RANCAH POST – Jerawat bisa disebabkan, faktor keturunan atau genetik, hormon (biasanya menjelang menstruasi jerawat datang), faktor makanan, terutama makanan berlemak, salah perawatan dan produk kecantikan, malas membersihkan wajah. Lima hal itu merupakan penyebab jerawat yang umum. Memang benar bahwa lima hal di atas bisa menyebabkan jerawat, namun saat semua hal di atas ternyata tidak Anda lakukan tapi kok tap tetap ada jerawat mungki ini penyebabnya. Dr. Ellen Marmur, seorang dermatologi mengatakan bahwa ada beberapa hal penyebab jerawat yang sering tidak disadari. inilah beberapa penyebab jerawat yang dipaparkan dr. Ellen. Handphone Anda Ponsel atau handphone adalah benda yang sangat kotor,…
Penulis: Maylani Tri Hutami
RANCAH POST – Kanker Payudara memang bisa menyerang siapa saja dan kapan saja, tapi jika anda Ingin tahu cara paling mudah dan murah untuk mengurangi risiko terkena kanker payudara, maka Berolahragalah. Tapi olahraga ini juga ada yang khusus untuk mencegah kanker payudara. Dari sekitar 30 penelitian, terlihat bahwa wanita yang berolahraga ringan hingga berat selama sedikitnya tiga jam per minggu bisa mengurangi risiko terkena kanker payudara sebesar 30 hingga 40 persen. American Cancer Society dan Agensi Internasional World Health Organization untuk penelitian kanker baru-baru ini juga membuat panduan pencegahan kanker yang fokus pada kegiatan fisik, pengontrolan berat badan, dan nutrisi.…
RANCAH POST – Jika Anda mempunyai masalah kulit berminyak dan sangat mengganggu penampilan, maka Anda harus lakukan tips atasi kulit berminyak secara mudah dan efisien berikut ini, Bersihkan Kulit Secara Teratur Sangat penting untuk membersihkan kulit secara teratur Ladies. Minyak yang menumpuk pada kulit bisa mengakibatkan masalah lain pada kulit. Jerawat dan juga pori-pori yang tersumbat adalah beberapa contoh dari masalah kulit yang akan timbul akibat minyak berlebih. Lakukan treatment untuk membersihkan wajah ini paling tidak seminggu atau dua minggu sekali. Scrub Kulit Anda Dengan Teratur Membersihkan saja tidak akan cukup untuk mengatasi masalah kulit berminyak ini Ladies. Anda harus…
RANCAH POST – Jika anda ingin terlihat awet muda dan mempunyau wajah segar, anda bisa coba meracik sendiri masker wajah dengan berbahan dasar mentimun ini. Masker mentimun berkhasiat mencegah penuaan dini. Masker ini memiliki kandungan yang melembutkan sehingga juga bisa sangat bermanfaat untuk mengatasi kulit terbakar atau kulit berjerawat. Untuk membuat masker ini, Anda perlu menyiapkan beberapa bahan, antara lain: 1/2 buah mentimun gel lidah buaya lemon air mawar Selain itu, siapkan juga beberapa alat yang diperlukan seperti mangkuk, pisau, blender, sendok makan, dan sendok teh Cara Membuat: Kupas buah mentimun. Potong-potong buah mentimun. Masukkan buah mentimun dan 2 sdm…
RANCAH POST – Radang tenggorokan adalah kondisi ketika tenggorokan terinfeksi bakteri, radang tenggorokan biasanya juga menimbulkan peradangan yang menimbulkan sakit tenggorokan, suara serak, batuk, gatal, amandel membengkak, dan memerah. Gejala paling jelas saat radang tenggorokan adalah sakit saat menelan. Terbayang kan, radang tenggorokan akan mengganggu aktivitas Anda? Berikut ini merupakan beberapa pengobatan alami untuk sembuhkan radang tenggorokan: Istirahat yang cukup. Perbanyak minum cairan seperti air putih. Banyak konsumsi vitamin C dari buahbuahan. Tidak makan gorengan. Kumur dengan air garam yang hangat yaitu dengan mencampur 1 sendok teh garam dengan segelas air. Makan sup ayam sebab kandungan sodium dalam kaldu ayam…
