RANCAH POST – Hampir semua sekolah selalu merayakan acara pelepasan siswa-siswinya dengan berbagai macam acara yang meriah. Salah satunya yakni dengan menampilkan acara pentas seni.
Seperti halnya yang dilakukan oleh para siswa di SMA ini. Video pelepasan siswa ini jadi buah bibir para netizen karena adegan yang mereka tampilkan.
Video tersebut merupakan video pelepasan siswa angkatan 2014/2015. Dan kini jadi buah bibir para netizen karena adegannya yang seharusnya tidak ditampilkan.
Video pelepasan siswa SMA itu diposting ulang oleh akun Instagram @memecomicindonesia, pada Jumat (4/8). Dalam video itu terlihat beberapa siswa berdiri diatas panggung.
Mereka berdiri sejajar membuat barisan sambil berpegangan tangan dan bernyanyi. Dan di depan mereka terlihat sepasang siswa tengah beradegan seperti di sinetron.
BACA JUGA : VIDEO Bercinta di Pinggir Jalan Tol Cikampek, Sepasang Mahasiswa Digrebek Polisi
Siswa perempuan yang berada di depan itu terlihat memaki rok abu yang sangat pendek dengan belahan di paha kiri dan kanannya. Dan si pria memakai kemeja berwarna merah marun.
Adegan keduanya diawali dengan si wanita duduk di paha si pria. Adegan mereka terlihat sangat mesra dengan saling bertatapan.
Tiba-tiba si pria pun menjatuhkan si wanita yang duduk di pangkuannya itu dan ia langsung berdiri. Ternyata seorang wanita lain hadir yang diduga pacar dari pria tersebut.
Pria itupun langsung menghampiri si wanita yang diduga pacarnnya. Namun pria tersebut malah mendapat tamparan keras dari si wanita.
Wanita itupun pergi dan si pria terlibat perkelahian dengan wanita yang dipangkunya tadi. Pria tersebut ditendang berkali-kali sampai ia jatuh.
Saat wanita itu mau pergi, si pria langsung berdiri dan langsung memeluknya. Keduanya pun bertatapan dan diakhiri dengan sebuah pelukan bak sinetron.
Netizen sangat menyayangkan kenapa adegan seperti itu harus dipertontonkan di acara pelepasan siswa. Bahkan diantaranya ada yang mempertanyakan dimana keberadaan guru-guru di sekolah itu.
https://www.instagram.com/p/BXWmMR0AzsW/?taken-by=memecomicindonesia
Postingan itupun banyak dibanjiri komentar dari para netizen yang menyayangkan kenapa adegan seperti itu harus ada dan dipertontonkan.
Fajri_akalil, “drama apaan ini ini sekolah punya sendiri kayanya 🐳”
Rindhi_adha, “Sampah, kalo misal teater knapa hrus brlaku kyak sinetron sampah, bnyak kan yg bsa d tmpilkan teater yg memegang teguh norma, trutama dlam lingkungan pndidikan”
R.iantychandraa, “Kalau mau pensi , tampilin seni yang baik, bisa drama kisah nusantara atau yg lain. Bukan drama gk mendidik kyk gini”
Tarinatae, “Gmna gk anak2 nya maen nya tauran, bully2an, pacar2an trus hamil duluan.. Beginian aja gurunya diem aja.. Bukan anak2 yg disalahkan gurunya juga dongg”