Penulis: Nina Nurmalasari

Tips Supaya Tampil Cantik di Hari Raya Idul Fitri

RANCAH POST – Tips tampil cantik saat hari raya Idul Fitri. Hari raya Idul Fitri merupakan hari kemenangan untuk umat Islam setelah satu bulan penuh menjalankan ibadah puasa. Hari raya Idul Fitri juga menjadi suatu momen bagi masyarakat untuk melakukan mudik dan juga berkumpul bersama sanak keluarga. Ya, selain menyiapkan makanan ringan seperti kue-kue kering, sebagian besar orang juga ingin tampil dengan cantik di hari lebaran dengan busana muslim stylish, stamina sehat, dan kulit wajah yang segar. Dengan penampilan yang cantik dan juga fresh, pastinya akan menambah rasa percaya diri saat berkumpul bersama dengan keluarga besar. Nah, untuk kamu yang…

Read More
perbedaan taaruf dengan pacaran

RANCAH POST – Perbedaan ta’aruf dengan pacaran. Kalau berbicara tentang hubungan asmara, kebanyakan dari kita bisa saja menganggap sebuah hubungan asmara itu berwujud dalam sebuah hubungan pernikahan. Sementara itu, jalinan asmara yang dilakukan sebelum menikah adalah pacaran. Namun, terlepas dari pacaran, dalam Islam suatu hubungan yang berarah menuju ke pernikahan dikenal sebagai ta’aruf. Hmm, apa sih yang dinamakan dengan ta’aruf itu? Ta’aruf merupakan salah satu aktivitas perkenalan atau hanya sekedar silaturahmi dengan tujuan untuk mencari jodoh. Jika ada kecocokan dari perkenalan yang dilakukan, maka kedua orang tersebut akan menikah. Sedangkan jika memang tidak ada kecocokan, maka perkenalan tersebut hanya sebatas…

Read More
bahaya memainkan gadget di ruangan yang gelap

RANCAH POST – Bahaya memainkan gadget di ruangan yang gelap. Di era yang modern seperti sekarang ini, bisa dipastikan bahwa hampir semua orang sudah mempunyai gadget ataupun smartphone. Dan kelihatannya sebagian besar orang tidak bisa lepas dari gadget ataupun smartphone miliknya. Yang lebih parahnya lagi, tidak sedikit orang yang tetap memainkan gadget ataupun smartphone miliknya bahkan sebelum ia tidur. Sementara itu, lampu di ruang kamar sudah dimatikan. Alhasil, satu-satunya sumber cahaya yang berada di dalam kamar tersebut adalah cahaya dari gadget atau smartphone. Jika kamu terbiasa bermain gadget sebelum tidur khususnya di ruangan yang gelap, usahakan untuk menghentikan kebiasaan ini…

Read More
resep gulai ikan lele

RANCAH POST – Resep gulai ikan lele. Berbicara soal menu buka puasa, sebenarnya ada banyak menu untuk buka puasa yang bisa memanjakan lidah kita semua. Apalagi, kalau menu masakan buka puasa tersebut dimasak dengan bumbu yang lengkap dan juga rasa yang benar-benar mantap seperti halnya gulai ikan lele. Tidak hanya nikmat, gulai ikan lele ini juga sangat sehat dan kaya akan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh. Untuk membuat gulai ikan lele pun sangatlah mudah ladies. Simak baik-baik ya resepnya di bawah ini. Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat gulai ikan lele: 5 ekor lele yang sudah dibersihkan dan dibuang isi…

Read More
tips mencegah jerawat di punggung

RANCAH POST – Tips mencegah jerawat di punggung. Jerawat tidak hanya tumbuh di wajah saja ladies. Ada banyak orang yang mempunyai masalah dengan tumbuhnya jerawat di punggung. Selain sakit, hal ini juga akan mengganggu penampilan. Jadi gak pede dong kalau mau memakai baju yang backless. Ada banyak alasan kenapa jerawat bisa timbul di area punggung ataupun bagian tubuh lainnya selain wajah. Salah satu penyebabnya adalah karena kotoran dan juga minyak di kulit yang masih menempel yang akhirnya menyumbat pori-pori sehingga kulit mudah ditumbuhi oleh jerawat. Selain itu, jerawat juga bisa disebabkan oleh faktor hormonal. Nah, kali ini kami akan coba…

