Penulis: Asep Mulyana

Aktivis, suka menulis dan juga blogger sejati.

HP Oppo K5 Indonesia

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Akhir bulan kemarin, sebuah perangkat Oppo CPH1976 telah muncul di TENAA dan Geekbench. Sekarang, ponsel anyar merapat di situs TKDN Indonesia dan telah lolos uji sertifikasi. Oppo CPH1976 tak lain merupakan nomor model handset Oppo K5 untuk pasar global, sementara khusus untuk pasar Cina ponsel membawa nomor model PCNM00. Menurut situs TKDN, Oppo K5 yang diboyong ke Indonesia oleh PT Selalu Bahagia Bersama telah resmi mengantongi sertifikasi dengan nomor 398/SJ-IND.8/TKDN/9/2019. Ponsel berhasil meraih persentase TKDN sebesar 35.85%. Namun seperti biasa, situs regulasi milik pemerintah Republik Indonesia itu tidak mengungkapkan spesifikasi lebih lanjut. Situs TKDN…

Read More
HP Oppo A11X

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Perusahaan smartphone asal Cina, Oppo resmi merilis A11X di kandang sendiri. Ponsel merupakan rebrand dari A9 2020 yang sebelumnya telah dirilis di India dan Indonesia. Seperti halnya A9 2020, Oppo A11X menawarkan fitur maupun spesifikasi identik. Hal ini terlihat dari tampilan hingga spesifikasi hardware yang digunakan perangkat. Hadir dengan bodi berdimensi 163.6 x 75.6 x 9.1 mm, A11X dilengkapi layar IPS LCD berukuran 6.5 inci yang menghasilkan resolusi HD+, desain poni waterdrop, serta memiliki aspek rasio layar sebesar 20:9. Pada bagian belakang, ponsel menggendong quad-camera belakang. Keempat kamera menawarkan resolusi masing-masing sensor utama 48MP,…

Read More
HP Oppo K5

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Oppo dilaporkan akan merilis seri K5 awal bulan mendatang bersama Reno Ace. Sekarang, ponsel telah muncul di situs benchmark hingga mengungkap beberapa spesifikasinya. Oppo K5 dengan nomor model PCNM00 nongol di TENAA, kemunculan ini lantas mengkonfirmasi spesifikasi kunci yang akan diusung ponsel penerus Oppo K3 ini. Menurut situs Geekbench, handset Oppo PCNM00 ini ditunjang chipset octa-core besutan Qualcomm dengan clock 1.8 GHz. Chipset dipercaya merupakan Snapdragon 730. Usung motherboard dengan kode sm6150, situs juga mengungkap bahwa K5 bakal menjalankan sistem operasi Android 9 Pie dengan dibantu RAM berkapasitas 8GB. Senada dengan postingan Weibo beberapa…

Read More
HP Advan G3 Pro

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Tak mau kalah dari pabrikan Cina, pemasok ponsel Tanah Air pun turut meramaikan industri smartphone berdesain layar poni. Advan resmi merilis G3 Pro di Indonesia, harganya? Advan G3 Pro resmi mendarat di pasar perponselan Indonesia. Ponsel layar poni pertama perusahaan ini telah tersedia untuk dibeli di toko-toko online dengan dibanderol harga resmi Rp1.699.000. Bicara soal spek, G3 Pro hadir dengan panel layar IPS berukuran 6.3 inci dan mengadopsi resolusi HD+ (720 x 1520 piksel). Layar berponi waterdrop 2.5D Glass ini diklaim memiliki aspek rasio sebesar 18:9. Urusan dapur pacu, ponsel penerus Advan G2 Pro…

Read More
HP OnePlus 7T

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Pertengahan bulan Mei silam, OnePlus merilis duo seri 7. Sekarang, pabrikan kembali memperkenalkan perangkat anyar melengkapi portfolio perusahaan dengan dijuluki OnePlus 7T. OnePlus 7T hadir dengan upgrade besar terutama di sektor layar dan kamera. Namun tak ketinggalan vendor ponsel asal Cina juga menyertakan chipset flagship mumpuni untuk meningkatkan kinerja ponsel. Diawali bagian layar, 7T mengemas layar Fluid AMOLED 6.55 inci dengan dukungan refresh rate 90Hz dan HDR10+. Memiliki aspek rasio 20:9 dan resolusi FHD+, layar ponsel juga didesain dengan poni waterdrop. Bagian kamera, ponsel terbaru ini telah menggendong fitur triple kamera belakang. Dimana ketiga…

