Penulis: Akar NewGate

Gamer paruh waktu, One Piece, coffee addict, dan roamer

HP HMD Fusion

RANCAH POST – HMD Global kembali menghadirkan smartphone baru, kali ini perusahaan asal Finlandia itu meluncurkan HMD Fusion yang mengusung konsep modular. Penutup belakang atau back cover HMD Fusion bisa dilepas-pasang melalui Smart Pin yang terletak di bagian belakang perangkat. Hal ini memungkinkan pengguna untuk memasang sejumlah aksesoris tambahan seperti wireless charger atau ring light untuk meningkatkan kualitas cahaya. Perusahaan juga menyediakan Development Toolkit secara terbuka, sehingga pengguna bisa mencetak back cover sendiri melalui printer 3D. HDM juga mengklaim akan menyediakan suku cadang perangkat ini selama tujuh tahun ke depan. Secara teknis, smartphone satu ini dibekali layar IPS LCD 6.56…

Read More
HP Infinix Hot 50 5G

RANCAH POST – Infinix diam-diam telah meluncurkan Hot 50 5G di India. Ponsel ini dibanderol dengan harga ekonomis tapi membawa peningkatan cukup signifikan dari pendahulunya, Infinix Hot 40. Infinix Hot 50 5G tampil dengan layar ber-punch hole dan memiliki bentang 6.7 inci. Punch hole yang terpatri di bagian tengah atas layarnya ini mendukung fitur Dynamic Bar. Layarnya sendiri mempunyai resolusi HD Plus, refresh rate 120 Hz dan menawarkan tingkat kecerahan maksimum hingga 500 nits. Beralih ke bagian punggung, Infinix Hot 50 punya modul kamera berbentuk elips yang memuat tiga lensa kamera. Ketika kamera belakang tersebut terdiri dari kamera utama 48…

Read More
HP Vivo V40 Satin Purple

RANCAH POST – Vivo baru saja merilis HP barunya di pasar Indonesia, yakni Vivo V40 yang merupakan suksesor Vivo V30 keluaran Februari 2024 lalu. HP ini hadir dengan mengunggulkan beberapa aspek diantaranya adalah kamera berteknologi ZEISS, layar curved, baterai jumbo dan fast charging ngebut. Vivo V40 mengusung layar curved AMOLED 6.78 inci beresolusi 1.260 x 2.800 piksel dengan fitur refresh rate 120 Hz, HDR10+ dan punya tingkat kecerahan maksimum 4.500 nits. Dari segi kamera, gawai terbaru dari Vivo ini dilengkapi dua kamera belakang masing-masing kamera utama 50 MP dan ultrawide 50 MP yang didukung teknologi ZEISS. Adapun kamera depannya beresolusi…

Read More
Cara Screenshot Samsung Galaxy A06

RANCAH POST – Ada sebanyak tiga opsi mudah yang bisa dipilih pengguna HP Samsung Galaxy A06 ketika ingin mengambil screenshot. Secara garis besar, cara screenshot Samsung Galaxy A06 sama dengan Galaxy A05. Pengguna Galaxy A06 dapat mengambil gambar layar atau screenshot melalui kombinasi tombol power dan tombol volume bawah, lewat control panel atau menggunakan bantuan Menu Asisten. Samsung Galaxy A06 merupakan HP kategori entry-level yang dirilis di Indonesia awal September 2024 dengan harga Rp 1 jutaan. Penerus Galaxy A05 tersebut dibekali layar 6.7 inci beresolusi HD+ yang mendukung refresh rate 90 Hz. Layarnya memiliki takik atau poni yang menampung kamera…

Read More
Aplikasi Untuk Mencari Jawaban Soal Semua Mata Pelajaran

RANCAH POST – Mencari jawaban soal untuk semua mata pelajaran kini bukan lagi hal yang sulit untuk dilakukan. Terlebih, sekarang ini telah hadir beragam aplikasi untuk mencari jawaban soal yang dapat membantu siswa dalam menyelesaikan tugas-tugas sekolah. Cara menggunakan aplikasinya sendiri cukup sederhana, siswa hanya perlu memfoto soal yang dirasa sulit diselesaikan dan secara otomatis jawaban dari soal tersebut akan langsung tampil di layar. Lantas apa saja nama aplikasi untuk mencari jawaban soal semua mata pelajaran yang bisa digunakan secara gratis? Simak rekomendasinya berikut ini. Rekomendasi Aplikasi Untuk Mencari Jawaban Soal PhotoMath Seperti namanya, PhotoMath merupakan sebuah aplikasi yang akan…

