RANCAH POST – Setelah Big Bang sibuk dengan proyek solo masing-masing, para personil Big Bang bergabung kembali dengan merilis album baru. Salah satu member Big Bang yaitu T.O.P mengatakan bahwa album baru Big Bang akan dirilis pada paruh kedua tahun ini. “Album Big Bang mungkin akan dirilis di paruh kedua tahun ini,” kata T.O.P saat tampil di acara MBC “Section TV” baru-baru ini. T.O.P sendiri saat ini tengah disibukkan syuting sebuah film berjudul “War of Flowers 2”. T.O.P bergurau, Big Bang memang harus merilis album baru jika masih ingin eksis di industri K-Pop. “Jika ingin tetap eksis, kami harus segera…
Penulis: Maria Ulfah
RANCAH POST – Kondisi Olga Syaputra makin memburuk. Setelah dirawat di RS Pondok Indah, Jakarta Selatan, presenter serba bisa itu itu dikabarkan dirawat di Rumah Sakit di Singapura. Hanya saja kebenaran tersebut masih simpang siur. Tidak hanya pihak RS, sejumlah sahabatnya pun tidak tahu keberangkatan Olga ke Singapura. ”Aku kemarin dapat kabar katanya mau ke Singapura, tapi nanti aku cari tahu lagi ya,” ujar Raffi Achmad. Sejak menjalani perawatan, Olga memang tidak pernah mucul di sejumlah program yang dipandunya, salah satunya Dahsyat. Sejumlah sahabat-sahabatnya sempat khawatir akan kondisi kesehatan Presenter Musik Variety Show Terfavorit di Panasonic Gobel Awards 2011 itu.…
RANCAH POST – Pada Perform sesi kedua malam ini, para finalis Indonesian Idol 2014 akan berduet dengan musisi lain, Husein pun berduet dengan Novita Dewi. Duet Husein dengan Novita Dewi di panggung Spekta Indonesian Idol malam ini pun mampu membuat penonton hingga para juri merinding menyaksikan keduanya diatas panggung. Keduanya pun tampak saling melengkapi dalam membawakan “Decode” (Paramore) Menurut Ahmad Dhani, duet Husein dan jebolan X Factor Indonesia merupakan duet maut. Bahkan ia sesumbar duet Husein-Novita tak akan tersandingi dengan duet-duet finalis lain malam ini. “Sebuah duet maut Husein sebagai laki-laki mampu mengisi suara rendah dengan baik karena itu gak…
RANCAH POST – Perjuangan Yuka Tamada pada akhirnya harus terhenti di Top 4 spektakuler show Indonesian Idol. Ia tersingkir karena mendapat vote terendah. Si Gajah Kecil pun sudah diprediksi oleh sebagian juri seperti Anang Hermansyah yang menyebut Yuka akan menjadi finalis yang harus pulang malam ini. Selama perjalanan Indonesian Idol, Yuka memang pernah merasakan berada diposisi terendah setidaknya sebanyak dua kali. Meski dipulangkan, tidak ada raut kekecewaan dari gadis keturunan Jepang itu. Ia pun meminta maaf kepada para fansnya karena perjalanannya harus berakhir di babak empat besar. “Mungkin kalian (fans) mengharapkan lebih dari saya saya gak bisa memuaskan keinginan kalian,”ucap…
RANCAH POST – Program News Desk di MBC laporkan jika agensi JYP Entertainment kini sedang diselidiki. Tak hanya agensi dari idol grup 2PM, Wonder Girls dan Miss A itu saja. Perusahaan Guk Je Yeong Sang juga ikut diselidiki secara komprehensif oleh otoritas keuangan. Menurut berita itu, anak tertua Yoo Byeong Eon dari perusahaan Trigon Korea sekaligus pemegang saham terbesar menerima pinjaman ilegal dari beberapa perusahaan untuk dana bantuan tragedi kapal feri Sewol yang tenggelam. Nilai itu dari Credit Union N sebesar KRW 2,9 miliar, Credit Union H ada KRW 1,5 miliar, Credit Union I sebesar KRW 1,4 miliar. Total yang…
