Argentina2

RANCAH POST – Belanda vs Argentina berlangsung dramatis, Argentina sukses melaju ke babak final Piala Dunia 2014 setelah menang melalui drama adu tendangan penalti 4-2 (0-0) di Arena de Sao Paulo, Kamis (10/7/2014). Di babak final Argentina akan berhadapan dengan Jerman. Pertandingan harus dilanjutkan melalui adu tendangan penalti setelah kedua tim bermain imbang tanpa gol hingga babak tambahan 2×15 menit. Penjaga gawang Sergio Romero menjadi pahlawan kemenangan Argentina setelah memblok eksekusi pertama dan ketiga Belanda melalui Ron Vlaar dan Wesley Sneijder. Sedangkan empat eksekutor Argentina, Lionel Messi, Ezequiel Garay, Sergio Aguero, dan Maxi Rodriguez menuntaskan tugas mereka secara sempurna. Di…

Read More
van Persie

RANCAH POST – Robin van Persie yang merupakan kapten Belanda mengalami masalah pada perutnya yang membuatnya diprediksikan absen pada laga semifinal Piala Dunia 2014 melawan Argentina di Arena Corinthians, Sao Paulo, Kamis (10/7/2014) dini hari WIB. Masalah tersebut membuat Van Persie menjalani latihan terpisah pada Selasa (8/7/2014). Pelatih Louis van Gaal membenarkan kabar tersebut. Karena masalah tersebut, Van Gaal belum bisa memastikan apakah akan menurunkan Van Persie pada pertandingan melawan Argentina itu. “Dia mengalami masalah di perutnya. Masalah usus. Saya tidak tahu (apakah dia akan bermain). Saya akan memutuskannya (Rabu). Van Persie adalah kapten kami sehingga dia sangat penting bagi…

Read More
brazil vs jerman2

RANCAH POST – Brazil yan mengalami kekalahan telak 1-7 dari Jerman pada babak semifinal Piala Dunia 2014 mencatatkan sejarah terburuk Brasil sepanjang hampir satu abad terakhir. Kekalahan itu menjadi kekalahan terbesar yang Brasil alami sepanjang sejarah. Sebelumnya rekor terburuk mereka adalah ketika tumbang 0-6 dari Uruguay pada ajang Copa America. Kekalahan dari Uruguay terjadi pada 1920, 94 tahun lalu. Kekalahan ini sekaligus menjadi kekalahan pertama Brasil di kandangnya sendiri setelah 39 tahun. Tim terakhir yang mampu mengalahkan Brasil di hadapan publiknya sendiri adalah Peru ketika menang 3-1 pada babak semifinal Copa America 1975. Kekalahan atas Jerman dan Peru pun terjadi…

Read More
Belanda vs Argentina1

RANCAH POST – Belanda vs Argentina akan berhadapan pada laga Semifinal Piala Dunia 2014 pada Kamis (10/7/2014) pukul 03.00 WIB, pertandingan Argentina vs Belanda diprediksi akan sangat ketat dan berakhir adu penalti. Belanda bakal menghadapi tugas berat melawan Argentina di semifinal Piala Dunia 2014. Namun striker veteran Belanda, Dirk Kuyt, menegaskan timnya memiliki semua bekal yang dibutuhkan untuk memenangi gelar juara dunia tahun ini. Belanda melenggang ke babak empat besar setelah mengatasi perlawanan Kosta Rika melalui drama adu penalti di perempat final, Minggu (6/7) dini hari WIB. Terlepas dari perjuangan susah payah tim berjuluk De Oranje itu, pelatih Belanda, Louis…

Read More
brazil vs jerman1

RANCAH POST – Brazil vs Jerman berakhir dengan skor 1-7 untuk Jerman pada babak semifinala Piala Dunia 2014. Brazil yang diprediksi masuk ke final Piala Dunia 2014 secara mengejutkan hancur oleh Jerman dengan skor yang juga sangat mencolok. Thomas Mueller, Miroslav Klose, Toni Kroos, Sami Khedira, hingga Andre Schurrle berhasil jebol gawang Brazil, yang menargetkan untuk meraih Piala Dunia keenam. Gelar itu tidak datang pada tahun 2014. Malahan, Brasil harus keok dengan skor memalukan atas Jerman yang lebih tidak diunggulkan. Caranya sangat menyakitkan karena di babak pertama saja sudah lima gol yang masuk ke gawang kiper Julio Cesar. Thomas Mueller…

Read More
Neymar

RANCAH POST – Neymar yang merupakan striker Timnas Brazil menangis dan berkata “Saya tidak bisa merasakan kakiku” setelah ia dilanggar oleh Zuninga yang merupakan pemain Kolombia di Piala Dunia 2014, pernytaan tersebut dituturkan sang pelatih Tim Samba yaitu Luiz Felipe Scolari kepada harian olahraga Spanyol Marca. Setelah kejadian tersebut Neymar langsung dilarikan kerumah sakit oleh tim medis tim Selecao lantaran cedera yang dialami sang pemain cukup serius. Kabar tersebut langsung disampaikan oleh tim medis timnas Brasil, Dokter Rodrigo Lasmar yang menyatakan bahwa Neymar sudah tidak dapat bermain disisa laga diajang empat tahunan tersebut. “Ini tidak cukup serius dalam hal dirinya…

Read More