Penulis: Irpan Hoerudin

Spesialis deadline & headline news

Resep Tumis Kangkung Oncom

RANCAH POST – Tumis kangkung biasanya dimasak oleh para ibu-ibu rumah tangga. Sayuran kangkung sangat mudah dicari bahkan ditanam di pinggiran rumah, di balong, dan bisa juga di sawah. Tumis kangkung bukan sayuran yang asing oleh telinga kita atau oleh masyarakat indonesia. Bahkan sayuran ini juga sudah menjadi trending resep makanan khas indonesia. Ternyata selain harganya yang masih terjangkau oleh masyarakat sayuran kangkung juga terdapat gizi untuk tubuh kita. Di dalam kangkung terdapat kandungan vitamin A, vitamin B1 dan juga vitamin C selain kandungan gizi ternyata kangkung juga terdapat protein, kalsium, fosfor dan juga zat besi. Tumis kangkung selain dimasa,…

Read More
Resep Ayam Bakar Madu Sederhana

RANCAH POST – Resep ayam bakar madu. Menu makan ayam bakar memang sudah sangat melegenda dan menjamur dikalangan masyakarat luas. Sajian yang lezat ini nampaknya sangat pas di lidah orang Indonesia terlebih jika disajikan bersama nasi putih hangat dan dimakan pada malam hari pastinya akan menjadi sajian yang spesial. Jika biasanya kita menjumpai ayam bakar biasa, kali ini kami akan memberikan inovasi baru pada ayam bakar yaitu ayam bakar madu. Pada dasarnya ayam bakar madu ini tidak jauh berbeda dengan ayam bakar pada umumnya hanya saja untuk pengolahannya kita memerlukan bahan tambahan baru yaitu madu. Lalu apa rasanya jika ayam…

Read More
Bolu Karamel Coklat

RANCAH POST – Resep bolu karamel coklat tanpa oven, kue bolu emang sangat terkenal dengan kue yang empuk bila kita gigit. Kue bolu itu emang dicari oleh banyak orang namun kue bolu biasanya dipanggang dengan oven namun bagi Anda yang tidak memiliki oven di rumah dan tetangga Anda juga tidak punya Anda jangan berkecil hati dulu karena tidak bisa memakan kue bolu yang empuk dan gurih ini. Kali ini ada tips untuk bisa menikmati kue bolu coklat yang empuk ini. Kue bolu juga sudah banyak di pasaran dan di toko-toko roti dekat rumah Anda, namun apabila Anda tidak mau membuang…

Read More
Resep Puding Black Forest

RANCAH POST – Resep membuat puding black forest, puding itu hampir sama dengan agar-agar biasa namun puding lebih kenyal ketimbang agar-agar. Kali ini ada puding yang dicampur coklat yang bisa membuat kita lebih berbunga-bunga. Coklat yang bila kita jilat akan melebur di lidah inilah yang membuat puding jadi lebih disukai banyak orang bahkan orang dewasa yang sedang merasakan kegalauannya, dengan memakan puding clack forest ekonomis akan terasa lebih tenang hatinya. Puding bisa divariasikan dengan segala macam, namun kali ini akan ada puding dengan variannya yang sangat menggoda kita, lapisan pertama ada puding cokalat lalu lapisan kedua ada puding busa, lalu…

Read More
Resep Pepes Jamur Tiram

RANCAH POST – Bagi Anda para penggemar masakan pepes, mungkin pepes jamur tiram cabai hijau akan menjadi favorit Anda dari sekain banyak jenis pepes yang ada. Jamur tiram yang diolah dengan benar akan menyatu dengan tahu sehingga menghasilkan rasa yang sangat khas apalagi ditambah dengan rasa pedas dari cabai hijau yang akan menambah kenikmatan. Pepes jamur tiram ini sangat cocok disajikan untuk makan siang maupun makan malam, bisa disajikan dengan menggunakan nasi maupun langsung dimakan. Pepes ini juga bisa disajikan sebagai lauk pendamping, misalnya saja disajikan bersama ayam atau ikan goreng. Semakin pedas pepesnya maka akan semakin nikmat dan akan…

