RANCAH POST – Dewan Koperasi Indonesia Daerah (Dekopinda) Kota Banjar menugaskan Koperasi Petani Agropolitan Sumber Alam (Koptan ASA) untuk mengikuti kegiatan Jaringan Usaha Koperasi (JUK) atau Temu Usaha dan Kemitraan Koperasi se Jawa Barat, Rabu (01/06/2016). Ketua Dekopinda Kota Banjar, H. Kadidjan, melalui Surat Tugas No 018/DKP-0925/V/2016, menyebutkan, kegiatan Jaringan Usaha Koperasi (JUK) atau Temu Usaha dan Kemitraan Koperasi se Jawa Barat yang dilaksanakan pada hari Rabu (01/06/2016), bertempat di Kantor Dewan Koperasi Indonesia Wilayah (Dekopinwil) Jawa Barat, Jl. Soekarno Hatta, No. 91 Bandung. Dalam surat tugas itu, Senin (30/05/2016), Kadidjan menyebutkan, Dekopinda menindaklanjuti surat dari Dekopinwil Provinsi Jawa Barat…
Penulis: Budi Irsandhi
RANCAH POST – Telkomsel merayakan hari ulang tahunnya yang ke-21 pada tanggal 26 Mei 2016, dimana momentum ini menjadi semangat tersendiri bagi Telkomsel untuk terus konsisten melayani negeri dan membangun ekosistem digital di tanah air. Tahun ini, mengambil tema Bikin Keren Indonesia, Telkomsel mengajak seluruh elemen bangsa untuk bersama-sama menularkan semangat membangun Indonesia melalui kreasi yang positif. “Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh masyarakat Jawa Barat atas kepercayaannya selama ini dalam menggunakan layanan dan produk Telkomsel. Kepercayaan dari pelanggan sekaligus menjadi kunci bagi Telkomsel untuk terus berkembang di masa mendatang sebagai penyedia layanan dan solusi mobile digital lifestyle…
RANCAH POST – Ada-ada saja memang kelakuan orang kaya di China yang seolah gak ada habisnya bikin geger media sosial. Seperti kejadian baru-baru ini, seorang perempuan pengemudi Range Rover dengan sengaja menabrak mobil Jaguar yang terparkir sembarangan menghalangi jalan. Sebagaimana dilansir Shanghaiist, dalam video yang beredar tampak pengemudi perempuan yang kesal menunggu pemilik Jaguar memindahkan mobilnya, beberapa kali berusaha menabrakkan Range Rover miliknya pada mobil mewah yang terparkir menghalangi jalan keluar. BACA JUGA: Disangka Nggak Berduit, Wanita Kaya Ngamuk di Toko Emas Dan tak ayal lagi, mobil sedan mewah itu pun penyok-penyok di bagian samping termasuk kaca spion hancur berserakan…
RANCAH POST – Jika sebelumnya Matahari Mall ngediskon habis iPhone 6, kemudian disusul oleh JD Indonesia yang juga memangkas harga iPhone SE seharga Rp99 ribu. Kini Alfacart lebih edan lagi, toko online dari Alfamart ini menjual Samsung Galaxy S7 dan iPhone 6 seharga Rp1. Jika mengacu pada website resminya, Alfacart.com diklaim berdiri pada tanggal 18 Februari 2013 sebagai sebuah terobosan dalam industri ritel di Tanah Air yang hadir untuk memuaskan dahaga para pelanggan agar lebih mudah dan praktis dalam berbelanja. Mengusung tema Maygical Salebration, sebuah event yang digadang-gadang pesta diskon meriah 1 rupiah. Seperti tertuang dalam website, Alfacart melego Samsung…
RANCAH POST – Merayakan kemeriahan hari ulang tahunnya yang ke 21 tahun, Telkomsel mempersembahkan program Traktir Nasional bagi para pelanggan setianya, dimana pelanggan Telkomsel berkesempatan mendapatkan berbagai penawaran dan hadiah menarik berupa paket layanan suara, SMS, dan data, konten layanan digital lifestyle, berbagai voucher merchant, hingga paket bundling gadget dengan menukarkan Telkomsel POIN yang dimilikinya. Selanjutnya untuk merayakan periode Ramadhan & Idul Fitri, Telkomsel juga akan menghadirkan program serupa dengan tajuk ‘Traktir Ramadhan’. Program traktir besar-besaran khusus bagi pelanggan Telkomsel ini akan dibagi menjadi 2 periode, yaitu tanggal 21-26 Mei 2016 untuk program Traktir Nasional, sedangkan program Traktir Ramadhan akan…
