Penulis: Budi Irsandhi

Full time multimedipreneur, ambisius. Cool, calm and confidence.

Telkomsel Luncurkan T Bike

RANCAH POST – Dalam perjalanannya bertransformasi menjadi perusahaan digital yang secara konsisten mengembangkan ekosistem DNA (Device, Application, dan Network), Telkomsel meluncurkan layanan M2M (machine to machine) terbaru berupa aplikasi otomotif bernama T-Bike yang mampu memonitor, memandu dan mengendalikan sepeda motor dari ponsel cerdas. Peluncuran  motor tracker pertama oleh operator telekomunikasi di Indonesia ini dilakukan di Empirica, SCBD, 3 Maret 2016. Vice President M2M Business Telkomsel, Jaka Susanta mengatakan, “Sepeda motor telah menjadi moda transportasi pilihan utama masyarakat Indonesia, sehingga untuk melengkapi kenyamanan masyarakat dalam menggunakannya, Telkomsel menawarkan inovasi teknologi T-Bike yang hadir sebagai solusi digital terbaik untuk berkendara sepeda motor.”…

Read More
Pasca Gempa di Sumbar Layanan Telkomsel Tetap Berfungsi Normal

RANCAH POST – Gempa bumi berkekuatan 7.8 skala ricther yang terjadi di Kepulauan Mentawai Sumatera Barat pada Rabu 2 Maret 2016 tidak mengganggu layanan Telkomsel. Terdapat lebih dari 2400 Base Transceiver Station (BTS) Telkomsel yang berada di Sumatera Barat. Jumlah ini merupakan bagian total lebih dari 8200 BTS di Regional Sumbagteng (Ridar, Kepri dan Sumbar) yang kini melayani lebih dari 13,5 juta pelanggan. Secara keseluruhan, jaringan Telkomsel tetap berfungsi normal dan tetap dapat melayani kebutuhan warga untuk melakukan komunikasi menggunakan perangkat telpon selular mereka. Untuk menjaga performansi jaringan di daerah terkena dampak bencana, team Network Operation Telkomsel secara terus menerus…

Read More
Telkomsel Kembali Raih Penghargaan Mitra CSR Terbaik dari Pemprov Jabar

RANCAH POST – Komitmen Telkomsel dalam mendukung program pembangunan di wilayah Jawa Barat semakin konsisten dengan terus berkelanjutannya Program Sinergi Pembangunan Daerah antara Telkomsel dan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat (Jabar). Berkat keseriusan melanjutkan kontribusinya, Telkomsel kembali mendapatkan penghargaan dari Pemprov Jawa Barat sebagai Mitra CSR (Corporate Social Responsibility) Terbaik Provinsi Jawa Barat. Penghargaan ini diserahkan langsung oleh Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan, kepada Telkomsel di Bandung (2/3). General Manager Corporate Social Responsibility Telkomsel, Tubagus Husniyullah, mengatakan, ”Sebagai operator selular Paling Indonesia yang selalu berkarya tiada henti untuk Indonesia, penghargaan ini menjadi bentuk kepercayaan yang telah diberikan kepada Telkomsel untuk…

Read More
Operasi Simpatik Polres Tasikmalaya Kota

RANCAH POST – Terhitung mulai tanggal 1 – 21 Maret 2016 akan digelar Operasi Simpatik 2016 secara serentak di seluruh wilayah Indonesia, tidak terkecuali di wilayah hukum Polres Ciamis dan Kota Tasikmalaya. Sebagaimana dikutip dari akun Facebook Humas Polres Tasikmalaya Kota2, Selasa (1/3), Polres Tasikmalaya Kota turut melaksanakan kegiatan operasi simpatik tersebut. Sementara itu, lokasi razia operasi simpatik di wilayah Kota Tasikmalaya dipusatkan di kawasan tertib lalu-lintas yang terbentang sepanjang 1 kilometer, dari mulai Sp.3 Cimulu hingga Sp.4 Nagarawangi, Tasikmalaya. Perlu untuk diketahui, sasaran dalam Operasi Simpatik 2016 ini adalah kelengkapan surat-surat kendaraan brmotor, baik roda dua, roda empat ataupun…

Read More
Operasi Simpatik Polres Ciamis

RANCAH POST – Polres Ciamis melakukan gelar pasukan dalam rangka Operasi Simpatik 2016, hari Selasa (1/3) pagi. Sebagaimana diketahui, terhitung mulai tanggal 1 – 21 Maret, POLRI dan TNI seluruh Indonesia secara serentak melaksanakan Operasi Simpatik. Oleh karena itu, bagi pengendara kendaraan bermotor di wilayah Kabupaten Ciamis diminta waspada karena akan ada razia di mana-mana. Jika tidak mau repot, lengkapi semua surat-surat dan perlengkapan kendaraan bermotor Anda, juga jangan melanggar peraturan lalu-lintas yang ada. Berikut sebagaimana Rancah Post kutip dari akun Facebook resmi Binmas Polres Ciamis di bawah ini. Diinformasikan kepada Mitra Binmas #PolresCiamis Mulai Tanggal 01 s/d 21 maret…

