Penulis: Asep Mulyana

Aktivis, suka menulis dan juga blogger sejati.

HP ZTE Nubia Z20

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Vendor smartphone sub-brand ZTE, Nubia baru-baru ini resmi memperkenalkan ponsel terbarunya Nubia Z20 berbekal layar ganda dan dukungan chipset flagship terbaru. Nubia Z20 hadir dengan dukungan spesifikasi hardware mumpuni seperti chipset flagship Snapdragon 855+, memori internal hingga 512GB serta memiliki layar kedua di bagian belakang. Kedua layar pada ponsel ini dapat digunakan secara mandiri, pindah antar aplikasi dengan cepat. Layar bagian belakang berfungsi ganda, sebagai layar always-on display dan personalisasi yang digunakan untuk games. Menyoal spesifikasi, hp Nubia Z20 dilengkapi layar utama melengkung AMOLED berukuran 6.42 inci dengan resolusi FHD+, dan memiliki desain bezel…

Read More
Tablet Samsung Galaxy Tab S6

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Akhir bulan Agustus lalu, Samsung resmi mengumumkan kehadiran tablet terbarunya, Galaxy Tab S6. Tak butuh waktu lama, tablet flagship pun sudah muncul di situs regulasi Indonesia. Sebuah perangkat tablet dengan nomor model Samsung SM-T865 telah muncul dan mengantongi sertifikasi TKDN di Kementerian Perindustrian Republik Indonesia. Menurut situs regulasi, tablet terbaru Samsung ini resmi lulus uji sertifikasi dan menyandang nomor sertifikat 291/SJ-IND.8/TKDN/8/2019 setelah berhasil memperoleh nilai TKDN sebesar 34.80%. Dari nomor model yang diusung, perangkat dipercaya merupakan tablet Samsung Galaxy Tab S6. Bahkan, penelusuran Rancah Post menemukan bahwa raksasa elektronik Korea Selatan juga telah mendaftarkan…

Read More
Kelebihan Xiaomi Redmi 7

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Pada bulan April lalu, Xiaomi resmi merilis hp Redmi 7 di pasar Indonesia yang disokong chipset Qualcomm Snapdragon 632 serta dukungan layar IPS berukuran 6.26 inci yang imersif. Xiaomi Redmi 7 dilengkapi dapur pacu yang diotaki chipset Qualcomm Snapdragon 632. Chipset ini mengusung CPU Qualcomm Kryo 250 octa-core yang terdiri dari empat inti performa serta empat inti hemat daya. Teknologi ini mampu meningkatkan kinerja Redmi 7 secara signifikan apabila dibandingkan dengan smartphone lain dikelasnya, yang biasanya hanya memiliki prosesor dengan delapan inti hemat daya saja. Nah, selanjutnya apa saja kelebihan Xiaomi Redmi 7 yang…

Read More
Huawei Luncurkan Sistem Operasi HarmonyOS

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Pada ajang Huawei Developer Conference yang diadakan kemarin, Huawei meluncurkan HarmonyOS, sistem operasi terdistribusi-mikro baru yang dirancang untuk memberikan pengalaman pengguna yang kohesif di semua perangkat dan kebutuhannya. “Kita memasuki hari dan era dimana orang-orang menginginkan pengalaman cerdas yang menyeluruh dalam semua perangkat dan kebutuhan yang ada. Untuk mendukung hal ini, kami merasa sistem operasi smartphone harus berimprovisasi. Kami membutuhkan OS yang mendukung semua kebutuhan, yang dapat digunakan di berbagai rentang perangkat dan platform, dan dapat memenuhi kebutuhan permintaan konsumen yang laten dan tingkat sekuritas yang tinggi,” kata Richard Yu, CEO dari Huawei Consumer Business…

Read More
Boks Kemasan HP Vivo Z1 Pro

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Vivo Z1 Pro mulai dipasarkan melalui program penjualan Selling-Day melalui Vivo Official Store di ecommerce Lazada Indonesia, yang dibuka pada tanggal 9-15 Agustus 2019. Sebelumnya, Vivo telah resmi meluncurkan seri Z1 Pro di pasar Indonesia yang dibarengi dengan program preorder yang disambut dengan apresiasi tinggi oleh konsumen, serta menjadi smartphone dengan harga 3 jutaan dengan pemesanan terbanyak di Lazada pada minggu pertama di bulan Agustus ini “Kami berterima kasih atas respon masyarakat yang sangat luar biasa di berbagai daerah atas kehadiran Vivo Z1 Pro. Sambutan yang sangat baik ini menjadi motivasi untuk terus menghadirkan…

