Penulis: Ade Yayat Priyatna

Penulis lepas, traveler dan penyuka Komik

JTC U11 Plus

RANCAH POST – Akhirnya HTC kini resmi bergabung dalam persaingan smartphone layar Full screen di pasaran, setelah resmi memperkenalkan flagship terbarunya, HTC U11 Plus. Ponsel ini memang menawarkan dukungan layar penuh di bagian depan, dengan aspek rasio 18:9 seperti yang ditawarkan flagship lain pesaingnya. Namun bukan itu saja kelebihan ponsel ini, selain layar Full Screen, HTC juga menawarkan fitur squeezable frame yang disebut sebagai Edge Sense sebagai tambahan. HTC U11 Plus ini sendiri dibekali dengan bodi tahan air, yang sudah mengantongi rating IP68 yang lebih tinggi dari HTC U11 Life. Dan seperti seri U lainnya, ponsel ini juga dibekali fitur…

Read More
HTC U11 Life

RANCAH POST – HTC akhirnya meresmikan salah satu ponsel yang lama dinanti, HTC U11 Life. Ponsel versi lite atau mini dari sang flagship, HTC U11 dan U11 Plus. Ponsel ini dibekali OS Android 7.1 dengan UI HTC dan aplikasi asisten virtual ganda. Yap, HTC U11 Life dibekali dengan Amazon Alexa dan Google Assistant. Tak cuma itu, ponsel ini juga akan segera mendapatkan update ke Android Oreo sebelum pergantian tahun. Sementara itu, HTC U11 Life juga hadir dalam dua versi, dimana versi lainnya akan menjalankan OS Android Oreo Stock ROM dari program Android One. Spesifikasi kedua model HTC U11 Life ini…

Read More
ZTE Voyage 5

RANCAH POST – Dalam sepekan ini, ZTE sudah meluncurkan dua ponsel berbeda. Setelah sebelumnya merilis Blade A3, kini ZTE menghadirkan ponsel lain, yakni ZTE Voyage 5. Ponsel baru yang bisa dibilang membawa kesan berbeda dibanding Blade A3. Ponsel ini hadir dengan nomor model ZTE A0620 di TENAA sebelumnya. Dibekali layar 5,2 inci dengan resolusi HD 720 x 1280 piksel. Ponsel ZTE Voyage 5 ini juga hadir dengan menawarkan dua varian memori berbeda. Model pertama dibekali dengan 3GB RAM dan 32GB memori internal. Sementara model kedua hadir dengan dukungan 4GB RAM dan 64GB memori internal. Kedua model ini sama-sama dipacu prosesor…

Read More
Xiaomi Redmi Note 4X vs Redmi Note 5A

RANCAH POST – Redmi Note 4X vs Redmi Note 5A. Xiaomi telah merilis ponsel baru mereka dari seri Redmi Note, yakni Redmi Note 5A. Namun ponsel ini bisa dibilang tidak sebanding dengan seri Redmi Note dari Xiaomi sebelumnya. Misalnya jika dibandingkan dengan Xiaomi Redmi Note 4X ada banyak sekali perbedaan, yang bahkan membuat kita sedikit ragu, bahwa Redmi Note 5A ini benar-benar penerus seri Note. Kecuali sebagai varian rendah dari Redmi Note series, itu cukup masuk akal. Pasalnya bukan cuma berbeda antara spesifikasi Xiaomi Redmi Note 4X vs Redmi Note 5A, namun keduanya seolah berada di kelas yang benar-benar jauh…

Read More
Xiaomi Redmi 5

RANCAH POST – Xiaomi memang digosipkan bakal merilis setidaknya empat ponsel baru pada kuartal akhir 2017 ini. Dan salah satunya sudah meluncur bulan lalu, yakni Xiaomi Redmi 5A yang dianggap sebagai salah satunya. Model lain yang kemungkinan akan menyusul adalah Xiaomi Redmi 5 dan Redmi Note 5 serta beberapa varian lainnya. Kemungkinan bersama varian Plus atau Prime dari kedua model. Bicara soal Xiaomi Redmi 5 sendiri, tampaknya ponsel ini akan menawarkan banyak perubahan dibandingkan pendahulunya, Redmi 4. Banyak faktor yang mendukung spekulasi ini, salah satunya adalah popularitas dari teknologi layar FullView dengan rasio 18:9 yang belakangan mulai menjamur di pasar…

