Penulis: Dede Dian

Lebih Praktis Ini Dia Sederet Aplikasi Pengukur Jarak untuk Android

RANCAH POST – Di zaman yang semakin canggih dengan adanya smartphone ini memang sangatlah memudahkan para penggunanya untuk melakukan segala hal, salah satunya bisa mengetahui jarak atau ukuran objek hanya dengan bermodalkan kamera HP dan aplikasi pengukur jarak saja. Mungkin kamu pun sudah mengetahui jika Google Play Store menjadi tempat dimana kamu bisa mencari berbagai aplikasi canggih. Mulai dari aplikasi hiburan sampai aplikasi yang bisa memudahkan kamu dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Salah satu aplikasi menarik yang dapat kamu gunakan ialah aplikasi pengukur jarak. Aplikasi ini bisa kamu gunakan dengan memanfaatkan Augmented Reality untuk memudahkan kamu dalam hal pengukuran jarak dari…

Read More
Cara Mudah Untuk Mengatasi Kuota Internet yang Cepat Sekali Habis

RANCAH POST – Kuota internet yang cepat habis merupakan sebuah masalah utama yang sering dikeluhkan oleh pengguna internet, apalagi jika penggunaan serta kapasitas kuota yang dimiliki tidak seimbang. Tentu hal tersebut akan menyebabkan kuota semakinย  cepat habis. Oleh karena itu yuk ketahui cara mengatasi kuota internet cepat habis tersebut. Penggunaan kuota internet pada HP Android, pada umumnya memang tak ada bedanya dengan saat kamu menggunakannya pula di komputer dan laptop. Karena, data-data yang kamu download saat browsing pun rata-rata masih sama dengan versi dekstop. Dan bahkan bisa saja, browsing pada HP justru akan sangat menghabiskan kuota jauh lebih banyak jika…

Read More
Aplikasi Membuat Stiker WhatsApp di Android

RANCAH POST – Saat ini di WhatsApp memang tengah booming stiker-stiker lucu yang bisa digunakan para penggunanya agar lebih asyik dalam melakukan chatting. Untuk bisa mendapatkan stiker lucu tersebut, kamu bisa mendownloadnya di aplikasi stiker WhatsApp untuk Android. Pada sebuah aplikasi chatting, tentu akan ada beragam cara agar kamu bisa mengekspresikan perasaan yang sedang kamu rasakan dengan tidak hanya mengandalkan pesan teks saja. Karena kini kamu bisa mengungkapkannya melalui stiker, emoji, dan animasi-animasi GIF yang dibuat semenarik mungkin sehingga menjadikan percakapan lebih seru. Nah, saat ini pun WhatsApp yang memang sangat populer menjadi salah satu aplikasi chatting terbaik juga telah…

Read More
5 Hal yang Menjadi Penyebab Notifikasi WhatsApp Tidak Muncul

RANCAH POST – Rasanya akan sangat menyebalkan pada saat sedang asyik-asyiknya chatting namun tiba-tiba notifikasi di aplikasi WhatsApp tidak muncul. Lantas, apa sih yang menjadi penyebab notifikasi WhatsApp yang menjadi tidak muncul tersebut? Mungkin semua orang sudah mengetahui bahwa WhatsApp merupakan aplikasi chatting atau messenger dengan jumlah pengguna terbanyak. Karena hanya bermodalkan internet saja, kamu bisa bertukar pesan dengan siapa saja dan di mana saja. Hampir semua pengguna smartphone kini telah memasang aplikasi WhatsApp ini di ponselnya guna menjadi sarana untuk bisa mereka gunakan berkomunikasi. Fitur voice dan juga video call ataupun chatt memang sangat berguna untuk menggantikan peran SMS…

Read More
Cara Menghidupkan HP Tanpa Harus Menggunakan Tombol Power

RANCAH POST – Mungkin tak sedikit orang yang mengalami kerusakan pada tombol power di smartphone yang mereka gunakan, sehingga menyebabkan kendala pada saat akan menghidupkan HP. Namun tak usah khawatir, karena kamu bisa mengakalinya dengan menggunakan cara menghidupkan HP tanpa tombol power lho! Kerusakan pada tombol power ini memang menjadi salah satu problem yang cukup sering terjadi kepada para pengguna Android. Hal ini pula yang nantinya akan menjadi penghambat jika perangkat sedang berada dalam keadaan nonaktif alias mati total. Perlu kamu ketahui, bahwa setidaknya ada dua kondisi yang mengakibatkan tombol power pada HP menjadi rusak, yakni karena ada pada keadaan…