RANCAH POST – Virzha akan berikan surprise pada panggung spektakuler show malam nanti. Dia akan berduet dengan juara bertahan Indonesian Idol Regina Ivanova. Mendapatkan kesempatan berduet dengan sang juara bertahan, tentu membuat Virzha bangga. Dia pun mengaku siap menampilkan sesuatu yang memukau saat tampil bersama Regina. “Kita buat musiknya lebih seru, aku bayangin dua hal yang berbeda,” tutur Virzha. Pria berambut panjang ini juga merasa tertantang tampil bersama Regina yang memiliki karakter suara powerfull ini. Apalagi, duet Virzha dan Regina akan menyanyikan lagu yang sudah sangat familiar di telinga pencinta musik. “Apalagi lagunya legend banget banyak yang tahu lagunya, ini…
RANCAH POST – Husein Alatas masih tidak percaya dirinya masih bertahan di Indonesian Idol 2014 sampai sejauh ini. Sebabnya, Husein kerap kali masuk bottom two. Tapi ternyata mampu bertahan sampai 4 besar. Husein yang juga kerap dinilai sebagai ‘wakilnya’ anak-anak metal di ajang ini mengaku sama sekali tidak terbebani meskipun dia harus jatuh bangun sampai saat ini. “Enggak (terbebani), karena ini yang aku kejar dari awal, ini bukan beban, ini jalan menuju goal,” ungkap Husein. Meskipun kerap dipandang sebelah mata karena mengusung musik-musik metal yang dianggap tidak terlalu mainstream, ternyata vokalis band Children Of Gaza ini memiliki impian cukup besar.…
RANCAH POST – Rumah tangga Ben Kasyafani dan Marshanda kini tengah berada diambang kehancuran. Walau diminta cerai oleh Marshanda, Ben tetap berusaha untuk mempertahankannya. “Di sini posisiku sebagai kepala rumah tangga, sebagai seorang suami yang sah orangtua gitu kan ya masih terus mempertahankan apapun,” kata Ben di kawasan Cibubur. Diakuinya, hingga kini dirinya belum pernah mendapat panggilan dari pihak Pengadilan Agama Jakarta Pusat, pasca kabar gugatan Marshanda yang sudah dilayangkan ke pengadilan tersebut. “Iya katanya begitu (digugat), aku juga denger kabarnya begitu. Sejauh ini yang aku tahu itu belum ada panggilan segala macam, gue belum pernah enggak tahu prosesnya seperti…
RANCAH POST – Dari semua kontestan yang tersisa di ajang Indonesian Idol 2014 saat ini. Yuka Tamada, wanita berusia asal Makassar sangatlah unik dan memiliki style tersendiri. Dengan potongan rambut skin head dan sangat tomboy, Yuka sudah mencuri perhatian banyak orang. Tapi tak melulu soal penampilan karena secara vokal pun, Yuka memiliki warna vokal khas yang membedakannya degan konsetan lain. Tapi Yuka mengaku tidak terlalu memiliki latar belakang musik yang kuat dari sisi keluarganya, meski jika dirunut, ada sedikit kemampuan seni mengalir dari sisi keluarga sang ayah yang berasal dari Jepang. “Kalau dari Mama Papa sih musik enggak terlalu Tapi…
RANCAH POST – Jika kalian adalah seorang fans Kim Hyun Joong, anda harus tahu kabar ini. Kali ini penyanyi yang berparas tampan yang satu ini akan kembali berkarya pada Juni mendatang. Ia akan kembali ke Jepang untuk meluncurkan lagu barunya. Dilansir dari All Kpop, Kim Hyun Joong akan meluncurkan lagu barunya tersebut pada 18 Juni mendatang. Ia akan menyapa penggemarnya yang berada di Jepang. “Kim Hyun Joong akan merilis lagu barunya Hot Sun pada 18 Juni, sekaligus kembali ke Jepang setelah satu tahun lamanya,” tutur salah seorang sumber dari Sakei Sports. Lagu barunya yang bertajuk Hot Sun ini merupakan garapan…