RANCAH POST – Salah satu varian unggulan dari Piaggio, Vespa Super Sprint 90. Vespa tersebut menggabungkan tubuh kecil dan ringan dengan mesin 125cc. Menjadikan SS 90 menjadi model yang paling sporty. Kini pabrikan asal Italia ini kembali menghidupkan Vespa SS 90 dengan nama Vespa Sprint. Terinspirasi dengan vespa modern saat ini dan juga Sprint di masa lalu, versi terbaru ini hadir dengan tampilan yang cukup stylish modern, namun tetap mempertahankan sisi klasik. Desainnya Vespa Sprint masih mengusung sistem monocoque, dengan jok yang dibungkus hitam pekat, dan diberi sedikit sentuhan garis putih. Skuter yang menggantikan Vespa S ini juga dilengkapi dengan…
Penulis: Adang Sugiana
RANCAH POST – Kabar baru muncul dari pabrikan Toyota, dikabarkan memiliki model baru lagi untuk Yaris. Sosok Yaris facelift ini beredar di dunia maya dan kabarnya model baru tersebut akan diperkenalkan secara resmi tahun ini. Foto yang diyakini hasil skan dari Yaris ini akan dipasarkan di Eropa. Model baru ini akan mendapat penyegaran yang tidak terlalu signifikan. Namun karakter sporty-nya semakin terasa. Ubahan paling nyata diperlihatkan pada bagian depan. Bumper depan dibuat lebih sporty dan agresif dengan lubang angin lebih besar. Tipe RS yang menjadi varian tertinggi akan mendapat grille lebih besar dengan lampu depan smoke hitam. Bumper belakang juga…
RANCAH POST – Pabrikan Yamaha pengenalan awal versi produksi dari skuter TriCity di ajang Bangkok International Motor Show 2014. Beberapa waktu yang lalu, versi konsep TriCity ini pernah ditampilkan pada ajang International Motorcycle Exhibition (EICMA) 2013. Tenaga TriCity hadir dari mesin empat tak berkapasitas125 cc, pendingin cair, satu silinder, yang dipadukan dengan transmisi matik. Skuter unik ini menggunkana teknologi Yamaha LMW (Leaning Multi Wheel). Yamaha mengklaim TriCity lebih ringan dan ramping dibandingkan skuter roda tiga lainnya. Yamaha juga menyebutkan, TriCity menggunakan sistem intelligent fuel injection yang menghasilkan efisiensi bahan bakar tinggi dibandingkan rival. Rem depan dengan disc berukuran 220 mm…
RANCAH POST – Pabrikan raksasa automotif asal Jepang, Toyota dan Honda, mempunyai proyek yang besar pada tahun 2015. Kedua pabrikan tersebut akan meluncurkan mobil hidrogennya pada tahun 2015 mendatang. Kamis (27/3/2014), rencana tersebut sepertinya bukan isapan jempol belaka bahkan banyak yang memprediksi masing-masing pabrikan akan mencetak 1.000 mobil hidrogen per tahun. Baik Toyota dan Honda saat ini memng telah menawarkan mobil fuel cell dengan target penggunaan di kota atau untuk bisnis. Laporan awal menyebutkan harga untuk mobil hidrogen ini akan di bawah 10 juta yen atau sekira USD97.700. Sedan Honda berbahan bakar hidrogen sendiri rencananya akan mulai diluncurkan pada November,…
RANCAH POST – Keputusan pindahkan pembuatan sedan dari Thailand ke Indonesia akhirnya membuahkan hasil, Toyota Indonesia ekspor varian sedannya ke timur tengah. Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN), menyatakan ekspor sedan perdana ke Timur Tengah dalam volume masif. Toyota Vios mulai diekspor ke Brunei Darussalam dan Singapura sejak Desember 2013. Diikuti dengan ekspor ke Bahrain, Kuwait, Oman, Qatar, Saudi Arabia, Uni Emirat Arab, Yordania, Lebanon, dan Yaman. Rencananya sekitar 1.000 unit Vios akan diekspor per bulannya ditahap awal, sebelum secara bertahap meningkat ke angka 3.000 unit per bulan. “Hari ini merupakan salah satu hari yang sangat bersejarah, sepanjang perjalanan kami selama…
