RANCAH POST – Beberapa riset mengambil kesimpulan, jika Anda ingin turunkan berat badan, anda disarankan untuk tidak menghilangkan karbohidrat dari pola diet Anda. Karbohidrat tetap memiliki manfaat yang besar bagi tubuh. Berikut adalah beberapa makanan yang mengandung karbohidrat dan sebaiknya dikonsumsi saat sedang menjalani program diet. Buah-buahan Buah-buahan adalah sumber karbohidrat yang baik dikonsumsi bila Anda ingin menurunkan berat badan. Buah-buahan seperti pir dan apel misalnya, yang rendah glikemik dan memiliki metabolisme meningkatkan pektin di dalamnya. Umbi-umbian Jika Anda ingin memberikan tubuh sumber karbohidrat yang baik dengan banyak serat maka yang sebaiknya Anda konsumsi adalah umbi-umbian. Misalnya ubi jalar, yang…
Penulis: Maylani Tri Hutami
RANCAH POST – Mempunyai rambut tebal merupakan hal yang si dambakan setiap wanita. Namun, beberapa permasalahan rambut selalu menghambat anda untuk menambah rambut menjadi tebal. Tidak usah khawatir, memiliki rambut tebal itu mudah kok asalkan Anda tahu cara untuk merawatnya. Inilah beberapa tips sederhana membuat rambut Anda agar tetap tebal: Jangan Sisir Rambut Ketika Basah Sebaiknya hindari menyisir rambut ketika masih basah. Karena hal ini yang biasanya membuat rambut mudah rontok dan kusut. Gunakan sisir yang bergigi lebar dan tunggulah sampai rambut Anda kering. Selain membuat rambut Anda tampak mengembang juga anti kusut lho ladies. Jangan Sering Mengikat Rambut Keseringan…
RANCAH POST – Kunyit adalah obat tradisional yang sudah di gunakan turun temurun dari nenek moyang kita. Mulai dari bahan kecantikan, obat untuk tubuh sampai digunakan sebagai bahan pelengkap makanan. Inilah beberapa manfaat alami lainnya yang harus Anda tahu Menurunkan Berat Badan Menurut penelitian yang dilakukan oleh universitas Tufts kunyit memiliki kandungan curcumin yang dapat membantu mencegah pertumbuhan kembali sel-sel lemak setelah penurunan berat badan. Kunyit adalah solusi terbaik untuk Anda yang ingin menurunkan beberapa berat dari tubuh Anda. Mengobati Depresi Mungkin masih banyak yang tidak tahu jika kunyit dapat menjadi obat Anti depresi. Meskipun penelitian masih di gunakan pada…
RANCAH POST – Mimpi buruk bagi wanita jika rambut kusut dan berantakan. Berbagai alternatif mungkin sudah Anda coba untuk atasi rambut kusut anda tapi tetap sulit. Jangan risau. Berikut ada beberapa tips sederhana dan mudah yang bisa Anda gunakan setiap hari Gunakan Banyak Kondisioner Anda sudah tahu fungsi kondisioner,bukan? Kondisioner dapat membuat rambut lebih halus dan segar ketika memakainya. Jika Anda mempunyai masalah rambut kusut sebaiknya Anda menggunakan sedikit banyak kondisioner. Diamkan beberapa menit untuk hasil maksimal. Gunakan Minyak Zaitun Untuk rambut kusut minyak zaitun bisa menjadi solusi terbaik. Hangatkan sedikit minyak zaitun, kemudian aplikasikan pada rambut lalu pijit. Gunakan…
RANCAH POST – Bibir merupakan salah satu bagian tubuh yang sensitif dibandingkan kulit bagian tubuh lainnya. Sangat tipis dan harus dilindungi karena bibir sangat lembut, yang apabila tubuh Anda kekurangan cairan ia akan dengan mudah kering dan mengelupas. Untuk mencegah bibir kering dan pecah-pecah, terlebih dahulu Anda harus tahu apa penyebabnya. Berikut adalah penyebab keringnya bibir Anda. Perubahan cuaca yang drastis Apa yang terjadi ketika cuaca atau suhu udara berubah drastis? Tentu saja kelembaban bibir Anda akan terganggu. Alhasil bibir jadi kering dan pecah-pecah. Mengatasi dengan lipbalm saja tak akan cukup. Anda harus mengonsumsi air minum yang cukup serta mencukupi…
