Penulis: Maylani Tri Hutami

Fashionista, modist, suka menulis terutama tentang selebriti, musik dan fashion.

cara atasi jerawat

RANCAH POST – Jerawat yang datang kerap mengganggu penampilan. Agar kemunculan jerawat tak semakin parah, ada cara mudah dan praktis untuk mengatasi jerawat. Jerawat adalah suatu kondisi kulit yang tidak normal, sehingga terjadi infeksi dan radang kelenja minyak pada kulit manusia. Jerawat juga tidak boleh disepelekan dan asal ditangani agar tidak menjadi parah. Lupakan penggunaan odol yang dioleskan di atas jerawat yang baru tumbuh. Selain tak menyembuhkan, odol justru membuat jerawat bertambah parah karena iritasi. Lantas, bagaimana cara terbaik dan praktis mengatasi jerawat yang baru muncul? “Tidak usah macam-macam, kompres saja dengan air hangat. Kuman akan mati, infeksi mereda. Biasanya…

Read More
minuman alkohol

RANCAH POST – Alkohol akrab sekali dengan pesta keluarga, ulang tahun, dan berbagai perayaan lainnya. Mengonsumsi alkohol dalam jumlah sedang memang bermanfaat bagi tubuh, tapi ketika berlebihan, justru jadi bumerang yang mendatangkan penyakit. Penelitian baru menemukan, tingkat konsumsi alkohol setiap pekan dapat menyebabkan kerusakan DNA pada kelompok dewasa muda. Badan penyalahgunaan alkohol di Amerika Serikat menyebutkan, sekitar empat dari lima mahasiswa minum alkohol, mereka berusia antara 18 hingga 24 tahun. Setiap tahun, terdapat kasus meninggal akibat cedera yang berhubungan dengan alkohol secara tidak disengaja. Studi ini dilakukan oleh Autonomous University di Meksiko. Mereka menganalisis efek berupa kerusakan oksidatif dari konsumsi…

Read More
awet muda

RANCAH POST – Penuaan dini merupakan hal yang sangat ditakutkan oleh wanita. Kulit menjadi keriput, berkerut, dan kecantikan memudar. Pada akhirnya banyak yang memilih suntik botox untuk mengembalikan kemudaan, atau bahkan operasi plastik. Sebelum berpikir lebih jauh tentang melakukan operasi atau suntikan, ada baiknya Anda mempertimbangkan tips tampil lebih muda tanpa pisau bedah: Menonjolkan pesona mata Salah satu cara yang tepat agar terlihat lebih muda adalah memancarkan pesona mata Anda. Ada cara untuk membuat bulu mata Anda lebih lebat dan lentik, tanpa maskara. Namanya smartflash, yakni cara penambahan bulu mata yang aman dan dapat diterapkan kebagian atas atau bawah bulu…

Read More
tomat

RANCAH POST – Tomat memiliki manfaat yang sangat bagus untuk kesehatan dan kecantikan. Walau memiliki ukuran yang terbilang kecil, tomat memiliki sejuta khasiat yang menguntungkan untuk manusia. Salah satu senyawa yang terkandung dalam tomat adalah betakaroten, terutama likopen, yang oleh tubuh likopen ini diubah menjadi vitamin A. Bersama vitamin C dan vitamin E yang terkandung, membuat tomat memiliki sifat antioksidan. Selain bermanfaat untuk mencegah penyakit kanker, jantung, dan melancarkan pencernaan, tomat pun dipercaya dapat mempercantik dan mencerahkan wajah. Berikut beberapa tips sederhana untuk merawat wajah dengan menggunakan tomat di rumah: Mengurangi jerawat Tomat dianggap obat alami untuk Anda yang mengalami…

Read More
BPJS Kesehatan

RANCAH POST – Dengan diluncurkannya Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) seperti membawa angin segar pada pembangunan kesehatan nasional di Indonesia. Namun, bukan berarti pelaksanaan JKN yang resmi dimulai hari akan selalu berjalan mulus. Seperti pada sistem jaminan sosial yang sebelumnya mendahului JKN, biasanya kendala yang muncul adalah mengenai kepersertaan, sistem pelayanan kesehatan, dan bagaimana peserta memeroleh layanan kesehatan. Lantas, bagaimana tanggapan Direktur Utama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan mengenai masalah yang akan dihadapi JKN? Dirut BPJS Kesehatan, Dr. dr. Fachmi Idris, M.Kes mengatakan bahwa pada prinsipnya, BPJS ini tidak melihat kelompok kaum. Artinya, masyarakat yang terdaftar sebagai peserta BPJS akan…