Read More
Ridwan Kamil Tidak Maju ke Pilgub DKI Jakarta 2017

RANCAH POST – Indonesia lahir dari imajinasi. Rumah besar dengan penghuni yang beragam bukan seragam. Indonesianis Ben Anderson pun menyebut Indonesia sebagai “imagined community”. Imajinasi ambisius yang mencoba menyatukan kebhinekaan 17 ribu pulau dan 700-an bahasa ini. Keragaman dan kekayaan tanah air ini luar biasa. Bangsa Portugis, Inggris dan Belanda pun dahulu berebut kekayaan ibu pertiwi ini. Manusia modern Indonesia hari ini dominasinya adalah turunan migran Micronesia asal Tiongkok yang dalam perjalanan sejarahnya bercampur dengan genetika India atau Arab. Bukan aseli turunan dari Homo Erectus Sangiran atau The Hobbit alias Homo Floresiensis. Migrasi bangsa Micronesia ribuan tahun lalu mendatangi Taiwan,…

Read More
Pelanggan Telkomsel Antusias Untuk Beralih ke Layanan 4G

RANCAH POST – Telkomsel secara konsisten terus melengkapi ekosistem 4G LTE dan memberikan berbagai kemudahan serta penawaran menarik kepada pelanggannya agar dapat segera beralih ke layanan Telkomsel 4G LTE.  Hal tersebut disambut baik oleh pelanggan, dimana antusiasme untuk beralih ke layanan Telkomsel 4G LTE yang meningkat dapat terlihat dari banyaknya permintaan penggantian USIM (simcard 4G) melalui channel-channel pelayanan Telkomsel. Peningkatan enquiry pelanggan untuk penukaran USIM dapat terlihat dari beberapa channel pelayanan Telkomsel, seperti di GraPARI yang naik sekitar 50% di 5 bulan terakhir. Peningkatan dengan jumlah yang sama juga dirasakan sejak awal tahun ini di layanan MyGraPARI yang merupakan media…

Read More
Facebook Joko Prasetyo

RANCAH POST – Kebijakan kantong plastik berbayar untuk minimarket, supermarket, dan hypermarket telah ditetapkan pemerintah Republik Indonesia melalui KLHK (Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan) per tanggal 21 Februari, dimana per kantong plastik belanjaan tersebut dihargai sebesar Rp200. Tentu saja, dibalik kebijakan pengenaan kantong plastik berbayar ini telah menuai pro dan kontra di berbagai masyarakat. Tidak terkecuali dengan netizen satu ini, melalui akun media sosial Facebook miliknya, Joko Prasetyo, enggan membayar kantong plastik saat berbelanja di Indomaret. Netizen ini kemudian menyebut-nyebut kebijakan pemerintah akan pengenaan biaya kantong plastik adalah suatu kedzaliman. Sebagaimana diposting di akun Facebook, hari Rabu (24/2), Joko Prasetyo…

Read More
Tips Memulai Usaha Online Sendiri dengan Modal Minim

RANCAH POST – Memulai usaha tampaknya terkesan seperti sesuatu yang besar. Namun disadari atau tidak, sebenarnya memulai usaha kecil-kecilan dengan modal minim bukanlah hal yang terlalu sulit dilakukan. Bahkan Anda yang masih berstatus sebagai mahasiswa sekalipun dapat melakukannya. Yang terpenting adalah niat dan tekad yang kuat, serta juga kesabaran dalam menjalaninya. Siapa bilang memulai usaha itu butuh modal besar. Banyak kok, usaha rumahan untuk mahasiswa dan para kaum muda yang tidak membutuhkan modal besar. Baik itu usaha offline maupun online. Namun tetap saja, ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan dan cermati dalam memulai usaha. Salah satunya adalah kesabaran dalam…

Read More
blanja.com Latih UMKM di Workshop E Commerce Garapan Kemendag

RANCAH POST – Pentingnya Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) bagi perekonomian dan pesatnya pertumbuhan E-Commerce membuat pemerintah lebih banyak menaruh perhatian pada dua sektor ini. Kementrian Perdagangan (Kemendag) bekerja sama dengan Asosiasi E-Commerce Indonesia (idEA) menggelar Workshop E-Commerce yang akan dilangsungkan di Bogor Icon Hotel mulai hari ini tanggal 24 Februari hingga 25 Februari 2016. blanja.com, marketplace bentukan Telkom dan eBay sekaligus anggota idEA sangat mendukung kegiatan demikian. Sebagai anggota yang aktif, blanja.com disana akan memberikan perkenalan website dan layanannya sehingga UMKM tersebut dapat mengoptimalkan website blanja.com untuk pemasaran produk yang lebih luas, melalui media online atau E-Commerce. Workshop…

Read More