Penulis: Adang Sugiana

Techno freak, android lover dan tentunya suka ama yang namanya traveling.

new toyota aygo

RANCAH POST – Mobil supermini new Aygo akan di kenalkan Toyota pada ajang Jenewa Motor Show 2014, Maret mendatang. New Aygo ini dikembangkan dengan platform yang serupa dengan Citroen C1 dan Peugeot 108. New Toyota Aygo, adalah city car ringkas yang diproduksi hasil program kerja sama dengan Peugeot dan Citroen. Varian ini menjadi senjata Toyota yang akan dipajang di Jenewa, Swiss. New Aygo akan hadir dengan dimensi lebih besar, grill depan yang lebih menonjol. Dan lambang Toyota yang besar di tengahnya. Sudah disematkan lampu DRL (daytime running lights) yang menambah ketegasan dati kluster lampu depan. Eksterior lain dari Aygo juga…

Read More
pulsar ss 200

RANCAH POST – Pada event Auto Expo 2014 Bajaj Auto kenalkan sepeda motor terbarunya yaitu Pulsar CS400 dan SS400. Namun Bajaj Auto tidak memperlihatkan satu motor terbarunya lagi yaitu SS200. Kamis (13/2/2014), pabrikan asal India tersebut ternyata akan menelurkan SS200 terlebih dahulu untuk pasar India yang kemudia menyusul SS400. Sedangkan untuk CS400 cruiser akan diluncurkan tahun depan, padahal KTM juga akan meluncurkan RC200 dan 390 pertengahan tahun ini. SS400 sendiri merupakan saudara jauh dari RC390, dan SS200 akan berbagi hubungan dengan RC200. Bajaj Auto memang selalu menerapkan pendekatan dari bawah ke atas ketika meluncurkan sebuah produk, dan itulah alasan mengapa…

Read More
California T

RANCAH POST – Pabrikan mobil Ferrari akan tingkatkan kualitas terhadap model terbarunya, California T. Model ini akan pertama kali di perkrnalkan pada ajang automotif bergengsi Jenewa Motor Show bulan depan. Supercar asal Italia mendapatkan peningkatan dari segi performa dibanding model sebelumnya. Kamis (13/2/2014), penyegaran dari segi performa ini telah dilakukan dua kali sejak diluncurkan pada 2008. California T ini akan mendapatkan evolusi mesin twin-turbocharged V8, yang juga terdapat pada Maserati Quattroporte. Urusan eksterior supercar ini juga mendapat sedikit penyegaran dengan mendapatkan ventilasi udara pada kap depan dengan grill yang lebih besar. Bumper yang didesain ulang dan lampu yang lebih panjang…

Read More
Yamaha XTZ150S BlueFlex Crosser

RANCAH POST – Yamaha Motor Brazil resmi merilis motor yaitu XTZ150S BlueFlex Crosser. Motor sport bergaya adventure ini dirancang khusus untuk pasar Brazil yang dapat menaklukan aspal dan off road. Sebagaimana dilansir Motorcycle, Rabu (12/2/2014), motor ini akan dipersenjatai dengan mesin yang sama dengan Fazer 150 Blueflex. Dilengkapi dengan sistem generasi kedua dari Yamaha Bluefllex, yang memungkinkan motor ini mampu melaju dengan menggunakan dua bahan bakar berbeda yaitu bensin dan ethanol. Yamaha XTZ150S BlueFlex Crosser terbaru ini akan menggendong mesin berkapasitas 149 cc satu silinder SOHC. Mesin tersebut mampu menyemburkan daya hingga 12 HP pada putaran mesin 7.500 rpm, dengan torsi…

Read More
yamaha MT 07

RANCAH POST – Dipublikan pertama kali pada saat event Tokyo Motor Show 2013, Yamaha MT-07 mulai disebarkan di benua Eropa. Peluncuran Yamaha MT-07 juga telah dilakukan di Lanzarote, Spanyol. Kabar mengenai pemasaran di Benua Biru sebenarnya telah diutarakan Presiden Yamaha Motor Co., Ltd. Hiroyuki Yanagi saat debut motor bergaya streetfighter itu di Jepang. Dengan peluncuran ini tentu Yamaha telah melunasi janjinya. Rabu (12/2/2013) di Spanyol, Yamaha MT-07 ditawarkan dengan harga 5.199 Euro atau setara Rp85 jutaan. Sebagai informasi, MT-07 diperkuat mesin parallel twin-cylinder berkapasitas 689 cc. Jantung mekanis ini diklaim sanggup menghembuskan daya hingga 74 tenaga kuda. Penantang Kawasaki ER-6n,…