Read More
Harga Nokia 2

RANCAH POST – Harga Nokia 2. Perusahaan kenamaan di pasar gadget, Nokia baru saja resmi memperkenalkan smartphone baru mereka untuk pasar low-end, pendamping Nokia 3 yang sedikit berbeda, yakni Nokia 2 pada akhir bulan Oktober kemarin. Nokia 2 sendiri memang bisa dikatakan mengusung spesifikasi lebih rendah dari Noikia 3. Namun smartphone ini bisa dikatakan sebagai ponsel yang setara dengan Nokia 3, khususnya dengan sejumlah spesifikasi dan fitur yang diusungnya. Nokia 2 sendiri menawarkan baterai kakap dengan kapasitas hingga 4000 mAh sebagai sumber tenaga utama. Sekaligus menjadi daya jual andalan dari ponsel low-end ini. Dan otak ponsel ini juga ditenagai prosesor…

Read More
Xiaomi Mi Pad 3

RANCAH POST – Xiaomi Mi Pad 3 yang meluncur awal tahun ini akhirnya sudah habis dan tak lagi tersedia. Dengan kata lain, perangkat ini sudah habis terjual dan tak tersedia, khususnya di toko resmi Xiaomi. Dan bos Xiaomi sendiri, Lei Jun telah mengkonfirmasi, bahwa perusahaan yang bermarkas di Tiongkok tersebut telah mulai menggarap perangkat baru yang akan menjadi penerusnya. Sayangnya Xiaomi juga belum mengkonfirmasi mengenai akan adanya tambahan stock Mi Pad 3 atau tidak. Mereka juga tidak membocorkan informasi, mengenai kapan tepatnya Mi Pad 4 akan meluncur. Xiaomi Mi Pad 3 sendiri diresmikan bulan April 2017 lalu, dan kemungkinan Mi Pad…

Read More
Razer Phone

RANCAH POST – Razer akhirnya resmi memperkenalkan smartphone perdana mereka. Ponsel yang diklaim sebagai smartphone gaming bernama Razer Phone. Kehadiran smartphone pertama Razer ini bisa terwujud berkat akuisisi dari perusahaan perangkat gaming tersebut terhadap Nexbit bulan Januari lalu. Meski nama ponsel ini cukup sederhana, namun ia hadir dengan spesifikasi berkelas, dan seperti ponsel Nexbit sebelumnya, desain ponsel ini menawarkan sisi tajam di semua sudutnya. Ponsel Razer Phone ini dibangun dengan sasis aluminium CNC, dan dilengkapi teknologi DAC 24-bit. Razer Phone juga dibekali dua speaker menghadap ke depan dengan speaker stereo Dolby Atmos Sound yang dibekali AMP sendiri dan mendapat sertifikasi…

Read More
Samsung Galaxy Alpha

RANCAH POST – HP Samsung dibawah 2 Jutaan Terbaru. Sebagai salah satu vendor smartphone raksasa dan penguasa pasar gadget, Samsung memang dikenal memiliki ciri khas berbeda dari Apple. Jika perusahaan pesaingnyaitu hanya memproduksi ponsel premium dengan jumlah portofolio terbatas, namun dengan angka produksi fantastis, maka Samsung sebaliknya. Mereka justru memiliki cukup banyak fortofolio yang bahkan akan sulit dihitung dengan jari. Namun bukan berarti produksi mereka lemah, karena pada kenyataannya jumlah ponsel yang mereka produksi juga tidak kalah fantastis. Alasannya simpel, karena Samsung memiliki beragam perangkat untuk semua sektor pasar. Mulai dari pasar premium, hingga pasar low-end yang menawarkan harga terjangkau.…

Read More
Oppo F5

RANCAH POST – Ponsel baru Oppo A73 baru saja menampakkan diri. Ponsel Oppo ini bahkan sudah muncul di laman TENAA, dan memamerkan fitur kerennya. Salah satunya adalah dukungan layar bezeless berukuran 6 inci yang diusungnya. Banyak ponsel muncul dengan konsep bezel-less, namun kebanyakan cuma menawarkan bezel berukuran tipis. Berbeda dengan Oppo A73 ini, yang tampak memiliki bezel kecil di atas dan bawah layar, serta benar-benar tanpa bezel di kedua sisi layar ponsel. DI bagian punggung sendiri, Oppo A73 ini tampak mirip sedikit dengan Oppo F5. Dibekali kamera di sudut kiri atas panel punggung dengan sensor pemindai sidik jari oval di bagian…

Read More