RANCAH POST – Xiaomi telah diantisipasi untuk meluncurkan suksesor Mi Max 2 dalam beberapa waktu ke depan. Terlebih, ponsel Mi Max 3 telah disetujui badan sertifikasi TENAA beberapa waktu lalu. Sejauh bocoran mengalir, Xiaomi Mi Max 3, sebagaimana diungkap TENAA, handset akan dikemas layar berukuran 6.9 inci dengan mempekerjakan chipset octa-core 1.8 GHz Snapdragon 636. Rupanya, pabrikan smartphone asal Cina itu tak hanya mempersiapkan model regular. Xiaomi diduga memiliki varian lain yang lebih gahar, yaitu Mi Max 3 Pro. Hal ini diketahui setelah perusahaan mengunggah sebuah ponsel yang dijuluki sebagai Xiaomi Mi Max 3 Pro. Meski sudah dihapus, namun screenshot…
Penulis: Asep Mulyana
RANCAH POST – Akhir bulan April lalu, sebuah ponsel entry-level Samsung dengan nomor model SM-J260G yang diduga perangkat Android Go telah terungkap di situs benchmark. Spesifikasi Android Go besutan raksasa elektronik Korea Selatan menurut Geekbench terdiri dari kapasitas RAM 1GB, sistem operasi Android 8.1 Oreo, dan prosesor quad-core. Dan sekarang, kembali beredar bocoran yang mengungkapkan beberapa spesifikasi penting lebih detail yang akan diemban perangkat Samsung Android Go (SM-J260F) tersebut. Menurut bocoran spek yang beredar saat ini, handset Samsung Android Go akan dikemas layar 5 inci Super AMOLED, dan disokong kinerja chipset quad-core 1.4 GHz Exynos 7570. Selain itu Android Go…
RANCAH POST – Samsung menghadirkan aplikasi purna jual Samsung Member sebagai upaya mendekatkan diri dengan konsumen. Samsung Member adalah aplikasi untuk semua pengguna Samsung yang mengubah setiap ponsel menjadi dunia yang penuh dengan bermacam keistimewaan dan layanan pelanggan pribadi. Keistimewaan Samsung Member untuk pengguna Samsung ditawarkan melalui beberapa menu yang tersedia yaitu mendapatkan layanan melalui live chat, telpon, atau email, berita dan tips, diagnosa perangkat, dan rewards untuk memberikan pengalaman seru bersama Galaxy Anda. Keistimewaan Samsung Member Pertahankan performa terbaik Galaxy Anda Anda dapat dengan mudah melakukan diagnostik untuk memeriksa kondisi perangkat. Kelola produk Anda Daftarkan perangkat Samsung Anda untuk…
RANCAH POST – Memanfaatkan momen MWC 2018 yang berlangsung di Shanghai, Vivo memperkenalkan teknologi Time of Flight (TOF) 3D Sensing Technology terbarunya. Menambah sudut pandang baru terkait Augmented Reality (AR), pencitraan gambar, dan interaksi manusia-mesin (HCI), teknologi ini juga diharapkan dapat meningkatkan gaya hidup konsumen dalam pengalaman visual dan fitur cerdas. TOF 3D Sensing Technology yang dirintis Vivo ini mendeteksi waktu yang dibutuhkan untuk setiap titik cahaya kembali ke sensor setelah memancarkan cahaya ke satu objek, dan secara akurat dapat memetakan objek hingga 3 meter di depan sensor smartphone. Teknologi ini pun membuka peluang baru untuk pengenalan wajah, deteksi gerakan,…
RANCAH POST – Xiaomi baru-baru ini resmi merilis tablet anyar generasi penerus Mi Pad 3, sekuel keempat ini dibesut chipset Snapdragon 660, dukungan LTE dan harga menarik. Xiaomi Mi Pad 4 hadir dengan layar LCD mengukur diagonal 8 inci, mengusung aspek rasio 16:10 yang menghasilkan resolusi layar WUXGA atau 1920 x 1200 piksel, dengan dimensi bodi 200.2 x 120.3 mm x 7.9 dan bobot 342.5 gram. Pada bagian dapur pacu, Mi Pad 4 disokong chipset octa-core 2.2 GHz Qualcomm Snapdragon 660 yang disandingkan dengan GPU Adreno 512, RAM 3GB/4GB, dan memori internal 32GB/64GB. Sektor fotografi, Xiaomi Mi Pad 4 menggendong…