Read More
HP Xiaomi Redmi 7A Bandung

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Xiaomi, sebagai salah satu perusahaan yang masuk dalam daftar Fortune Global 500 tahun 2019, kembali membuktikan komitmennya dengan baru-baru ini meluncurkan seri Redmi terbaru di Indonesia yaitu, Redmi 7A. Tak lama setelah diperkenalkan di Jakarta, perusahaan pun memperkenalkan Redmi 7A kepada awak media di Bandung. Dalam acara bertajuk Media Gathering pada Kamis (8/8), Xiaomi memboyong dua perangkat lain untuk memasar resmi di Tanah Pasundan, yaitu Redmi 7 dan Redmi Note 7. Xiaomi pertama memperkenalkan Redmi Note 7 di Indonesia pada bulan maret 2019, melanjutkan tradisi seri pendahulunya, Redmi Note 7 dilengkapi layar yang besar serta…

Read More
Preorder Samsung Galaxy Note 10 di Indonesia

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Samsung telah resmi mengumumkan duo phablet Galaxy Note 10 dan Galaxy Note 10+ dalam sebuah acara bertajuk Unpacked pada Kamis (8/8) di New York, Amerika Serikat. Sekarang, vendor smartphone asal Korea Selatan juga telah membuka penjualan preorder Galaxy Note 10 dan Galaxy Note 10 Plus di pasar Indonesia. Lalu, berapakah banderol harganya? Phablet sudah bisa dipesan secara preorder hingga tanggal 18 Agustus 2019 mendatang di Lazada, Shopee, Tokopedia, Bhinneka, Blibli, Bukalapak, JD, Dinomarket, Elevenia, Erafone, Hartono dan Telesindo. Nah untuk banderolnya sendiri, harga Samsung Galaxy Note 10 di Indonesia dilepas resmi Rp13.999.000 yang menawarkan…

Read More
HP Oppo K3 Indonesia

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Oppo resmi memperkenalkan handphone terbarunya, Oppo K3 di Indonesia. Usung layar OLED Panoramic Full Screen, ponsel dilepas dengan banderol harga dibawah 4 juta. HP Oppo K3 hadir menawarkan fitur kamera selfie pop-up yang mengadopsi sensor 16MP dengan bukaan lensa f/2.0. Pada bagian depan, ponsel juga dilengkapi layar penuh dengan rasio screen-to-body 91.1%. Ponsel menghadirkan panel layar AMOLED panoramic tana poni mengukur diagonal seluas 6.5 inci dengan resolusi Full HD+, lapisan Corning Gorilla Glass 5, dan sensor sidik jari di bawah layar. Bagian dapur pacu, Oppo K3 (CPH1955) disokong performa chipset Qualcomm Snapdragon 710 yang…

Read More
Xiaomi Redmi 7A Resmi Meluncur di Indonesia

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Xiaomi akhirnya resmi meluncurkan handphone seri Redmi A terbaru di pasar Indonesia. Redmi 7A telah diumumkan hari ini, Selasa (6/8) dengan menawarkan banderol Rp1.2 jutaan. Xiaomi Redmi 7A akan tersedia untuk dibeli di platform Lazada, Authorized Mi Store, mi.com, dan Erafone mulai tanggal 13 Agustus 2019 mendatang dengan dibanderol harga resmi Rp1.299.000. Khusus dalam program penjualan flash sale di Lazada dan Mi.com, harga Redmi 7A bakal ditawarkan dengan banderol yang lebih rendah, yaitu Rp1.199.000. Setiap pembelian hp Redmi 7A, konsumen dapat menikmati kuota 15GB/bulan dari Smartfren, serta Viu Premium Akses 90 hari. Redmi 7A…

Read More
Spesifikasi HP Vivo Z1 Pro

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Vivo telah secara resmi meluncurkan smartphone Z-Series pertamanya, Z1 Pro, di Indonesia pada hari Senin (5/8). Dibanderol harga Rp3 jutaan, apa saja spesifikasi dan kelebihan ponsel anyar ini? Vivo Z1 Pro hadir didukung prosesor Snapdragon 712 AIE, baterai 5.000 mAh dengan 18W Dual-Engine Fast Charging, layar sinematik 6.53″ FHD+ Ultra O Screen, serta 32MP AI Selfie Camera. Konsumen dapat melakukan preorder secara eksklusif melalui Vivo Flagship Store di ecommerce Lazada Indonesia mulai tanggal 5 Agustus hingga 8 Agustus 2019 mendatang. “Kehadiran Z1 Pro ini merupakan komitmen Vivo untuk menjangkau pasar yang lebih luas lagi.…

Read More