Penulis: Nina Nurmalasari

lebaran ajang silaturahmi bukan pamer

RANCAH POST – Lebaran ajang silaturahmi bukan pamer. Mudik saat lebaran dan menghabiskan waktu bersama dengan keluarga di kampung halaman saat Idul Fitri. Momen itu jelas memberi kita kebahagiaan tersendiri. Hanya saja, mungkin kita sering lupa diri dan terlalu mengikuti ego ketika mudik dan tiba di kampung halaman. Momen kembali ke kampung halaman bisa menjadi momen untuk bisa menunjukkan keberhasilan dan juga kehebatan kita dari tanah rantau. Pamer keberhasilan, menyebutkan jumlah kekayaan, dan menunjukkan kehebatan yang gemilang karena sudah berhasil di tanah rantau. Namun, yang terjadi kemudian bukannya berbagi kebahagiaan tetapi malah kita jadi pamer diri sendiri dan juga membuat…

Read More
resep pindang goreng tepung

RANCAH POST – Resep pindang goreng tepung. Saat berbuka puasa, memang sangat menyenangkan bila kita bisa menyantap menu makanan sederhana tapi rasanya luar biasa. Misalnya saja pindang goreng tepung yang rasanya gurih dan enak bikin nagih. Sebenarnya, pindang bisa dimasak menjadi berbagai menu makanan, mulai dari dibakar, kuah santan, sambal atau bahkan digoreng. Untuk pindang goreng tepung ini sendiri sangat mudah kok cara untuk membuatnya, dan bahan-bahan yang digunakannya pun tidak susah dicari. Meskipun menu pindang goreng ini sangat sederhana, tapi rasanya tidak kalah dengan menu makanan yang tersedia di restoran ataupun rumah makan. Jadi tidak heran jika nanti menu…

Read More
cara mengobati patah hati

RANCAH POST – Cara mengobati patah hati. Patah hati memang membuat perasaan jadi tidak nyaman. Makan tidak enak, tidur pun jadi tidak tenang. Semua itu karena patah hati. Ada suatu hal yang mengganjal, sehingga membuat suasana hati jadi serba salah. Beberapa orang ada yang memilih untuk jatuh cinta lagi untuk menyembuhkan luka patah hati mereka. Tapi, masa iya hati belum sembuh benar terpaksa harus jatuh cinta lagi demi mengobati hati yang patah. Bukannya bahagia, yang ada malah semakin tersiksa karena berpura-pura. Obat yang manjur untuk mengobati luka patah hati adalah dengan memaafkan. Memberi maaf kepada mantan dan yang terpenting memberi…

Read More
kesalahan yang dilakukan wanita saat mencatok rambut

RANCAH POST – Kesalahan yang dilakukan wanita saat mencatok rambut. Kebanyakan wanita membutuhkan alat penolong agar rambutnya lurus. Untuk tampil cantik, wanita membutuhkan banyak hal untuk dilakukan sebelum bersiap pergi ke luar rumah, salah satunya adalah dengan mencatok rambut. Mencatok rambut dilakukan supaya rambut lurus dan juga mudah ditata dengan rapi. Tapi, kegiatan meluruskan rambut dengan alat catok ini terkadang mempunyai risiko merusak rambut. Bahkan mungkin kamu sering melakukan kesalahan besar ketika mencatok rambut sehingga rambut lebih mudah rusak dan rapuh. Ya, kesalahan fatal yang sering dilakukan oleh wanita saat mencatok atau meluruskan rambut adalah menggunakan alat catokan saat rambut…

Read More
tips mudah agar cepat tidur

RANCAH POST – Tips mudah agar cepat tidur. Setelah kerja keras seharian, pasti tubuh ingin segera tidur dan juga beristirahat bukan. Tapi ternyata tidak semua orang bisa segera tidur dengan mudah dan juga nyenyak ladies. Banyak sekali orang yang mempunyai masalah dengan tidurnya dan membutuhkan waktu yang cukup lama untuk bisa terlelap. Padahal tidur yang berkualitas itu sangat dibutuhkan sekali oleh tubuh. Kurang tidur ternyata bisa menyebabkan timbulnya berbagai macam penyakit yang cukup serius lho ladies. Nah kali ini kami akan coba hadirkan beberapa tips mudah yang bisa kamu praktekkan supaya cepat tidur dan bisa segera beristirahat. Simak baik-baik ya…

