RANCAH POST – Ini dia cara mengempukkan daging dengan mudah. Anda suka hidangan yang berbahan dasar daging? Tetapi selalu kesulitan untuk memasaknya, dikarenakan daging sulit empuk? Tenang saja, kami memiliki beberapa cara untuk mengempukkan daging seperti berikut ini. Berikut ini beberapa cara untuk mengempukkan daging dengan mudah, dan dijamin proses memasak hidangan yang memiliki bahan dasar daging pun menjadi lebih menyenangkan. Perhatikan Cara Memotongnya Kunci utama menjadikan daging cepat empuk ketika dimasak yaitu ada pada cara Anda memotongnya. Potong-potonglah daging berlawanan arah dengan seratnya. Fungsinya yaitu untuk menghambat bersatunya serat daging ketika dimasak, sehingga daging dapat menjadi jadi lebih empuk.…
Penulis: Ina Nur Istia
RANCAH POST – Resep urap daun kencur enak. Sejak dahulu kala, Indonesia memang sangat terkenal dengan negeri penghasil rempah-rempah. Jenis rempah-rempah yang berasal dari Indonesia sangat banyak dan juga bermacam-macam. Dan kita semua juga mengetahui bahwa rempah-rempah itu sangat banyak khasiatnya. Dari mulai sebagai bahan untuk pembuatan obat tradisional karena kemampuannya untuk menyembuhkan berbagai penyakit, sampai untuk bahan bumbu dalam berbagai macam masakan. Rempah-rempah yang mungkin sudah sangat akrab ditelinga kita dan juga lidah kita diantaranya kunyit, cengkeh, pala, lengkuas, jahe, kapulaga, kayu manis, kencur dan masih banyak lagi. Semua itu merupakan bahan-bahan yang sering dijadikan sebagai bumbu tambahan dalam…
RANCAH POST – Selain buahnya, ternyata daun pepaya juga bermanfaat untuk kesehatan lho. Anda pasti sudah tak asing lagi dengan pepaya. Bisa dibilang, pepaya adalah tanaman tropis yang banyak tumbuh di Indonesia. Anda dapat menemukan tanaman pepaya di mana-mana. Pepaya adalah buah dan tanaman yang multiguna dan dapat dimakan baik matang maupun mentah. Selain itu, tanaman ini juga sangat menarik, tak hanya buahnya saja yang bisa dikonsumsi, namun daun dan akarnya pun dapat Anda konsumsi. Selama ini pepaya, baik buah, akar ataupun daunnya mungkin hanya digunakan sebagai bahan makanan, namun ternyata pepaya juga mempunyai banyak manfaat untuk obat yang akan…
RANCAH POST – Inilah rahasia kecantikan yang tersembunyi dalam kunyit. Kunyit adalah salah satu rempah-rempah yang sangat sering dipakai dalam masakan kari. Namun ternyata bubuk yang memiliki warna oranye ini juga memiliki banyak khasiat kecantikan untuk kulit dan juga rambut. Berikut ini kami akan membagikan beberapa manfaat dari kunyit terutama rahasia kecantikan yang tersembunyi dalam kunyit. Menghambat proses penuaan Kunyit disebut mempunyai sifat yang mampu membantu untuk menunda timbulnya tanda-tanda penuaan. Campurkan beberapa sendok makan kunyit dengan menggunakan sedikit air. Aduk sampai membentuk pasta. Oleskan di wajah, leher dan juga lengan. Saat itu mengering, gosok kulit dengan lembut dalam gerakan…
RANCAH POST – Ini dia hal yang mesti dilakukan sebelum tes makeup. Tes makeup dilaksanakan demi memperoleh gambaran seperti apa penampilan Anda nantinya saat menjadi pengantin. Meskipun banyak waktu untuk memperbaiki makeup yang dirasa tidak sesuai, bukan berarti tidak ada yang mesti disiapkan menjelang tes makeup. Nah supaya tes make up tidak sia-sia, maka Anda harus melakukan beberapa hal berikut ini. Cuci Rambut Sebelum mencoba untuk menata rambut, cuci serta keringkan rambut dengan menggunakan hairdryer di malam sebelum tes makeup akan dilaksanakan. Apabila rambut Anda bertipe kering, lakukanlah dengan keramas dua hari sebelumnya. Hindarilah untuk mencuci rambut di hari yang…