Read More
HP ZTE Blade A55

RANCAH POST – Selain memperkenalkan Nubia Music, ZTE turut memboyong Blade A55 ke pasar Indonesia. Smartphone ini menyuguhkan spesifikasi yang lumayan mantap dan harganya cukup bersahabat. ZTE Blade A55 ditawarkan dengan harga Rp 1 jutaan, dengan harga tersebut konsumen dapat memiliki smartphone yang punya layar lega, memori besar dan baterai jumbo. Smartphone ini dibekali layar seluas 6.75 inci beresolusi HD+ dan sudah mendukung kemampuan refresh rate 90 Hz, sehingga pengguna bisa menikmati aktivitas scrolling dengan lebih mulus. Layar tersebut dihiasi poni yang dibentuk menyerupai huruf U dengan fitur Live Island Interactive untuk menampilkan notifikasi seperti layaknya Dynamic Island yang ada…

Read More
HP Oppo A3 4G

RANCAH POST – Oppo resmi mengumumkan kehadiran ponsel seri A baru di pasar Indonesia. Kali ini perusahaan asal China itu menghadirkan ponsel bernama Oppo A3 4G yang dilengkapi baterai besar dan teknologi pengisian daya super cepat. Ponsel satu ini juga diklaim sebagai salah satu smartphone terkuat di kelasnya, karena sudah lolos uji sertifikasi militer MIL-STD-810H dan sertifikasi SGS. Bagi yang belum tahu, sertifikasi MIL-STD-810H tersebut didapatkan setelah Oppo A3 4G melewati serangkaian pengujian mulai dari suhu tinggi, tekanan rendah, radiasi sinar matahari, suhu rendah, hujan, getaran dan guncangan. Tak hanya itu saja, ponsel ini juga dilengkapi sertifikasi tahan air dan…

Read More
HP ZTE Nubia Music

RANCAH POST – ZTE resmi memboyong HP barunya ke Indonesia, yaitu ZTE Nubia Music. HP ini punya desain unik dan dibekali dua port jack audio 3.5 mm. Selain itu, pihak ZTE Indonesia mengatakan bahwa Nubia Music bisa memutar musik dengan suara lebih keras hingga 600% dibanding ponsel pada umumnya. Suara yang dihasilkannya pun terbilang halus ditambah efek bass yang cukup baik dan suaranya tidak ‘cempreng’ meski volumenya ditingkatkan ke level maksimal. Tambahan dua colokan jack audio 3.5 mm juga menjadi nilai plus tersendiri, mengingat colokan tersebut sudah jarang tersedia di ponsel masa kini khususnya di ponsel kategori flagship. Nubia Music…

Read More
Harga Samsung Galaxy A06 di Indonesia

RANCAH POST – Samsung resmi mendaratkan smartphone Galaxy A Series terbarunya di Indonesia, yaitu Galaxy A06. Smartphone yang masuk kategori entry-level dilepas dengan harga mulai dari Rp 1 jutaan. Meskipun harganya terbilang murah, spesifikasi dan fitur yang ditawarkan Galaxy A06 tidaklah murahan. Smartphone ini dibekali sistem keamanan Samsung Knox Vault yang untuk pertama kalinya diaplikasikan Samsung pada perangkat kelas 1 jutaan. Samsung Knox Vault itu sendiri memiliki peran untuk melindungi data sensitif pengguna dari ancaman peretasan yang belakangan ini sedang marak terjadi di Tanah Air. Nah, Samsung Knox Vault punya fitur lengkap, salah satunya adalah Auto Blocker untuk mencegah penginstalan…

Read More
HP Itel Flip 1

RANCAH POST – Itel baru saja meluncurkan HP lipat model clamshell pertamanya, yaitu Itel Flip 1. HP tersebut memulai debutnya di Pakistan dengan harga 6.499 rupee atau sekitar Rp 370 ribuan. Ya, harga HP Itel Flip 1 memang jauh lebih murah ketimbang HP lipat yang dirilis oleh brand-brand ternama. Pasalnya, spesifikasi yang dibawanya pun sangatlah sederhana. FYI, Itel Flip 1 merupakan sebuah feature phone yang mengusung desain layaknya HP lipat jaman sekarang, seperti Galaxy Z Flip5, Xiaomi Mix Flip dan lainnya. Secara fisik, Itel Flip One mempunyai dua bagian bodi berbentuk persegi yang disatukan oleh engsel. Persegi di bagian atas…

Read More