Read More
Gambar Samsung Galaxy A70s

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Kurang sepekan sejak terungkapnya halaman dukungan, Samsung akhirnya mengumumkan handphone Galaxy A70s yang debut bersama sensor kamera anyar Bright GW1 64MP. Samsung Galaxy A70s tak jauh berbeda dari pendahulu, terutama bagian depan atau tampilan. Ponsel masih menggunakan panel Super AMOLED berukuran 6.7 inci dengan resolusi FHD+. Tak hanya itu, Samsung A70s juga tampil dengan desain Infinity-U Display di bagian atas yang menjadi tempat bagi sensor kamera selfie 32MP, serta sensor sidik jari ditanam di bawah layar. Nah, perubahan soal tampilan yang paling kentara dapat ditemukan di bagian belakang. Punggung Galaxy A70s didesain gradasi dengan…

Read More
Samsung Galaxy A30s SM A307G

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Samsung akhirnya resmi meluncurkan dua perangkat Galaxy A terbaru di Indonesia, yaitu Galaxy A20s dan Galaxy A30s. Lalu, berapakah banderol harga resmi untuk pasar Tanah Air? Mendarat mulus di Indonesia, Samsung Galaxy A20s dibanderol harga resmi mulai Rp2.399.000 untuk versi 3GB dan Rp2.649.000 untuk versi 4GB, sedangkan Galaxy A30s dilepas Rp3.299.000. Smartphone Galaxy A20s dan Galaxy A30s saat ini telah tersedia untuk dibeli secara online baik melalui situs resmi perusahaan maupun situs-situs ecommerce Tanah Air. Samsung Galaxy A20s Bicara soal spesifikasi, Samsung Galaxy A20s menghadirkan layar 6.5 inci IPS LCD dengan resolusi 720 x…

Read More
HP Lenovo K10 Plus

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Lenovo kembali dengan smartphone barunya. Usai merilis Z6 Pro, K10 Note dan A6 Note di awal bulan, perusahaan kini telah resmi mengumumkan K10 Plus. Lenovo K10 Plus menjadi perangkat ketiga dari kasta K10 setelah K10 dan K10 Note. Ponsel ini mengemas layar berukuran 6.22 inci dengan resolusi HD+, poni waterdrop, dan aspek rasio 19:9. K10 Plus menghadirkan triple kamera di bagian belakang, ketiga kamera masing-masing menawarkan sensor utama 13MP, sensor ultra-wide 8MP, dan sensor kedalaman beresolusi 5MP. Kamera-kamera ini didesain secara vertikal dan ditempatkan di pojok kiri atas. Bagian belakang juga dilengkapi sensor pemindai…

Read More
Pilihan Warna Samsung Galaxy M30s

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Pekan lalu, Samsung telah mengumumkan duo Galaxy M terbaru. Sekarang, kabar baik selimuti fans Tanah Air lantaran Galaxy M30s dipastikan akan segera rilis resmi di Indonesia. Ponsel mid-range Samsung Galaxy M30s telah resmi mendapat restu Kementerian Perindustrian melalui TKDN dan Direktorat Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika (SDPPI). Menurut situs resmi TKDN, perangkat yang membawa nomor model Samsung SM-M307F itu telah mengantongi No. Sertifikat 382/SJ-IND.8/TKDN/9/2019 per tanggal 23 September 2019. Generasi penerus Galaxy M30 berhasil mencetak nilai TKDN atau Tingkat Kandungan Dalam Negeri sebesar 36.20%. BACA JUGA: Samsung Rilis Galaxy A10s di Indonesia,…

Read More
Spek HP Xiaomi Redmi Note 8 Pro

Info Gadget Terbaru, RANCAH POST – Kode keras, Xiaomi telah bersiap untuk merilis serangkaian perangkat baru di Indonesia. Tercatat setidaknya ada tiga ponsel yang telah disertifikasi badan regulasi Tanah Air, TKDN. Menurut situs TKDN, ketiga perangkat masing-masing memiliki nomor model Xiaomi (MI) M1908C3IG, Xiaomi (MI) M1908C3JG dan Xiaomi (MI) M1906G7G. Masing-masing nomor model mewakili perangkat Xiaomi Redmi 8, Redmi Note 8 dan Redmi Note 8 Pro yang diharapkan akan segera diresmikan di pasar Indonesia. Ketiga ponsel Xiaomi telah mendapat lampu hijau dari Kementerian Perindustrian dengan raihan persentase TKDN masing-masing M1908C3IG (34,70%), M1908C3JG (32,60%), dan M1906G7G (34,70%). Diboyong PT. Xiaomi Technology…

Read More