RANCAH POST – Otak Anda harus selalu sehat karena otak adalah organ pengendali yang penting untuk setiap berbagai aktifitas yang anda lakukan. Jika otak Anda sehat tentunya badan Anda juga akan sehat juga. Mengkonsumsi sayuran dan makanan sehat sangat baik untuk otak Anda. Inilah beberapa sayuran yang baik untuk otak Anda: Bunga Kol Bunga kol adalah rekomendasi wajib untuk Anda. Kandungan vitamin C dan K yang terkandung di dalamnya sangat baik untuk kesehatan otak. Kandungan vitamin inilah yang dapat mengurangi peradangan di seluruh tubuh dan memiliki pengaruh positif pada fungsi otak secara keseluruhan. Bayam Mulai hari ini sudah saatnya Anda…
RANCAH POST – Disaat rambut anda pendek, kadang anda mempunyai keinginan keras agar dapat cepat memanjangkannya lagi, supaya bisa mencoba gaya rambut yang berbeda. Proses memanjangkan rambut memang memakan waktu lama dan terkadang membuat bosan menunggu. Daripada melakukan hair extension, Anda bisa melakukan cara alami agar rambut cepat panjang. Dengan cara ini, rambut Anda tidak hanya cepat panjang, tetapi juga sehat dam bercahaya. Lakukan Gaya Hidup Sehat Kunci rambut sehat yang paling banyak adalah dari apa yang Anda makan dan bagaimana gaya hidup Anda. Hindari kebiasaan buruk seperti merokok atau sering makan junk food, karena hanya akan menghambat pertumbuhan rambut.…
RANCAH POST – Kita ketahui selama ini salad merupakan makanan yang baik untuk diet dan gaya hidup sehat, namin tenyata bahwa salad bisa jauh lebih bahaya dibandingkan cheesecake yang tinggi dengan kalorinaya. Ternyata salad bisa jadi tidak bergizi karena beberapa bahan yang ada di dalamnya. Anda harus memperhatikan komposisi bahan-bahan yang digunakan dalam salad Anda. Berikut ini beberapa bahan yang harus Anda hindari saat membuat salad. Mayones Mayones memang tidak bisa dipisahkan dari salad. Rasanya memang lezat namun Anda perlu untuk memperhatikan jumlahnya. Jika Anda menggunakan terlalu banyak mayones, jumlah kalori dari salad Anda akan naik sebanyak tiga sampai empat…
RANCAH POST – Memakai lotion ber-SPF saja tak cukup untk lenyapkan belang oada kaki. Karena Anda tidak selalu mengoleskan lotion tabir surya berkali-kali pada kaki anda, sinar matahari tetap akan menimbulkan belang di kaki. Nah, Anda bisa melakukan perawatan scrub secara rutin yang akan kembali memutihkan kaki belang Anda. Scrub garam Tambahkan garam ke dalam 2 sdm madu dan 1 sdm minyak zaitun. Massage ke seluruh area kaki yang belang kemudian diamkan selama 20 menit. Bilas dengan air dingin. Air jeruk nipis dan gula Campurkan perasan jeruk nipis dan gula, kemudian massage pada bagian kaki yang belang untuk menghilangkan kulit…
RANCAH POST – Meskipun dalam keluarga Anda tidak ada yang mengalami kanker payudara, kanker ini tetap bisa terjangkit pada setiap wanita. Penyebab kanker payudara ini berbagai hal, tidak hanya disebabkan gen semata. Gaya hidup yang tidak sehat, kegemukan, semua hal bisa mempengaruhi kemunculan penyakit ini. Untuk mencegahnya, ada beberapa hal yang bisa Anda lakukan sejak dini. inilah beberapa hal tersebut: Jaga berat badan ideal Wanita yang cenderung mengalami kanker payudara adalah yang memiliki problem berat badan. Di usia berapapun, usahakan untuk selalu menjaga berat badan ideal. Indeks massa tubuh juga disarankan tetap berada di bawah angka 25. Tambahkan menu sayur…