Penulis: Asep Mulyana

Aktivis, suka menulis dan juga blogger sejati.

Apple iPhone 8 Indonesia

RANCAH POST – Pada tanggal 13 September lalu, vendor smartphone Apple telah meresmikan tiga perangkat anyar sekaligus. Antara lain handset tersebut adalah Apple iPhone 8, iPhone 8 Plus, dan iPhone X. Tak lama sejak resmi diluncurkan, ketiga smartphone Apple terbaru ini sudah didaftarkan dan bahkan sekarang sudah disertifikasi oleh Kementerian Perindustrian melalui P3DN. Oleh karena itu, Apple Indonesia dipastikan bakal segera membuat resmi iPhone 8 (A1905), iPhone 8 Plus (A1897), dan iPhone X (A1901) di pasar smartphone Tanah Air. Meski belum rilis, memang sudah banyak toko online yang menjual perangat Apple terbaru dengan menjanjikan garansi internasional, bukan garansi resmi. Seperti…

Read More
InFocus V5

RANCAH POST – Salah satu smartphone Android InFocus dengan nomor model InFocus & VZH telah resmi mengantongi sertifikasi dari Ditjen Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika. InFocus memang tidak cukup terkenal dalam meracik dan memasarkan smartphone, perusahaan justru terkenal mumpuni dalam bidang lain yakni proyektor. Meski demikian, InFocus telah memiliki beberapa produk smartphone yang telah dilempar ke pasaran seperti InFocus M320E 4G LTE bahkan tablet berjuluk InFocus New Tab F1 berbasis sistem operasi Firefox. Perusahaan bernama Bejana Nusa Agung resmi mengajukan ponsel InFocus VZH di Postel Indonesia, dan telah mengantongi sertifikasi dengan nomor 52492/SDPPI/2017. Tak banyak yang didapat dari…

Read More
Vivo V7 Plus FullView Display

RANCAH POST – Permintaan pasar yang terus berkembang mendorong para perusahaan smartphone berlomba-lomba menciptakan dan mengadaptasi teknologi terbaru yang siap menjawab kebutuhan teknologi dan gaya hidup pengguna, salah satunya adalah tampilan layar penuh yang dikenal dengan konsep FullViewTM Display. Tak terkecuali Vivo, saat meluncurkan smartphone Vivo V7 Plus sebagai produk flagship terbarunya di Jakarta pada tanggal 28 September 2017 lalu. Vivo tak hanya siap memanjakan para pecinta selfie dengan kualitas kamera depan 24MP sebagai fitur kamera revolusioner pertama di dunia, tetapi juga memberikan pengalaman visual sinematik yang lebih baik dengan tampilan layar penuh tanpa tombol dan minim bingkai. Apa yang…

Read More
Samsung Galaxy Note FE Indonesia 1

RANCAH POST – Yang ditunggu-tunggu akhir muncul juga. Jika minggu lalu, phablet Samsung Galaxy Note FE telah resmi mengantongi sertifikasi TKDN. Sekarang, ponsel juga telah direstui Ditjen Postel Indonesia. Hanya berselang satu minggu sejak disertifikasi di website P3DN, perangkat dengan nomor model SAMSUNG SM-N935F ini juga telah mengantongi sertifikasi dari Ditjen Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika. Tak ada fitur maupun spesifikasi ponsel yang diungkap di Postel, selain nomor model, nama perusahaan, dan nomor sertifikasi bagi varian perangkat Samsung Galaxy Note 7 refurbish ini. Sudah rahasia umum jika perbedaan yang dianut perangkat Samsung Note Fan Edition ini hanya terletak…

Read More
Nokia TA 1029 TKDN Indonesia

RANCAH POST – HMD Global tak main-main dengan pasar smartphone Indonesia. Setelah merilis tiga smartphone beberapa waktu lalu, perusahaan juga rupanya masih memiliki perangkat lain yang akan segera memasar di Tanah Air. Sebuah perangkat anyar Nokia TA-1029 baru-baru ini telah muncul sekaligus mengantongi sertifikasi TKDN di Kementerian Perindustrian (Kemenperin) dengan mencetak nilai TKDN sebesar 31.16%. Nokia TA-1029 yang diketahui bakal membawa nama resmi Nokia 2 ini dibawa oleh PT. Erajaya Swasembada Tbk, dan sebelumnya telah banyak dibocorkan dijagat smartphone baik render, spesifikasi hingga tanggal peluncuran. Sejauh bocoran yang beredar, Nokia 2 (TA-1029) ini disebut-sebut bakal hadir dengan menampilkan ukuran layar…

