Penulis: Asep Mulyana

Aktivis, suka menulis dan juga blogger sejati.

Sharp AQUOS R2 Meluncur dengan Layar IGZO dan Chipset Snapdragon 845

RANCAH POST – Vendor smartphone Jepang, Sharp memberikan kejutan dengan pengumuman ponsel anyar bertenaga chipset Snapdragon 845. AQUOS R2 resmi diungkap perusahaan elektronik dengan menawarkan fitur layar IPS IGZO seluas 6 inci. Sharp AQUOS R2 mendarat membawa desain layar poni kekinian, dan ponsel flagship mumpuni ini juga hadir dengan fitur menarik berupa kamera khusus untuk merekam video. Urusan desain dan layar, AQUOS R2 hadirkan desain layar penuh dan memiliki bulatan poni kecil di bagian atas yang menjadi tempat tinggal bagi sensor kamera selfie. Handset dikemas layar IPS IGZO berukuran 6 inci, aspek rasio 19:9 yang menghasilkan resolusi WQHD+ (1440 x…

Read More
Panasonic P95 Resmi Debut, Tawarkan RAM 1GB dengan Harga Rp1 Jutaan

RANCAH POST – Panasonic tetap rajin meracik smartphone entry-level. Perusahaan elektronik asal Jepang itu kembali mengumumkan ponsel anyar berjuluk P95 berbekal RAM 1GB yang dibanderol harga Rp1 jutaan. Meluncur di India, smartphone entry-level Panasonic P95 yang didukung performa chipset Qualcomm Snapdragon 212 ini resmi dilepas dengan banderol harga terjangkau INR4.999. Spesifikasi yang ditawarkan Panasonic P95 meliputi kehadiran layar IPS beresolusi HD (720 x 1280 piksel) dengan luas diagonal mengukur 5 inci, dan tentu saja masih menawarkan aspek rasio 16:9. Untuk menjalankan dapur pacunya, Panasonic mempercayakan pada chipset quad-core 1.3 GHz Snapdragon 212 yang dipasangkan bersama RAM 1GB, dan memori internal…

Read More
Samsung Galaxy J5 Pro 2017

RANCAH POST – Tak berselang lama setelah meluncurkan Galaxy J7 Duo, Galaxy A6 dan A6+, Samsung tampaknya kembali akan menggempur pasar smartphone Indonesia. Hal ini diketahui setelah dua perangkat anyar muncul di situs P3DN. Kedua smartphone Samsung yang telah disertifikasi badan regulasi TKDN di Kementerian Perindustrian Republik Indonesia antara lain memiliki nomor model masing-masing Samsung SM-J400F dan Samsung SM-J600G. Samsung SM-J400F merupakan nomor model smartphone Galaxy J4 (2018), sedangkan SM-J600G adalah perangkat Galaxy J6. Kedua smartphone ini memang belum dirilis. Samsung Galaxy J4 (2018) dan Galaxy J6 resmi mengantongi nomor sertifikat 360/ILMATE/TKDN/5/2018 setelah berhasil mencetak persentase sebesar 30.40%. Menurut bocoran,…

Read More
Samsung Galaxy A6 dan A6+ Rilis di Indonesia, Ini Harga dan Speknya!

RANCAH POST – Seperti yang telah dijadwalkan, Samsung akhirnya membuka selubung Galaxy A6 dan Galaxy A6+ di Indonesia pada hari Senin (7/5). Lantas, berapa banderol harga resmi duo Galaxy menengah rasa flagship ini? Samsung Galaxy A6 dan Galaxy A6 Plus digadang-gadang menawarkan sejumlah keunggulan. Tercatat, duo hadir dengan fitur layar Infinity Display, Bixby, kamera ganda dengan live focus, bodi metal, dan Dolby Atmos. Selain itu, kedua smartphone Samsung terbaru ini juga disematkan tiga slot kartu, dua slot untuk kartu SIM, dan satu slot untuk kartu microSD. Itu artinya, A6 dan A6+ tidak menggunakan slot hybrid. Samsung Galaxy A6 Hadir sebagai…

Read More
LG Indonesia Konfirmasi Kehadiran G7+ ThinQ di Pasar Tanah Air

RANCAH POST – Hanya berselang sepekan usai pengumuman resmi smartphone flagship LG G7 ThinQ, LG Indonesia telah mengkonfirmasi bakal segera memboyong smartphone berteknologi AI terbaru ini ke Indonesia. Meski belum mengkonfirmasi soal tanggal rilis di Indonesia, namun setidaknya perusahaan telah mengkonfirmasi bakal menghadirkan varian tertinggi, yakni LG G7+ ThinQ. Model G7 ThinQ yang akan resmi masuk Indonesia memiliki embel-embel Plus, ini diklaim lantaran handset menawarkan performa lebih tinggi berkat kehadiran RAM 6GB dan memori internal 128GB. Selain soal kapasitas memori, tak ada perbedaan hardware antara LG G7 ThinQ yang akan dirilis di Indonesia dengan negara-negara lainnya. Salah satu spek yang…