Read More
alasan kenapa wanita cerdas sulit mendapat jodoh

RANCAH POST – Alasan kenapa wanita cerdas sulit mendapat jodoh. Pernah merasa penasaran nggak, kenapa saudaramu yang cantik dan juga punya otak cemerlang justru tidak cepat menikah? Cinta memang tidak datang dengan mudah untuk orang-orang yang cerdas ladies. Kamu pasti heran kan? Tapi itu memang benar kok. Ternyata ini alasannya. Mereka tidak memikirkan pacaran sebagai prioritas Bagi mereka, kehidupan itu penuh dengan banyak kemungkinan dan juga hal-hal yang bisa dilakukan daripada hanya memikirkan cinta dan mencari pacar. Umumnya, mereka cenderung akan menghabiskan waktu untuk bekerja supaya mempunyai kehidupan nyaman dan lebih baik. Karena mereka tahu bahwa cinta tidak bisa membeli…

Read More
Manfaat dari Menghindari Makanan Olahan

RANCAH POST – Manfaat menghindari makanan olahan. Makanan terbaik mestinya langsung dimakan atau berasal dari sumber aslinya. Tapi kebanyakan makanan yang kita konsumsi sudah melalui proses pengolahan, kata spesialis ‘Keri Glassman, RD’. Itu berarti sereal dan roti sarapan kamu termasuk kedalam makanan olahan. Bebas dari makanan olahan merupakan hal yang cukup sulit, karena kita tidak selalu bisa mengakses makanan segar langsung dari pohonnya. Yang bisa kita lakukan adalah memilih makanan dengan pemrosesan seminim mungkin dan juga bebas dari zat-zat khas makanan yang tinggi proses seperti bahan pengawet, gula kimia dan juga sodium berlebihan. Jika kita bisa membebaskan diri dari makanan-makanan…

Read More
tips mengatasi obrolan basa basi saat lebaran

RANCAH POST – Tips mengatasi obrolan basa basi saat lebaran. Lebaran tinggal menghitung hari, keluarga besarpun berkumpul. Waktu yang pas untuk melepas kangen bersama keluarga. Saat berkumpul bersama dengan keluarga seringkali muncul pertanyaan basa-basi yang terkadang membuat kita canggung. Tidak hanya itu, pertanyaan-pertanyaan tersebut juga seringkali membuat tidak nyaman dan bikin emosi. Pasti kamu tidak ingin kan momen silahturahmi kamu jadi berantakan hanya karena pertanyaan basa-basi dari salah satu saudara. Daripada bingung, simak tips berikut supaya silahturahmi kamu berjalan dengan lancar dan tidak emosi ketika disodori dengan pertanyaan basa-basi yang gak penting. Tetap tenang Sudah duduk manis di acara keluarga,…

Read More
cara untuk cantik alami

RANCAH POST – Cara untuk cantik alami. Setiap perempuan selalu ingin tampil dengan menarik. Mereka melakukan banyak cara untuk tetap tampil cantik dan juga mempesona. Maka tidak jarang jika banyak perempuan yang rela mengeluarkan banyak uang untuk tetap tampil cantik dan juga menarik. Tapi jika mau, ladies bisa melakukan perawatan sederhana dan cukup lakukan cara ini di rumah maka kalian akan mendapatkan kecantikan yang alami. Berikut ini meupakan bahan alami yang bisa kalian manfaatkan untuk mendapatkan kecantikan alami. Pasta gigi untuk jerawat Masalah jerawat memang sering dialami oleh wanita. Jerawat bisa terjadi akibat pola hidup yang tidak sehat dan malas…

Read More
pengaruh warna cat untuk kecerdasan otak

RANCAH POST – Pengaruh warna cat untuk kecerdasan otak. Pada dasarnya, warna cat tembok kamar bisa menentukan semangat dan juga kinerja otak seseorang. Para peneliti menyebutkan bahwa cat tembok kamar warna kuning dan juga merah cenderung akan meningkatkan semangat seseorang untuk terus belajar, berpikir kritis dan juga menjadi seseorang yang penuh semangat. Peneliti juga menyatakan bahwa warna-warna yang cerah khususnya warna merah dan juga kuning akan membakar semangat seseorang lebih berpikir cerdas dan lebih mengesankan. Sementara itu, untuk warna-warna yang kalem seperti warna-warna pastel akan membuat seseorang cenderung menjadi pribadi yang santai. Tidak hanya itu saja, warna-warna yang kalem bisa…

Read More