Read More
McLaren P1

RANCAH POST – Memang sudah tidak aneh jika kita melihat supercar berkeliaran di Dubai. Seperti berita yang satu ini, dimana McLaren P1 baru saja mendarat di Dubai. Dubai menjadi salah satu negara yang kebagian menjual McLaren P1. Tidak heran memang mengingat Dubai sebagai salah satu negara terkaya di dunia, dengan penduduk yang berpenghasilan tinggi, dan memiliki hobi mengendarai supercar. Mobil super hybrid asal Inggris tersebut sudah mulai dikirimkan ke negara-negara tujuan, setelah resmi dijual oleh McLaren. Tidak diketahui berapa harga jual McLaren P1 ini di Dubai, yang pasti harus ditebus dengan kocek tinggi. McLaren P1 diperkenalkan kepada dunia pada ajang…

Read More
honda jazz

RANCAH POST – Honda kembali raih prestasi terbaik. Saat ini Honda Jazz yang kembali terpilih sebagai brand paling top atau Top Brand 2014 untuk kategori city car. Gelar ini merupakan yang pertama Honda di 2014 dan gelar ketujuh secara berturut untuk Honda Jazz sejak 2008. Honda Jazz berhasil meraih nilai TBI (Top Brand Index) sebesar 36,5 persen. Angka tersebut merupakan nilai tertinggi di kategori city car. Top Brand adalah penghargaan tertinggi di bidang merek, yang hanya diberikan kepada merek-merek yang berhasil meraih posisi puncak dalam tiga kategori, yaitu mind share, market share dan commitment share. “Honda Jazz merupakan mobil hatchback…

Read More
toyota

RANCAH POST – Sportcar mobil berteknologi canggih yang diperkenalkan oleh Toyota pada event Detroit Auto Show 2014, FT-1 (Future Toyota 1), telah diberitahukan sebagai penerus mobil legendaris Toyota Supra. Raksasa automotif asal Jepang ini juga mengumumkan akan mengembangkan mobil sport entry-level terbaru. Senin (10/2/2014), keputusan tersebut disampaikan langsung oleh CEO Toyota yang juga penggemar mobil sport, Akio Toyoda. Untuk mewujudkan hal tersebut, Toyota bahkan telah membentuk divisi mobil sport terbaru yang dipimpin oleh Tetsuya Tada, Chief Engineer dari FR-S. Pihaknya mengatakan dua mobil sport terbarunya Toyota Supra dan mobil sport entry-level baru akan mulai diperkenalkan pada 2016. Sebagai transisi dari…

Read More
HD street 750

RANCAH POST – Sesudah rilis varian entry-level terbarunya, Street 750, di ajang India Bike Week awal Januari kemarin, kini Harley Davidson resmi meluncurkan moge murahnya tersebut. HD Street 750 bergenre cruiser ini merupakan salah satu model terbaru HD yang cukup penting, dengan menyasar pasar anak muda. Model ini memiliki DNA yang tertanam di desainnya dengan perubahan ke arah yang lebih menyenangkan dan praktis dalam berkendara. Rabu (5/2/2014). Varian ini dibangun dengan melakukan survei di 11 negara, dan berbicara dengan 3.000 pelanggan muda potensial, sehingga menghasilkan model dengan segala perubahan yang sangat prakstis. Moge ini datang dengan setang yang lebih lebar,…

Read More
honda mobilio2

RANCAH POST – Pabrikan Toyota dan Daihatsu telah menjadi pelopor dengan duet Avanza-Xenia nya yang bertahun-tahun mengusai Segmen low MPV (multi-purpose vehicle). Setelah itu beberapa pabrikan turut andil dalam segmen ini seperti Nissan Livina, Suzuki Ertiga, Mazda VX-1 dan Chevrolet Spin. Kehadiran empat model ini sedikit demi sedikit berhasil menggeser Avanza-Xenia meski dominasinya tak tergoyahkan. Honda pun tidak ingin ketinggalan untuk bermain di segmen yang menggiurkan ini dengan melansir Mobilio saat ajang Indonesia International Motor Show 2013. Respon positif langsung dituai, dengan pemesanan mencapai 10 ribu unit lebih. Honda pun tidak takut jika Datsun GO+ muncul sebagai low MPV dengan…

Read More