Penulis: Lussy Aprianti

Penulis di salah satu media, berkecimpung di dunia online shop.

Film Terbaru yang Akan Tayang di Bulan Desember

RANCAH POST – Menjelang akhir tahun, tak cuma para pecinta film layar lebar saja yang gembira, karena disuguhi berbagai tayangan yang menanti di gedung bioskop kesayangan. Namun bagi kebanyakan penggemar film baik dalam dan luar negeri, ini merupakan event besar. Menjelang natal dan tahun baru, sudah dipastikan akan ada banyak hari libur menanti dan dalam kesempatan libur panjang di penghujung tahun 2018 ini, dan ini jelas merupakan kesempatan untuk Anda, pergi jalan-jalan, berlibur atau menikmati film terbaru di bioskop. Selain itu, perkembangan film Indonesia yang mendapat banyak respon positif dari penikmat sinema di tanah air juga makin menawarkan lebih banyak…

Read More
Artwork single Tersembunyi Rahasia Riuh Sunyi

RANCAH POST – Setelah 10 tahun berkarya bersama dibalik layar sebagai Produser dan Penata Musik, pasangan musisi Daniel Samarkand dan Fia membentuk band bernama RIUH SUNYI, membawakan musik bergenre Alternative Indie Rock. Single pertama Riuh Sunyi berjudul Tersembunyi Rahasia. Fia, sebelumnya bermusik sebagai Singer-Songwriter & Gitaris, telah merilis 1 album solo, 3 single serta 1 album bersama grup duo-nya Pop The Disco. Selain itu, ia juga banyak menciptakan lagu untuk penyanyi-penyanyi dan band di tanah air. “Riuh Sunyi merupakan sisi lain saya dalam bermusik. Saya mencintai segala jenis musik dan intensitas musik seperti Riuh Sunyi adalah salah satu yang saya…

Read More
Bintang Chandranandini Sapa Warga Ciamis

RANCAH POST – Pemeran utama serial Chandranandini yaitu Rajat Tokas (Chandra Gupta) dan Shweta Basu Prasad (Nandini) menyapa dan menghibur warga Ciamis pada hari Sabtu, 28 Juli 2018 di Lapangan Lokasana Ciamis, Jawa Barat. Menurut Monica Desideria, GM Marcomm ANTV, tingginya minat masyarakat Indonesia terhadap penayangan serial Chandranandini menjadi salah satu alasan menghadirkan kembali bintang serial Chandranandini ke Indonesia yang saat ini tayang kembali di ANTV. “Kedua bintang serial ini sebelumnya sudah mengunjungi Indonesia dan respon yang didapatkan cukup meriah. Kami berharap kehadiran kami di Ciamis dapat diterima dan menghibur masyarakat sekitar,” ungkap Monica. Kegiatan jumpa penggemar ini selain dihadiri Rajat…

Read More
Konferensi Media Rocker Balik Kampung

RANCAH POST – Sukses dengan film ‘Guru Bangsa Tjokroaminoto’ di tahun 2015 lalu, MSH Films kembali merilis film terbarunya Rocker Balik Kampung yang akan tayang pada tanggal 12 Juli 2018 di seluruh bioskop Tanah Air. Rumah produksi MSH Films selalu mengedepankan 3 unsur yaitu musik, sejarah dan humanis. Ketiga unsur tersebut menjadi dasar terciptanya film berjudul Rocker Balik Kampung ini, sebuah film drama komedi berlatar budaya sunda dan musik rock yang menghibur juga menghadirkan nilai-nilai positif akan keberagaman. Produser film Nayaka Untara dan sutradara Uli Rahman mendaulat penyanyi Bisma Karisma untuk berperan sebagai GANI, Winky Wiryawan (JOE SANTANI), Maryam Supraba…

Read More
Kolaborasi dengan Ramengvrl, Radhini Rilis Single Bertajuk 'Fly'

RANCAH POST – Setelah sukses merilis album perdananya yang berjudul Awal di tahun 2017 lalu dan menulis sendiri beberapa lagu di album perdananya tersebut, kini Radhini kembali menjajal kemampuannya dalam menulis lagu. Sebuah lagu bergenre Pop R&B berjudul Fly dihadirkan artis pendatang baru Radhini untuk ikut meramaikan dunia musik Indonesia. “Lagu ini adalah lagu yang aku tulis sendiri, tema besarnya tentang Women Empowering. Jadi bagaimana perempuan itu saling menguatkan sesamanya apabila ada yang sedang sedih atau kecewa akan sesuatu atau seseorang. Jadi mengingatkan bahwa kalian kuat, kalian cantik dan kalian pasti akan bisa melalui semua ini dengan hebat. Harapannya dengan…