Read More
Resep Nugget Jamur Tiram

RANCAH POST – Nugget jamur tiram memang tidak sepopuler nugget-nugget lainnya yang berbahan dasar daging. Meski begitu rasa nugget ini tidak kalah enaknnya bahkan bisa dijadikan makanan alternatif bagi orang-orang yang sudah bosan dengan daging-dagingan. Selain itu nugget ini juga lebih ekonomis, karena jamur tiram sendiri biasanya dijual cukup murah di pasaran, hitung-hitung sedikit berhemat tetapi tetap nikmat. Pada dasarnya nugget jamur tiram sangat mudah dibuat tanpa memerlukan peralatan-peralatan khusus, namun lebih baik bila Anda memiliki blender di rumah sebelum mencoba untuk membuatnya karena blender akan membantu Anda menghaluskan seluruh bahan tanpa harus bersusah payah menumbuknya. Jamur tiram juga bisa…

Read More
Resep Puding Kacang Hijau

RANCAH POST – Pekerjaan yang menumpuk itu emang tidak enak dan rasa jenuh yaang tinggi juga akan membuat kita cepat bosen untuk melakukan hal-hal yang akan kita gunakan kembali. Namun ngomong-ngomong soal bosen dan rasa jenuh kali ini ada salah satu cara untuk menemaninya yaitu makanan ringan namun bikin hati berbunga-bunga kembali makanan ini juga sebagai hidangan penutup atau bisa juga di sebut cuci mulut. Cemilan yang segar sekaligus menyehatkan badan. Selain buah-buahan juga ada puding yang menggoda. Puding bukan hanya makanan yang unik dan berupa-rupa warnanya yang begitu menggoda. Biasanya orang yang suka berjalan-jalan tidak lupa untuk membawa makanan…

Read More
Resep Jamur Tiram Crispy

RANCAH POST – Ada banyak sekali resep jamur tiram yang beredar di internet, namun tidak semuanya benar dan mudah untuk diikuti. Bahkan ada beberapa resep yang ditulis secara asal-asalan tanpa memperhatikan hasil akhirnya. Perlu diketahui bahwa resep jamur tiram crispy yang benar-benar kriuk sebenarnya adalah hal rahasia yang dimiliki para pedagang makanan ini, sehingga cukup sulit untuk menemukan resep sesungguhnya. Namun bagi Anda yang ingin mencoba untuk membuatnya di rumah tidak perlu berkecil hati, karena pada artikel kuliner kali ini kami akan mencoba berbagi resep makanan ringan ini yang bisa Anda coba sendiri tentu dengan hasil akhir yang memuaskan, yaitu…

Read More
Resep Ayam Bakar Palembang

RANCAH POST – Berbanggalah Anda yang tinggal di Indonesia yang kaya akan makanan khas daerahnya yang sangat menggugah selera. Misalnya saja dengan salah satu masakan khas daerah Palembang ini yang bernama ayam bakar. Ini merupakan salah satu masakan yang memiliki citra rasa yang sangat spesial, yang mana masakan ini bisa menjadi sebuah pilihan terbaik menu masakan Anda hari ini, bahkan masakan ayam bakar khas Palembang ini disajikan dengan rasa yang super pedas, sehingga mampu meningkatkan selera makan para penikmatnya. Dengan kata lain, masakan khas Palembang ini tentunya akan sangat cocok bagi para pencinta masakan pedas. Nah, daripada Anda semakin penasaran…

Read More
Resep Sate Jamur Tiram Spesial

RANCAH POST – Sate jamur tiram merupakan salah satu jenis masakan berbahan dasar jamur yang cukup populer akhir-akhir ini, bahkan banyak menjadi menu utama di beberapa restoran-restoran besar terutama restoran khusus masakan vegetarian. Jamur tiram sendiri memiliki tekstur dan rasa yang mirip dengan daging ayam sehingga dianggap cocok untuk diolah menjadi sate. Hasilnya, penikmat makanan ini akan seolah-olah memakan sate ayam saat menikmatinya. Bagi Anda yang penasaran dengan rasa satenya tidak perlu repot-repot untuk mencari restoran yang menyediakan masakan ini, cukup membuatnya sendiri saja di rumah, dengan sedikit usaha sate jamur tiram bisa dibuat dengan mudah, tanpa alat dan bahan…

Read More