Read More
Huawei Honor BG2 U01

RANCAH POST – Di tengah semaraknya persaingan di jagat smartphone canggih, Huawei rupanya masih saja melirik peruntungan di sektor komputer tablet. Ini diketahui setelah perangkat Huawei BG2-U01 disertifikasi Ditjen Postel Indonesia. Tablet dengan nomor model BG2-U01 tak lain merupakan Huawei MediaPad T3 7.0 yang juga beberapa waktu lalu sempat terungkap saat disertifikasi di badan regulasi telekomunikasi Cina, TENAA. Situs Postel seperti biasa tidak mengungkapkan lebih detail soal fitur maupun spesifikasi yang akan diemban tablet penerus MediaPad T2 ini. Namun, lain halnya dengan TENAA yang telah berbicara banyak soal tablet ini. Menurut TENAA, Huawei BG2-U01 (MediaPad T3 7.0) ini memiliki ukuran…

Read More
Philips Xenium X818

RANCAH POST – Lama terdengar di kancah pasar smartphone, pabrikan elektronik Philips baru-baru ini kedapatan tengah melakukan sertifikasi terhadap tiga unit smartphone Android terbaru di Ditjen Postel Indonesia. PT Synnex Metrodata Indonesia telah mengantongi sertifikasi Postel untuk ketiga smartphone Android canggih antara lain Philips Xenium X818, Philips S329, dan Philips S327. Tak banyak yang didapat dari situs Direktorat Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika ini, selain nomor model, nomor sertifikasi, dan perusahaan yang mengajukan. Sekedar diketahui, Philips X818 dikemas layar IPS berukuran 5.5 inci dengan resolusi 1080p, ditopang prosesor octa-core 2.0 GHz MediaTek MT6755, RAM 3GB, memori internal…

Read More
Meizu Pro 7 Indonesia

RANCAH POST – PT Icool International Indonesia selaku distributor resmi smartphone Meizu diharapkan bakal segera merilis perangkat anyar di Indonesia. Adalah Meizu Pro 7 sebagaimana perangkat muncul di Ditjen Postel baru-baru ini. Sebenarnya, smartphone Meizu Pro 7 sendiri pertama kali dirilis pada akhir bulan Juli lalu bersama varian Pro 7 Plus di Tiongkok. Perangkat telah disebut-sebut bakal memasar di sejumlah pasar Asia mulai awal Agustus. Di Indonesia sendiri, kehadiran smartphone Meizu terbaru ini telah terendus di Direktorat Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika (Ditjen SDPPI) atau lebih dikenal dengan sebutan Postel. Meizu Pro 7 telah lulus uji sertifikasi…

Read More
Samsung Galaxy Note FE Indonesia

RANCAH POST – Akhir bulan lalu, Samsung Indonesia telah merilis perangkat baru Galaxy Note 8 di Tanah Air. Sekarang, raksasa elektronik Korea Selatan itu juga diharapkan bakal meluncurkan phablet Samsung Galaxy Note FE. Seperti diketahui, Samsung Galaxy Note Fan Edition (FE) pertama kali diperkenalkan di Korea Selatan pada tanggal 3 Juli. Handset ini tak lain merupakan varian refurbish dari Galaxy Note 7 yang telah menjadi bencana bagi Samsung. Nah, kini kabar baik datang dari Indonesia. Samsung Note FE ini telah mengantongi sertifikasi dari P3DN di Kementerian Perindustrian Republik Indonesia atau lebih dikenal dengan sebutan TKDN. Mengusung nomor model Samsung SM-N935F,…

Read More
Harga dan Spesifikasi Vivo V7 Plus

RANCAH POST – Vivo Indonesia telah resmi meluncurkan ponsel flagship V7 Plus di Jakarta pada tanggal 28 September lalu. Kini, vendor smartphone Cina itu rupanya memiliki varian lain yakni Vivo V7 yang diharapkan bakal segera rilis di Indonesia. Hal ini diketahui dari situs P3DN Kementerian Perindustrian atau lebih dikenal sebagai TKDN. Sebuah ponsel Vivo dengan nomor model 1719 telah resmi menyandang sertifikat pada 25 September lalu. Tak hanya TKDN, Vivo 1719 juga telah mengantongi sertifikat Ditjen Postel Indonesia tertanggal 3 Oktober lalu yang diajukan oleh PT Vivo Mobile Indonesia. Merunut nomor model yang diusung, Vivo V7 Plus membawa nomor model…

Read More