RANCAH POST – Tips untuk mengatasi jerawat pada hidung. Memiliki jerawat adalah salah satu masalah yang paling menjengkelkan, terutama bagi mereka yang berada pada masa remaja mereka. Alasan utama di balik jerawat adalah pola hormonal yang berubah. Umumnya, jerawat di hidung lebih keras kepala dan akan membutuhkan lebih banyak waktu untuk menghilang. Sebelum mencoba berbagai macam cara untuk mengobati jerawat di hidung, Anda harus mencari tahu alasannya. Perubahan hormon adalah penyebab utama, beberapa alasan lainnya yaitu pencemaran lingkungan, infeksi kulit dan alergi terhadap kosmetik juga dapat berkontribusi untuk masalah ini. Di sini, kami akan membahas secara detail tentang tips yang…
RANCAH POST – Ini dia efek samping minum jus lemon. Minum jus lemon merupakan cara umum untuk detoksifikasi tubuh Anda. Hal ini terutama digunakan ketika Anda berencana untuk menurunkan berat badan. Kita selalu minum jus lemon untuk membersihkan sistem pencernaan dan membuat kulit kita terlihat lebih baik. Jus lemon mengandung nutrisi seperti vitamin C, kalium dan serat yang penting untuk tubuh kita. Namun, minuman ini juga dapat menyebabkan efek samping jika Anda minum terlalu banyak. Jus lemon memiliki berbagai manfaat kesehatan. Hal ini juga terkait dengan beberapa efek samping ringan sampai moderat yang mungkin membuat Anda berpikir dua kali untuk…
RANCAH POST – Cara untuk mengecilkan pori-pori Anda. Kita semua menginginkan pori-pori kita terlihat lebih kecil. Tapi hanya sedikit yang mengetahui bahwa pori-pori tidak benar-benar tumbuh atau menyusut, tetapi mereka tampak lebih besar ketika mereka sedang tersumbat. Ada hal-hal yang dapat Anda lakukan untuk meminimalkan munculnya pori-pori Anda. Apakah Anda tahu bahwa faktor genetik atau kerusakan lingkungan dan juga penuaan juga berkontribusi terhadap ukuran pori. Pori-pori ini menjadi terlihat dan tampa lebih besar karena perawatan kulit yang tak memadai dan masalah seperti komedo memperluas pori-pori Anda lebih dari yang dibutuhkan. Cuci wajah Anda dengan lembut atau memakai pengobatan uap dapat…
RANCAH POST – Tips mencuci dan memasak daging ayam. Daging ayam memiliki kandungan protein yang tinggi dan juga banyak vitamin. Dari mulai vitamin A, vitamin B3, vitamin B5, hingga vitamin B6. Namun dalam keadaan yang masih mentah, daging ayam juga memiliki kandungan yang banyak bakteri, misalnya Salmonella, E. Coli, Enterokokus, dan juga Campylobacter. Bakteri-bakteri yang terdapat pada daging ayam itu dapat dengan mudah menyebar serta menyusup masuk ke dalam tubuh kita, apabila kita tak sungguh-sungguh ketika mencuci dan juga mengolah daging ayam. Itu dikarenakan kita mesti mengetahui tentang tips mencuci dan juga memasak daging ayam yang tepat. Nah, berikut ini…
RANCAH POST – Tips memilih fashion hijab sesuai dengan bentuk tubuh. Hijab saat ini bukan hanya sekadar untuk sarana menutup aurat, namun sudah menjadi salah satu trend fashion yang sangat banyak dibicarakan. Walaupun sudah menjadi trend, masih banyak hijabers yang tidak tahu bagaimana cara memadukan busana muslim mereka demi terlihat modis. Padahal kunci dari pemaduan busana muslim yaitu ada dari sesuai atau tidaknya bentuk tubuh kita dengan fashion item yang kita gunakan. Kali ini kami akan membagikan beberapa tips fashion hijab sesuai dengan bentuk tubuh. Berikut infonya untuk Anda. Tubuh Kurus Untuk hijabers yang memiliki tubuh kurus, model baju muslim…