RANCAH POST – Pabrikan mobil Nissan resmi rilis sedan debutannya All-New Nissan Teana, sebagai trilogi model generasi ketiga dari Nissan Teana. Pada generasi pertama Nissan Teana mengusung tema modern living, untuk generasi kedua hospility, sedangkan untuk generasi ketiga mengusung tema driving performance yang secara optimal menyeimbangkan performa dengan kenyamanan. “Sebagai brand yang mengusung innovation that excites, Nissan dengan bangga mempersembahkan versi terbaru dari Nissan Teana yang tepat untuk para profesional bermotivasi tinggi yang sukses,” ujar Vice President Director, Yoshiya Horigome, Selasa (25/3/2014). All-new Nissaan memiliki eksterior elegan,interior mewah yang dipadu kenyamanan berkendara sehingga konsumen dapat merasakan pengalaman mengemudi yang terbaik…
RANCAH POST – Pabrikan Honda resmi luncurkan konsep sepeda motor anyarnya, NM4 Vultus. Motor asal pabrikan asal Jepang ini memiliki desain yang futuristik, dengan fairing depan yang terlihat massive. Walaupun berstatus sebagai motor konsep namun Honda sangat serius untuk memproduksi NM4 ini secara massal. Konsep sepeda motor dari pabrikan berlambang huruf H ini didesain oleh tim insinyur muda, berusia 20-an sampai awal 30-an, dan bergaya anime atau manga. Desain paling menakutkan dari motor ini adalah fairing depan besar, yang dipadu dengan single jok, serta lampu LED, dan terdapat pula ruang penyimpanan pada kedua sisi depannya untuk menyimpan barang-barang yang kecil,…
RANCAH POST – Pabrikan motor Vespa, Piaggio Indonesia resmi luncurkan model legendaris Vespa Primavera untuk pasar motor Tanah Air. Vespa Primavera ini jika dilihat sekilas, hampir sama dengan model Vespa keluaran sebelumnya yaitu Vespa LX. “Jika dilihat secara dimensi, Vespa Primavera memang memiliki tampilan yang hampir sama dengan Vespa LX. Namun kehadiran Vespa Primavera ini sebagai penambahan varian baru dari jajaran Vespa di Indonesia,” ujar Managing Director PT Piaggio Indonesia, Marco Noto La Diega, di sela-sela peluncuran Vespa Primavera di Plaza Senayan, Jakarta. Lebih lanjut Marco menambahkan, kedepannya mungkin akan ada perpindahan dari para pengguna LX ke Primavera. Namun hal…
RANCAH POST – Kawasaki Estrella resmi ngaspal di Indonesia oleh Kawasaki Motor Indonesia (KMI). Motor sport retro berkapasitas 250 cc ini dilahirkan untuk konsumen yang menjadikan sepeda motor tidak hanya sebatas alat transportasi tetapi juga bagian dari gaya hidup. Kawasaki Estrella hadir dalam dua warna yakni Candi Carribean Blue (biru) dengan banderol Rp64,9 juta dan Metallic Spark Black (hitam) yang terlahir sebagai model special edition dipatok Rp66,7 juta. Harga Kawasaki Estrella tentu jauh lebih tinggi dibanding dengan model bermesin 250 cc lainnya yang dimiliki Kawasaki. Perbedaan harga yang cukup jauh tersebut ternyata dilatarbelakangi oleh dari mana asal motor itu didatangkan.…
RANCAH POST – Porsche akan pakai mesin V6 dan V8 teranyar untuk platform MSB. Mesin terbaru dari pabrikan asal Jerman ini bakal nangkring pada Porsche Panamera generasi terbaru. “Porsche memiliki mesin V8 sendiri, dan mesin tersebut akan diumumkan untuk platform MSB terbaru,” ujar Porsche chief engineer Wolfgang Hatz, saat Jenewa Motor Show. Platform dan mesin terbaru Porsche Panamera ini akan difokuskan pada performa mesin kecepatan tinggi. Diperkuat dengan penggunaan bahan alumunium agar bobot mobil bisa berkurang. Porsche Panamera entry-level memiliki mesin V6 berkapasitas 3,6 liter. Mesin mampu menghembuskan daya hingga 310 tenaga kuda, dengan torsi puncak 295 lb-ft. Model S…