Read More
alasan kenapa harus menghapus akun sosial media mantan

RANCAH POST – Alasan kenapa harus menghapus akun sosial media mantan. Saat ini hampir semua orang mempunyai akun media sosial. Tentu, sebagai generasi muda yang kekinian mempunyai akun media sosial itu merupakan suatu kewajiban. Sayangnya, hal ini menjadi satu hal yang menyulitkan saat patah hati melanda. Akses untuk stalking ke mantan pun sangat terbuka lebar. Kamu dengan leluasa bisa mengetahui semua aktivitas mantan. Hmm, bukannya malah menyembuhkan luka karena patah hati, stalking akun media sosial mantan itu ibaratnya menabur garam di atas luka, perih. Ladies, berikut ini adalah beberapa alasan kenapa kamu harus segera menghapus akun media sosial mantan dari…

Read More
Kacang Telur Camilan Manis dan Lezat untuk Lebaran

RANCAH POST – Resep kacang telur. Tidak terasa, lebaran tinggal menghitung hari. Untuk kamu yang hendak merayakan lebaran, gimana nih, sudah mempersiapkan sajian apa saja yang akan menjadi suguhan untuk lebaran nanti? Sudah mulai bikin kue sendiri di rumah belum? Oke-oke, kalau ngomongin soal sajian ataupun camilan untuk lebaran, kali ini kami punya resep sajian lebaran yang nikmat, lezat dan menggugah selera pastinya. Cara membuatnya pun cukup mudah kok. Sajian lebaran itu sendiri adalah kacang telur yang renyah dan juga legit. Apa saja sih bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat kacang telur dan bagaimana cara untuk membuatnya? Selengkapnya, simak resepnya dibawah…

Read More
manfaat mentega untuk kesehatan

RANCAH POST – Manfaat mentega untuk kesehatan. Penyakit jantung dan stroke merupakan penyakit yang paling ditakuti di dunia. Bahkan, penyakit jantung dan stroke merupakan penyakit yang mematikan dan bisa menyerang pada siapa saja. Ada banyak sekali hal yang menjadi penyebab meningkatnya risiko jantung dan stroke pada diri seseorang. Hal tersebut mulai dari pola hidup yang tidak sehat, kebiasaan buruk mengkonsumsi makanan berlemak tinggi, junk food atau bahkan kebiasaan mengkonsumsi minuman yang mengandung alkohol serta kafein yang berlebih. Sebelumnya, tidak sedikit orang menganggap bahwa salah satu makanan yang bisa meningkatkan risiko terkena penyakit jantung adalah mentega. Tapi nih ya, penelitian terbaru…

Read More
hal yang bisa dilakukan sebagai pengganti mudik

RANCAH POST – Hal yang bisa dilakukan sebagai pengganti mudik. Tahun ini nggak bisa pergi mudik ke kampung halaman? Wah, untuk kamu yang jauh dari keluarga di tanah rantau, hal ini pasti membuat hati sedih. Apalagi bila kamu sudah bertahun-tahun tidak pulang ke kampung halaman, rasa rindu di hati ini rasanya sudah menumpuk dan terbendung bikin suasana hati jadi kelabu. Tapi nggak usah menenggelamkan diri dalam kesedihan ladies. Walaupun tidak bisa mudik dan tidak bisa berlebaran di kampung halaman, masih ada banyak hal seru yang bisa kamu lakukan. Walaupun saat lebaran tidak bisa bertatap muka langsung dengan orang-orang tercinta di…

Read More
Kue Kering Berbentuk Ulat

RANCAH POST- Resep kue kering berbentuk ulat. Menjelang hari raya Idul Fitri, aneka kue kering pastinya menjadi sahabat setia yang disuguhkan di rumah-rumah. Memang, bukan satu hal yang asing lagi kalau kue kering merupakan sajian khas di hari tersebut. Bila biasanya kue kering yang disajikan adalah kue nastar yang berbentuk bulat atau keranjang, dan kue kastengel yang berbentuk persegi panjang, kali ini kami akan menghadirkan resep kue kering dengan bentuk yang unik dan cukup menggelikan, yaitu berbentuk ulat yang lucu. Nah lho, kebayangkan gimana unik dan gelinya bentuk kue tersebut. Lalu, bagaimana cara untuk membuatnya? Yuk, simak resep dan cara…

Read More