RANCAH POST – Awal bulan ini sempat beredar kabar bahwa Honda akan meluncurkan motor terbaru mereka Supra X150 di minggu ketiga bulan Mei ini, motor kembaran Honda Winner 150 yang terlebih dahulu rilis di Vietnam. Namun, berbeda dengan apa yang digembar-gemborkan sebelumnya bahwa Honda akan merilis Supra X150. Informasi yang berbedar saat ini, nama Honda Supra X150 bakal digantikan dengan nama baru yang terbilang asing yakni Honda Supra GTR 150. BACA JUGA: Honda Supra X150 Melenggang Bulan Ini Kendati demikian, desain Honda Supra GTR 150 tidak berbeda sama sekali dengan varian motor yang telah meluncur terlebih dahulu yaitu Honda Winner…
RANCAH POST – Ramadhan sebentar lagi tiba, seperti biasa Lazada Indonesia punya sesuatu untuk Anda. Sebelumnya toko online besar tersebut menggelar Ramadhan Mega Sale sepanjang bulan Ramadhan tahun lalu. Dan tahun ini mereka kembali menggelar Ramadhan Sale dengan tema Ramadhan Festival. Lazada tampaknya ingin turut serta merayakan bulan penuh berkah ini dengan berbagai diskon menarik untuk konsumen mereka. Ditengah krisis kenaikan harga yang selalu terjadi di setiap bulan Ramadhan, Lazada Indonesia hadir dengan solusi terbaik, menawarkan berbagai produk dan barang kebutuhan dengan harga yang masih terjangkau. Lazada Ramadhan Festival sendiri adalah sebuah acara sebulan penuh dimana Lazada akan menawarkan berbagai…
RANCAH POST – Telkomsel kembali melakukan agenda tahunan Network Drive Test atau Uji Coba Jaringan bersama media untuk memastikan kesiapan jaringannya jelang Ramadhan dan Lebaran 1437 H. Uji coba dilakukan di jalur Jakarta – Semarang dan Surabaya – Semarang, dimana kesiapan jaringan Telkomsel di jalur mudik Pulau Jawa ini tercatat prima. Selain dilakukan di jalur mudik Pulau Jawa, rangkaian Telkomsel Network Drive Test juga dilakukan di berbagai jalur lainnya seperti di Sumatra, Kalimantan, dan Sulawesi menggunakan rute darat dan kereta api, sehingga secara total uji kesiapan jaringan ini mencakup jarak 10.921 km. Mengambil tema 3F (First, Fastest, Finest) Journey, tahun…
RANCAH POST – PT Indomarco Prismatama dan RPX membentuk perusahaan patungan (joint venture company) jasa pengiriman ritel dan e-commerce dengan nama PT Indo Repex Global. Perusahaan yang dibentuk melalui anak perusahaan grup Indomaret PT Inti Lumbung Prima memegang saham 60% dan 40% PT Antareja Prima Antaran., anak perusahaan grup RPX. Penandatanganan kesepakatan kerja sama tersebut dilakukan oleh Laurensius Tirta Widjaja, President Director PT Inti Lumbung Prima dan Muhammad Kadrial, President Director PT Antareja Prima Antaran di Jakarta, Rabu (18/5), disaksikan Sinarman Jonatan, President Director PT Indomarco Prismatama; Harsha Edwana Joesoef, Founder RPX Group; David Batubara, Chief Executive Officer RPX Group…
RANCAH POST – Hasil FP2 MotoGP Mugello 2016, dalam gelaran sesi latihan bebas kedua seri keenam balapan bergengsi yang dilangsungkan Jum’at (20/5) di Italia ini telah mendapuk Andrea Iannone sebagai pembalap tercepat setelah melahap sirkuit dengan catatan waktu 1 menit 47.696 detik. Seperti diketahui, pada sesi latihan bebas pertama MotoGP Mugello, Yonny Hernandez keluar sebagai pembalap tercepat setelah beberapa pembalap tidak turun ke lintasan dikarenakan cuaca yang tidak konstan. Dalam free practice kedua ini, berada di urutan runner-up ditempati sang juara bertahan Jorge Lorenzo setelah meraih catatan waktu terbaiknya 1 menit 48.157 detik. Secara mengejutkan, Michele Pirro, berhasil menempati peringkat…