RANCAH POST – Kulit cantik dan cerah bukan hanya bisa anda dapatkan dengan perawatan yang sangat mahal. Namun,ada cara yang murah meriah yang patut untuk Anda coba. Bahkan bahan-bahannya juga sudah ada sekitar lingkungan anda. Ini dia tips untuk membuat kulit wajah cerah dan cantik tanpa harus merogoh kocek dalam. Gula Jika Anda memiliki bibir kering, Anda dapat mengangkat sel kulit mati dengan scrub gula buatan sendiri. Buatlah body scrub dengan mencampurkan gula dan madu dalam proporsi yang sama. Partikel gula akan sangat efektif untuk menghilangkan kulit mati. Sementara madu adalah antioksidan alami.Kombinasi yang pas tersebut akan mengelupas kulit kering…
RANCAH POST – Idul Adha akan dilaksanakan beberapa hari lagi, daging kambing dan sapi pasti akan menjadi hidangan utama di hari raya Idul Adha di Indonesia. Terkadang anda sulit menahan diri untuk menghabiskan semua hidangan pada hari raya. Melihat lezatnya sajian di Hari Raya seakan lupa akan dampak memakan daging terlalu banyak bagi kesehatan. Daging merah mengandung lemak yang dapat menyebabkan kolesterol maupun kadar gula darah menjadi tinggi. “Makanan berlemak sangat berpengaruh pada diabetisi yang disertai dengan gangguan lemak. Gangguan tersebut biasanya dikenal dengan sindroma metabolik,” ujar Kepala Divisi Metabolik Endokrin Departemen IPD FKUI dan juga dokter spesialis penyakit dalam…
RANCAH POST – Tampil seksi tak perlu menggunakan pakaian yang mini. Seksi yang sebenarnya muncul dari aura yang terpancar dari diri. Kalau bukan dengan pakaian seksi, Anda bisa menggunakan makeup untuk memperlihatkannya. Ada beberapa cara menggunakan makeup simple dan clean untuk memunculkan aura seksi tersebut. Caranya, bubuhkan kepercayaan diri dan tips berikut ini. Lipstik Merah Bagaimanapun lipstik warna merah memang lebih bisa memberikan rona seksi, bahkan lebih dari warna pink atau nude. Warna ini nampak berani dan misterius. Bila Anda sedang dalam rangka flirting dengan suami, it’s a small but important step. Bronzer Natural glow membuat wajah Anda kelihatan lebih…
RANCAH POST – Radang tenggorokan menyebabkan sulit menelan, makan, dan bahkan untuk berbicara. Radang tenggorokan sangat mengganggu aktifitas makan. Pembengkakan pada tenggorokan disebabkan oleh bakteri. Namun perlu diingat ada makanan yang membuat radang tenggorokan semakin parah. Makanan tersebut antara lain sebagai berikut, dijelaskan oleh dr. Adiyanto: Makanan Asam Buah jeruk, jus lemon, permen karet yang mengandung asam manis dapat memicu gatal ketika Anda sakit tenggorokan. Selain itu, Anda juga perlu menghindari makanan yang mengandung cuka atau vinegar. Makanan jenis tersebut akan memperparah rasa sakit di kerongkongan pada saat menelan. Makanan pedas Banyak yang berasumsi bahwa makanan pedas dapat membantu menyingkirkan…
RANCAH POST – Banyak orang tidak suka olahraga karena mempunyai pandangan akan membuat kulit kotor dan belang. Namun ternyata olahraga yang membuat Anda berkeringat ini ternyata menyimpan segudang manfaat besar dalam menjaga kecantikan dan keindahan kulit Anda. Membersihkan kulit dari dalam Ketika Anda berolahraga, aliran darah dalam tubuh akan meningkat. Nah, hal inilah yang membuat oksigen dan nutrisi dalam tubuh dapat dialirkan dengan cepat ke seluruh sel tubuh termasuk kulit. Tidak hanya itu saja, aliran darah tersebut juga akan membantu tubuh mengeluarkan kotoran dalam tubuh termasuk radikal bebas. Membantu cegah jerawat Salah satu penyebab munculnya jerawat dan produksi minyak berlebih…