RANCAH POST – Pola makan wanita yang sedang hamil begitu mempengaruhi kondisi kesehatan dan kecerdasan buah hati pada waktu yang akan datang. Maka dari itu, wanita yang hamil harus mencukupi makanan yang sehat ketika sedang hamil, apalagi ketika menunaikan ibadah puasa. Satu diantara hal yang harus diperhatikan ketika wanita hamil menunaikan puasa yakni menurunnya pasokan gizi akibat berubahnya jadwal makan. Akan tetapi, hal tersebut dapat diatasi dengan pengontrolan menu ketika sahur maupun sesudah buka puasa. Dokter Taufik Jamaan, SpOG, dari RS Bunda, Jakarta, mengatakan, asupan gizi yang besar seperti karbohidrat, protein, dan juga lemak, serta asupan gizi yang mikro seperti…
Penulis: Maylani Tri Hutami
RANCAH POST – Khasiat tomat dan oatmeal untuk kulit wajah lebih cerah. Banyak sekali produk kecantikan yang harganya mahal mengklaim bisa mencerahkan serta membuat kulit bercahaya dengan cepat. Nyatanya, Anda dapat memiliki kulit cerah hanya dengan tomat dan oatmeal. Berbagai sabun dan krim wajah, memberikan berbagai penawaran untuk memutihkan kulit wajah Anda. Padahal harus kita ketahui bahwa kandungan bahan kimia yang keras di dalam krim-krim perawatan yang mahal dapat menyebabkan kulit wajah menjadi tipis dan gampang mengalami iritasi. Maka dari itu tidak ada salahnya jika Anda beralih ke perawatan menggunakan bahan alami. Tomat dan oatmeal mampu memberikan manfaat bagi kesehatan…
RANCAH POST – Cara menjaga kesehatan tubuh saat puasa. Menjaga kesehatan tubuh merupakan salah satu hal yang wajib dilakukan. Hal ini bertujuan agar tubuh selalu dalam keadaan sehat dan tidak mudah terserang penyakit. Menjaga kesehatan tubuh hendaklah dilakukan setiap saat, termasuk saat sedang menjalankan ibadah puasa. Saat puasa kita diwajibkan untuk tidak makan maupun minum selama lebih dari 14 jam, dan pada saat-saat itu perut kita akan kosong. Puasa melatih kita menahan lapar dan haus, selain itu juga melatih kita untuk menahan nafsu amarah. Bulan puasa ini merupakan bulan yang penuh rahmat, oleh karena itu banyak orang ingin dapat menjalankan…
RANCAH POST – Daun yang dapat merawat kecantikan kulit. Banyak sekali orang yang menggunakan daun-daunan sebagai pelengkap dalam sebuah hidangan. Tetapi ternyata daun-daunan tersebut bisa digunakan pula untuk kecantikan. Daun-daun apa sajakah itu? Berikut ini beberapa daun yang dapat meningkatkan kecantikan kulit Anda. Daun mint Tumbuk daun mint dalam sebuah mangkuk. Tambahkan satu sendok madu ke dalam tumbukan daun. Oleskan campuran tersebut ke pori-pori Anda yang besar. Cara ini dapat membantu Anda untuk membersihkan dan mengencangkan pori-pori wajah. Daun nimba Air Nimba bermanfaat bagi Anda untuk mandi sekali dalam seminggu. Air ini dapat mendinginkan tubuh, meningkatkan kecantikan kulit dan juga…
RANCAH POST – Ramuan alami bawang penumbuh rambut. Bawang adalah salah satu bumbu yang banyak digunakan dalam setiap masakan. Bawang merah merupakan sejenis tanaman semusim. Tanaman ini berasal dari Asia Tengah yaitu sekitar India. Bawang merah memiliki bunga majemuk berbentuk tandan yang bertangkai dengan 50 hingga 200 kuntum bunga. Di tiap ujung tangkai dan pangkal tangkai mengecil, dan pada bagian tengahnya mengembung. Bawang merah memiliki bentuk bulat dengan ujung tumpul. Bentuk biji agak pipih. Dibagian ini banyak digunakan sebagai bahan perbanyakan tanaman secara generatif. Bawang merah memiliki kandungan beberapa senyawa yang penting bagi tubuh antara lain vitamin C, kalium, serat,…