Read More
tren rambut

RANCAH POST – Gaya rambut merupakan salah satu hal yang penting bagi kebanyakan wanita, agar tahun depan tidak terlihat membosankan. Berikut adalah beberapa tren gaya rambut terbaik di 2013 yang diprediksi juga akan tren di 2014: Mid-length cuts Potongan rambut sebahu ini cukup menarik sejumlah perhatian. Gaya yang santai tapi modis ini juga bisa tampil maksimal dengan penggunaan aksesoris rambut. Mermaid waves Kabar baik untuk wanita pemalas karena tren rambut tahu depan mungkin gaya rambut ikal sebahu yang semakin kusut dan semakin Anda terlihat keren. Bob Potongan rambut yang paling tren di 2013 ini juga diprediksi masih menempati hati para…

Read More
jeruk nipis

RANCAH POST – Mengonsumsi jeruk nipis sangat baik untuk kesehatan tubuh. Hal ini karena jeruk nipis memiliki kandungan asam jeruk rendah dibandingkan dengan lemon. Untuk menikmatinya, Anda dapat mengonsumsinya langsung atau dinikmati dalam bentuk jus. Sementara itu, waktu terbaik untuk mengonsumsinya ialah setelah jogging pagi, usai sesi yoga atau berjalan-jalan karena bertindak sebagai peredam dahaga. Untuk mengetahui manfaat sehat jeruk nipis mari kita lihat kandungan-kandungan yang ada di dalamnya: Jeruk nipis rendah kalori Jeruk nipis manis itu rendah kalori, dimana bahan ini merupakan bahan yang sempurna untuk diet rendah lemak. Sebagai gambaran, jika Anda mengonsumsi sekitar 3,5 Oz jeruk nipis…

Read More
Jaminan Kesehatan Nasional JKN1

RANCAH POST – Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) dimulai pada 1 Januari 2014. Jaminan sosial ini bertujuan agar semua penduduk Indonesia terlindungi dalam sistem asuransi untuk mendapatkan pelayanan kesehatan yang aman, bermutu, dan terjangkau. JKN juga mempunyai prinsip gotong royong, yaitu orang yang kaya membantu yang miskin, dan orang yang sehat menolong orang yang sakit. Kepersertaan asuransi ini juga bersifat wajib, artinya mereka yang mampu ikut, dan penduduk yang miskin mendapat bantuan pemerintah. “Rencananya 1 Januari 2014 mulai dilaksanakan di Indonesia. Untuk tahap pertama, sudah dipastikan yang menjadi peserta JKN adalah masyarakat tidak mampu yang masuk dalam penerima bantuan iuran (PBI),…

Read More
Bayi Laki Laki

RANCAH POST – Sebenarnya pasangan tak bisa memilih jenis kelamin seperti yang inginkan. Sebab, hal itu terjadi karena proses pembuahan secara alami. Seperti yang diketahui semua sel telur yang ada pada wanita memiliki 23 kromosom dan semua 23 kromosom adalah X. Sementara, pada sperma pada pria ia juga memiliki 23 kromosom namun setengah kromosom 23 adalah X, dan setengahnya lagi adalah Y. Dan yang menentukan jenis kelamin itu adalah sperma kromosom X atau Y. Jika sperma yang membawa kromosom X membuahi telur, jenis kelamin yang akan dikandung ialah wanita. Bila sperma yang membawa kromosom Y membuahi telur, anak laki-laki yang…

Read More
bibir

RANCAH POST – Pelembab bibir yang dijual bebas biasanya mengandung banyak bahan kimia berbahaya. Alih-alih cantik, bibir jadi terlihat lebih gelap. Sebenarnya, ada pelembab bibir alami yang bisa digunakan. Pembuatannya pun mudah, bisa dilakukan di rumah. Berikut beberapa bahan alami yang baik untuk merawat bibir kering Anda. Minyak Kelapa Bahan ini paling bisa diandalkan untuk melembabkan bibir kering. Cukup oleskan minyak kelapa secara perlahan di bagian bibir yang kering atau pecah-pecah, dan diamkan beberapa saat. Minyak Zaitun Seperti diketahui, banyak manfaat yang dihasilkan oleh minyak zaitun. Selain baik untuk meremajakan kulit, minyak zaitun juga baik untuk menjaga kulit bibir tetap…

Read More