Read More
Tayang di Hongkong Film Pengabdi Setan Nomor Satu di Box Office

RANCAH POST – Bukan rahasia lagi jika film Pengabdi Setan memang merupakan salah satu film Indonesia yang sukses baik di dalam negeri maupun di luar negeri. Bahkan sosok Ibu yang menjadi ‘primadona’ dalam film karya Joko Anwar ini sempat viral di media sosial. Tidak puas hanya di Indonesia saja, film Pengabdi Setan juga ditayangkan di sejumlah negara. Negara-negara tersebut diantaranya Malaysia, Thailand, Meksiko hingga Hongkong. Tidak hanya ditayangkan saja, film ini juga berhasil menorehkan prestasi. Film yang dibintangi Tara Basro dan juga Ayu Laksmi ini sukses memuncaki Box Office Hongkong. Berita yang tentu saja membanggakan ini disampaikan langsung oleh sang…

Read More
Bikin Perkumpulan Betawi Kecewa Film Benyamin Biang Kerok juga Digugat ke Pengadilan

RANCAH POST – Seperti yang telah diketahui, film ‘Benyamin Biang Kerok’ besutan Sutradara hanung Bramantyo merupakan salah satu film yang sangat ditunggu-tunggu oleh penggemar. Dibintangi oleh aktor berbakat Reza Rahardian tentu sana film ini mendapatkan banyak cinta dari para penikmat film Indonesia. Namun reaksi yang berbeda justru diberikan oleh Perkumpulan Betawi Kita. Mereka menyatakan kecewa bahkan merasa dihina. Hal ini karena Benyamin S bukanlah sekedar pemain film, pemusik atau segala hal yang lain yang menjadi sebutannya. Namun sosoknya merupakan manifestasi dari kebudayaan serta sejarah orang Betawi. Hanung serta penulis skenario film dan juga para pemodalnya dianggap sengaja memanfaatkan nama seorang…

Read More
Rocker Balik Kampung

RANCAH POST – Setelah sukses dengan film perdananya ‘Guru Bangsa Tjokroaminoto’ di tahun 2015 lalu, yang telah meraih 18 penghargaan termasuk Film Terbaik 2015. Rumah produksi MSH Films kembali hadir dengan mengadakan kick-off sebagai penanda diawalinya syuting film terbaru ‘Rocker Balik Kampung’ bertempat di Bandung Creative Hub, Jawa Barat. “Memilih Jawa Barat, khususnya Bandung sebagai acara kick-off sengaja dipilih karena sesuai dengan judul filmnya ‘Rocker Balik Kampung’, balik ke kampung halaman.” ujar Nayaka Untara selaku Produser MSH Film. “Karena film ini berlatar belakang budaya Jawa Barat dan syutingnya juga akan dilakukan di dua kota, pertama di Bandung dan lalu di…

Read More
Penampakan Ibu Pengabdi Setan Gentayangan di Toilet Mall Thailand Netizen Heboh

RANCAH POST – Sukses ditayangkan di Indonesia, film horor ‘Pengabdi Setan’ kini ‘gentayangan’ di Thailand. Menyambut penayangannya tersebut penampakkan sosok ibu pun tertangkap kamera muncul di sejumlah toilet di Thailand. Pemandangan yang tak biasa ini bisa dilihat di toilet umum yang ada di sebuah mall di Bangkok. Penampakan Ibu yang diperankan oleh Ayu Laksmi di toilet mall di Thailand ini terungkap dari sejumlah foto yang diunggah oleh sang sutradara yakni Joko Anwar pada Minggu 25 februari lalu. Foto yang pertama tampak poster Ibu Pengabdi Setan ini yang muncul di sebelah kloset toilet khusus laki-laki. Ibu dengan baju khas gaun putihnya…

Read More
Nggak Jadi Baper 10 Parodi Film Dilan Ini Justru Bikin Ketawa Ngakak

RANCAH POST – Film Dilan 1990 saat ini sedang digandrungi oleh banyak penonton, dari mulai remaja hingga orang dewasa yang ingin bernostalgia. Film ini memiliki banyak sekali peminta karena diambil dari sebuah cerita novel yang sangat laris di masanya. Apalagi film ini menyuguhkan kata-kata romantis Dilan yang sangat unik dan juga beda dari yang lain. Saking polulernya film ini, tanga-tangan kreatif orang Indonesia mulai ramai membuat foto serta video parodi tentang film yang dibintangi Iqbal CJR ini. Bukannya bikin baper kaya film aslinya, parodi-parodi ini justru membuat yang melihat ketawa ngakak sampai sakit perut. Berikut ini 10 parodi film dilan…

Read More