RANCAH POST – Manfaat minyak kemiri untuk mengatasi masalah rambut. Kemiri adalah salah satu tumbuhan yang memiliki kandungan minyak. Minyak buah kemiri dapat digunakan dalam bidang kesehatan untuk mengatasi berbagai macam penyakit seperti sembelit dan demam. Selain itu minyak kemiri sering pula digunakan dalam bidang kecantikan yaitu untuk mengatasi berbagai macam masalah rambut. Kemiri mengandung gizi yang baik diantaranya adalah protein, lemak dan karbohidrat. Terdapat juga kandungan gizi lain yang penting antara lain vitamin, asam folat, serta fotosterol yang berguna menghambat terjadinya pembentukan kolesterol. Kulit batang kemiri sering pula digunakan untuk mengobati berbagai penyakit diantaranya untuk melancarkan proses buang air…
RANCAH POST – Tips mengecilkan pipi secara alami. Mempunyai pipi yang tembem tentu sangat mengganggu penampilan kita. Meskipun badan kita tidak terlalu gemuk, namun pipi yang tembem dapat memberikan kesan gemuk pada wajah kita. Pipi tembem merupakan keadaan dimana terdapat lemak yang berlebih di pipi kita. Bagaimanakah cara menghilangkan lemak tersebut? Berikut ini tips untuk mengecilkan pipi secara alami yang akan kami bagikan khusus untuk Anda. Perbanyak minum air putih Ketika Anda kurang minum, tubuh akan menyimpan cadangan air di dalam pipi dan mata Anda, sehingga pipi Anda akan terlihat membesar. Minumlah air sekurang-kurangnya 8 gelas perhari. Selain kita dapat…
RANCAH POST – Bulan Ramadhan adalah bulan yang sangat ditunggu-tunggu oleh seluruh umat Islam di dunia ini. Salah satu ibadah pada bulan Ramadhan yang paling ditunggu adalah puasa. Ketika berpuasa kita tidak akan makan atau minum kurang lebih selama 15 jam dalam sehari. Dan dengan kondisi seperti itu cairan di dalam tubuh akan semakin menipis. Karena mulut kita tidak kemasukan makanan dan minuman, ini akan membuat bibir kering. Bibir kering ini akan sangat mengganggu penampilan, selain itu juga bibir kering akan membuat wajah terlihat pucat, lemas dan lelah. Untuk mengatasi hal tersebut, Anda bisa menggunakan cara mengatasi bibir kering saat…
RANCAH POST – Makanan yang dapat membuat kulit cantik saat berpuasa. Setiap wanita tentu menginginkan untuk selalu tampil cantik di setiap kesempatan. Untuk mendapatkan kecantikan itu, beberapa wanita rela untuk melakukan segala hal demi mendapatkan kata cantik yang diinginkan. Salah satu hal yang membuat wanita akan merasa cantik adalah ketika ia memiliki kulit yang sehat, cantik, dan terawat. Agar kulit cantik, sehat dan terawat, kulit membutuhkan nutrisi baik itu nutrisi dari luar, maupun nutrisi dari dalam. Nutrisi dari luar dapat berupa pelembab atau yang lainnya. Sedangkan nutrisi dari dalam adalah nutrisi dari makanan yang kita konsumsi. Namun, ketika berpuasa beberapa…
RANCAH POST – Tips olahraga saat puasa. Bulan Ramadhan merupakan bulan suci yang sangat ditunggu-tunggu oleh para kaum Muslim. Pada bulan Ramadhan ini, umat Muslim akan meningkatkan ketaqwaan dan kepercayaan kepada Allah SWT. Pada bulan Ramadhan terdapat salah satu ibadah yang mengharuskan para Muslim dam Muslimah untuk tidak makan atau minum selama sekitar 15 jam yang biasa di sebut dengan puasa. Pada saat puasa kita tidak hanya menahan rasa lapar dan haus saja namun juga menahan hawa nafsu kita. Karena hampir satu hari badan tidak termasuki nutrisi, banyak orang memilih untuk tidak melakukan olahraga. Mereka kebanyakan takut jika berolahraga akan…