RANCAH POST – Usai resmi memperkenalkan produk terbarunya, Vivo V9 6GB, pada pekan lalu, seri terbaru V9 dengan RAM 6GB dan chipset Snapdragon 660 ini semakin ditunggu kehadirannya. Mengakomodasi kebutuhan konsumen untuk mendapatkan V9 6GB, Vivo Indonesia mulai membuka preorder secara eksklusif di ecommerce JD.id per 28 Juni hingga 5 Juli. Dengan harga resmi Rp4.299.000, konsumen yang melakukan pembelian secara preorder akan mendapatkan berbagai benefit menarik dengan nilai hingga Rp 900.000, yaitu FIFA ball and doll merchandise senilai Rp500.000, kartu microSD 64GB senilai Rp300.000, serta Black Panther tote bag senilai Rp100.000. “Kami antusias dengan dibukanya online preorder Vivo V9 6GB…
RANCAH POST – Hanya berselang tiga bulan sejak resmi diluncurkan, Huawei P20 Pro akan segera resmi dipasarkan di Indonesia. Ponsel dijual preorder mulai tanggal 28 Juni dengan dibanderol harga Rp12 jutaan. Periode penjualan preorder Huawei P20 Pro dibuka mulai pukul 15.00 WIB pada hari Kamis tanggal 28 Juni hingga 4 Juli mendatang di beberapa ecommerce Tanah Air seperti Erafone, Lazada dan lain-lain. Tersedia penawaran menarik selama masa preorder, harga Huawei P20 Pro garansi resmi dengan tiga kamera Leica itu dibanderol harga resmi Rp11.999.000. Bicara soal spesifikasi, Huawei mempersenjatai P20 dengan spek layar AMOLED berukuran 6.1 inci, resolusi 1080 x 2240…
RANCAH POST – Vivo secara resmi baru saja memperkenalkan kolaborasinya dengan Qualcomm dalam pengembangan teknologi 5G melalui teknologi antena 5G tercanggih. Kolaborasi ini sukses menghasilkan desain yang diintegrasi dari susunan antena 5G mm-Wave terbaru ke dalam form factor komersial Vivo, sekaligus pengukuran performa system-level OTA (over-the-air). Pencapaian ini penting karena hadirnya teknologi 5G ini akan mendorong tantangan desain bagi produsen smartphone dan operator jaringan. Agar maksimal dalam mendukung peluncuran layanan 5G, persyaratan yang lebih ketat dan kompleks telah ditambahkan pada desain dan teknologi antena. Bagi end-user, teknologi mm-Wave ini dirancang dengan kecepatan data yang lebih tinggi sehingga memungkinkan laju data…
RANCAH POST – Pabrikan smartphone asal Korea Selatan, Samsung telah resmi mengumumkan edisi warna terbaru Galaxy S9 Plus, yaitu Sunrise Gold. Diluncurkan secara global pada Februari 2018, di Indonesia Samsung Galaxy S9 dan S9+ juga telah tersedia dalam warna Midnight Black, Coral Blue, dan Lilac Purple. “Edisi baru ini memperluas pilihan warna pada Galaxy S9 dan S9+ dengan gaya yang lebih hidup, sekaligus membawa nuansa mewah yang modern dan klasik,” ujar Jo Semidang, IT & Mobile Marketing Director, Samsung Electronics Indonesia. Edisi Sunrise Gold pada Galaxy S9 dan S9+ adalah perangkat pertama Samsung yang dilengkapi sentuhan akhir satin yang membungkus…
RANCAH POST – Usai merilis Redmi 6 dan 6A, Xiaomi resmi meluncurkan ponsel anyar Redmi 6 Pro berbekal chipset Snapdragon 625 dan desain layar poni. Lantas, berapakah banderol harganya? Xiaomi Redmi 6 Pro membawa ukuran layar penuh seluas 5.84 inci dengan resolusi FHD+ (2280 x 1080 piksel) yang menawarkan aspek rasio 19:9, dan dimensi 149.33 x 71.68 x 8.75 mm dengan berat 178 gram. Urusan jantung pacu, Xiaomi kembali mempercayakan chipset octa-core Snapdragon 625 sebagai otak Redmi 6 Pro, dan perangkat tersedia dalam tiga varian memori, yaitu 3GB+32GB, 4GB+32GB, serta 4GB+64GB. Sektor kamera, Xiaomi Redmi 6 Pro menggendong fitur dual…