Read More
Aplikasi Untuk Download Video Terbaik dan Gratis

RANCAH POST – Menonton video memang menjadi salah satu aktivitas yang sangat mengasyikan. Meskipun bisa kapan saja kamu tonton dengan online, namun tentunya kamu pun ingin dong menyimpan video tersebut untuk di tonton lain waktu? Nah, untuk menyimpannya tentu kamu harus menggunakan aplikasi khusus untuk download video terbaik. Sekarang ini memang sudah banyak sekali aplikasi-aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk menyimpan video. Fitur yang terdapat pada aplikasi tersebut pun mungkin sangat bervariasi, mulai dari hanya mengunduh saja sampai bisa melakukan konversi secara langsung. Nah, saat ini pun telah banyak sekali posel yang mempunyai layar yang besar sehingga menjadikan penggunanya semakin…

Read More
Nggak Ribet Begini Cara Memperbaiki Konektor HP yang Rusak

RANCAH POST – Saat ini kamu sedang mengalami konektor HP yang rusak sehingga kamu kesulitan dalam melakukan pengisian daya? Coba deh kamu lakukan beberapa cara memperbaiki konektor yang rusak ini sebelum membawanya ke ahli service HP. Pada setiap Handphone tentu komponennya akan mempunyai masa pakai yang berbeda-beda. Tentunya suatu saat komponen tersebut akan mulai tidak berfungsi dengan baik sehingga berakhir dengan kerusakan dan harus segera diperbaiki. Hal itu pun yang bisa saja terjadi pada konektor yang terdapat di HP kamu. Aktivitas memasukan dan mengeluarkan kabel charger dari konektor HP berpotensi menjadikannya longgar dan bahkan rusak tak bisa dipakai. Penyebab dari…

Read More
5 Aplikasi Penghemat Kuota Internet Untuk Smartphone

RANCAH POST – Tak semua orang akan mempunyai kuota internet yang unlimited untuk smartphone yang mereka gunakan. Masih banyak orang yang masih menggunakan kuota internet yang mempunyai limit dan juga batasan. Jika kamu salah satunya, maka hal tersebut bisa diakali dengan menggunakan aplikasi penghemat kuota ini. Pada zaman yang sudah serba menggunakan teknologi ini, tak sedikit orang yang rela mengeluarkan uang hingga ratusan ribu rupiah untuk bisa membeli paket internet pada saat kuotanya habis di setiap bulannya. Hal tersebut bukan tanpa alasan yakni karena banyak sekali orang yang kini menggunakan internet di Handphone-nya untuk melakukan beragam aktivitas yang harus terkoneksi…

Read More
Wajib Tahu Ini Dia 12 Kode Rahasia HP Realme

RANCAH POST – Semua jenis smartphone mempunyai sederet kode rahasia, tak terkecuali dengan Realme. Setidaknya terdapat beberapa kode rahasia HP Realme yang harus kamu ketahui sebagai shortcut agar bisa kamu gunakan dalam mengatasi berbagai hal bila suatu saat ponselmu mengalami masalah. Adapun kode yang terdapat di smartphone Realme ini mempunyai fungsi dan juga tujuannya masing-masing. Dan beberapa diantaranya terdapat kode rahasia atau shortcut code bisa kamu gunakan di merek smartphone lainnya. Penasaran apa saja kode rahasianya? Yuk simak ulasannya berikut ini. Beberapa Daftar Kode Rahasia HP Realme *#06# Kode *#06# bisa kamu gunakan untuk dapat mengetahui nomor IMEI pada ponsel…

Read More
Jangan Panik Begini Cara Melacak iPhone yang Hilang dengan Mudah

RANCAH POST – Kamu sedang kebingungan karena iPhone kesayanganmu hilang? Jangan panik dulu guys, karena kamu bisa mengetahui keberadaan ponselmu itu dengan melakukan cara melacak iPhone yang hilang. Tak sedikit orang mungkin pernah mengalami yang namnya kehilang sebuah Handphone, hal tersebut tentu akan sangat membuat pemiliknya merasa cemas dan khawatir Handphonenya itu tidak kembali lagi. Apalagi jika ternyata kamu telah kehilangan jenis iPhone yang mempunyai harga puluhan juta. Tentu akan sangat galau dong pastinya. Seperti yang diketahui, jika iPhone memang terkenal menjadi salah satu Handphone yang mempunyai harga cukup meroket jika dibandingkan dengan brand lainnya. Hal ini tentu akan sangat…

Read More