Julo merupakan salah satu platform kredit berizin OJK yang memberikan banyak kemudahan pada penggunanya, maka tak heran jika banyak pengguna yang mencari cara daftar Julo untuk mengajukan pinjaman atau kredit.
Aplikasi ini juga selalu merevolusi akses produk keuangan kepada jutaan anak bangsa dan bisa mempermudah semua proses transaksi online.
Aplikasi yang dikembangkan oleh Adrianus Hitijahubessy ini dibuat khusus untuk melatarbelakangi keutuhan masyarakat yang kini serba digital saat bertransaksi sehari-hari.
Tenang saja, aplikasi ini sudah secara resmi mengantongi sertifikasi ISO 27001:2013 dan akan memastikan bahwa data konsumen tersimpan dengan baik dan aman pada aplikasi Julo.
Menariknya, prosedur pinjaman pada aplikasi ni dilakukan secara online dan bisa cair dengan cepat meskipun hanya bermodalkan KTP saja.
Tapi meskipun begitu, jangan menyalahgunakan aplikasi ini, gunakan disaat kamu benar-benar perlu pinjaman karena ketelatan membayar angsuran akan dikenakan denda.
Nah, berikut kami akan mengulas cara daftar Julo agar bisa mengajukan pinjaman atau kredit dengan mudah.
BACA JUGA: Cara Daftar OVO Paylater
Cara Daftar Julo Agar Bisa Mengajukan Pinjaman
Sebenarnya car aini cukup mudah dilakukan, tapi beberapa pengguna baru masih sering kebingungan dan belum paham dengan langkah-langkahnya.
Untuk itu, briptu kami akan mengulas lengkap langkah-langkahnya, berikut diantaranya:
- Download dan pasang aplikasi Julo di perangkat yang kamu gunakan. Kamu bisa mendownloadnya di Play Store atau membukanya melalui situs resmi Julo di www.Julo.com
- Jika sudah terpasang, buka aplikasi tersebut.
- Pada halaman utama kamu akan diberikan pilihan Datar atau Mauk, pilih opsi Daftar jika kamu baru ingin membuat akun.
- Selanjutnya, masukan nomor KTP atau NIK, dan gunakan akun Google untuk mempermudah proses daftar Julo.
- Setelah itu kaan ada konfirmasi pembuatan akun, buat PIN untuk melanjutkannya.
- Buat PIN yang berisikan 4 digit angka. Hindari menggunakan tanggal lahir tapi gunakan angka yang sulit ditebak tapi tetap mudah diingat.
- Jika PIN suah tersimpan, kamu akan masuk ke halaman baru yang berisikan Ketentuan dan privasi dari penggunaan Julo, klik Setuju untuk masuk ke halaman selanjutnya.
- Aplikasi Julo juga akan memberikan pop up perizinan akses aplikasi pada kontak, lokasi, dan kamera. Jika menyetujuinya klik Setuju dan konfirmasi.
- Kemudian, isi formulir dan informasi data diri pribadi. Tenang saja data kamu akan tersimpan dengan aman pada aplikasi ini.
- Lalu, upload foto KTP dan selfie memegang KTP.
- Setelah selesai kamu akan masuk ke laman baru untuk mengisi data diri, mulai dari nama lengkah, alamat, jenis kelamin hingga rekening bank.
- Pada opsi Rekening Bank pastikan kamu menggunakan rekening bank atas nama sendiri untuk menerima pinjaman atau kredit.
BACA JUGA: Cara Daftar NPWP Online Pribadi dan Bisnis
Demikianlah cara daftar pinjaman Julo untuk mengajukan kredit barang dalam bentuk apapun. Patikan kamu menggunakan aplikasi kredit ini sebaik mungkin dan hindari pembayaran telat karena akan dikenakan denda.