Read More
Huawei Y5 Prime (2018) dan Y9 (2018) Siap Meluncur di Indonesia

RANCAH POST – Dua ponsel layar penuh pabrikan Huawei dengan nomor model masing-masing DRA-LX2 dan FLA-LX2 telah muncul di situs TKDN. Keduanya diharapkan akan meluncur resmi di Indonesia sebagai Y5 Prime 2018 dan Y9 2018. Tak ada banyak yang terungkap di situs regulasi milik pemerintah Indonesia itu, selain nomor model (Huawei DRA-LX2 dan Huawei FLA-LX2) milik ponsel yang dipastikan akan memiliki konektivitas 4G LTE ini. Kedua smartphone didaftarkan oleh PT GND Imperium Perkasa, dan telah mengantongi nomor sertifikasi 332/ILMATE/TKDN/5/2018 dan 331/ILMATE/TKDN/5/2018 tertanggal 4 Mei lalu. Huawei Y5 Prime 2018 Huawei Y5 Prime 2018 menawarkan spesifikasi layar HD+ (1440 x 720…

Read More
Duo Samsung Galaxy A6 Rilis Resmi di Indonesia Hari Ini

RANCAH POST – Pabrikan smartphone Samsung dikabarkan akan meluncurkan duo smartphone baru Galaxy A6 dan Galaxy A6+ di Indonesia hari ini, Senin (7/5). Samsung Indonesia sendiri memang sudah buka-bukaan akan kehadiran smartphone Galaxy A6 dan Galaxy A6+ di Indonesia. Betapa tidak, kedua ponsel sebelumnya sudah dipamerkan di situs resmi. Samsung Galaxy A6 dan A6+ pertama kali diperkenalkan pada 2 Mei lalu, handset mendarat dengan fitur layar Super AMOLED rasa flagship berkat teknologi Infinity Display. Menyinggung soal spesifikasi, Galaxy A6 memiliki bentang layar 5.6 inci, resolusi 720 x 1480 piksel (HD+), disokong chipset octa-core 1.6 GHz, RAM 3GB atau 4GB, dan…

Read More
Samsung Umumkan Ponsel Lipat Awal Tahun Depan

RANCAH POST – Setelah vakum selama beberapa bulan, kabar kehadiran smartphone lipat Samsung kembali mencuat. Galaxy X dilaporkan akan diluncurkan pada ajang Mobile World Congress (MWC) 2018 pada bulan Februari tahun depan. Sekarang, menurut laporan terbaru, mengatakan bahwa raksasa Korea Selatan telah meminta perusahaan mitra untuk segera memasok spare parts perangkat mulai bulan November tahun ini. Lebih lanjut, laporan juga mengungkapkan perubahan nama kode proyek ponsel lipat Galaxy X dari Valley menjadi Winner. Ini tak lain merupakan sebuah indikasi bahwa proyek telepon genggam telah berjalan mendekati tanggal rilis. Lantas, bagaimana dengan seri Galaxy S mendatang? Masih menurut laporan, peluncuran ponsel…

Read More
Vivo Y75s dan Y83 Kantongi Sertifikasi TENAA, Ini Spesifikasinya!

RANCAH POST – Tak berselang lama setelah merilis Y75 bulan Desember lalu, Oppo Smartphone kedapatan tengah mempersiapkan suksesor, Y75S telah mengantongi sertifikasi TENAA bersama seri Y lain yaitu Y83. Saat disertifikasi badan regulasi Cina, TENAA, spesifikasi lengkap kedua smartphone baik itu Vivo Y75s maupun Vivo Y83 telah terungkap secara gamblang. Menurut TENAA, desain Vivo Y75s mirip handset V7+ termasuk beberapa spesifikasi, kecuali sektor kamera. Y75s menghadirkan layar FullView dengan diagonal 5.99 inci yang menghasilkan resolusi 720 x 1440 piksel dan aspek rasio 18:9, serta desain kaca 2.5D. Bagian dapur pacu sendiri, Vivo mengandalkan prosesor 1.8GHz Snapdragon 450 untuk membesut Y75s.…

Read More
Hasil MotoGP Jerez 2018: Marquez Juara di Spanyol, Duo Ducati Crash

RANCAH POST – Hasil MotoGP Jerez 2018. Aksi gemilang bertabur kemenangan kembali menghampiri pembalap Repsol Honda, Marc Marquez keluar sebagai juara seri keempat yang diselenggarakan di Spanyol pada hari Minggu (6/5). Usai merajai seri Austin, pembalap berjuluk Baby Alien sukses melanjutkan tren kemenangan. Setelah tidak mendapat perlawanan cukup berarti, sang juara bertahan melenggang menuju garis finish paling depan. Sementara itu, nasib sial dialami duo Ducati. Jorege Lorenzo dan Andrea Dovizioso terlibat insiden kecelakaan saat tengah memperebutkan posisi ketiga. Tak hanya itu, dalam kecelakaan tabrakan duo pembalap Ducati pun melibatkan Dani Pedrosa yang juga crash dan tidak dapat melanjutkan jalannya balapan…

Read More